Bak Mengerti akan Dikurbankan, Kambing Ini Seolah Makan Sambil Tersenyum
Bak mengerti akan dipotong, kambing ini makan rumput sambil seolah tersenyum.
Pada perayaan Idul Adha, tentu dapat dengan mudah menjumpai penjual hewan kurban di pinggir jalan. Hal ini memang telah menjadi hal musiman yang selalu terulang setiap tahunnya.
Konon, hewan kurban tahu jika ia akan dipotong di hari Idul Adha. Bahkan biasanya, ada beberapa hewan kurban yang meneteskan air mata saat akan dipotong.
-
Siapa sopir truk yang membuat video viral tersebut? Sopir atas nama Joko Susilo yang merupakan sopir truk angkutan pupuk tersebut diduga divideokan sebelum mendapat tindakan lalu lintas.
-
Mengapa konten video Jakarta di masa depan menjadi viral? Karena kreativitasnya, postingan @fahmizan kemudian menjadi viral dan di repost oleh banyak akun di berbagai sosial media.
-
Kapan tren boneka Labubu mulai viral? Tren boneka Labubu, yang merupakan salah satu koleksi mainan terkenal dari Pop Mart, belakangan ini telah menjadi objek perhatian di berbagai kalangan masyarakat. Hal ini dikarenakan unggahan Lisa, anggota Blackpink, di Instagramnya pada bulan April 2024.
-
Dimana video viral jalur pesawat berbahaya itu direkam? Video ini direkam menggunakan ponsel di, Bandara Gustaff III, kepulauan Karibia.
-
Bagaimana tren ini muncul dan menjadi viral? Pada bulan April 2023, Southern Weekly pertama kali melaporkan fenomena “pacar jalanan” di seluruh negeri, tetapi kurang mendapat perhatian daring, hanya mendapat kurang dari 1.000 like di Weibo. Hingga kemudian, baru-baru ini, pengguna internet daratan telah melihat layanan tersebut muncul di jalan-jalan Shenzhen yang ramai.
-
Kenapa video tersebut viral? Video yang diunggahnya ini pun viral dan menuai perhatian warganet."YaAllah Kau bangunkan aku tengah malam, aku kira aku mimpi saat ku lihat suamiku sedang sujud," tulisnya di awal video yang diunggahnya.
Namun hal berbeda tampak pada seekor kambing. Dilansir dari akun TikTok @rockstarrrr02, kambing inijustru terlihat makan sambil seolah tersenyum. Begini momennya.
Tempat Penjualan Hewan Kurban
©2022 Merdeka.com/tiktok.com/rockstarrrr02
Di awal video, semua tampak biasa saja. Dalam potret ini hanya terlihat kambing-kambing kurban yang tengah menunggu dijemput para pemiliknya. Beberapa ada yang berdiri, beberapa lainnya tampak duduk.
Makan Rumput
©2022 Merdeka.com/tiktok.com/rockstarrrr02
Namun, berbeda dengan salah satu kambing ini. Tak ada yang spesial, kambing ini tampaknya sedang memakan rumput yang ada di sampingnya.
Seolah Tersenyum
©2022 Merdeka.com/tiktok.com/rockstarrrr02
Namun saat diperhatikan lagi, kambing ini tampak seperti sedang tersenyum. Seolah tahu ia akan dipotong esok hari, ia seolah sudah siap untuk kembali ke Allas SWT dan menjadi kendaraan bagi pemiliknya nanti.
Komentar Warganet
©2022 Merdeka.com/tiktok.com/rockstarrrr02
Melihat kambing kurban yang seolah tersenyum ikhlas, video ini pun menjadi viral dan ditonton 7 juta kali lebih. Tak sedikit warganet yang meninggalkan komentar.
Banyak dari mereka yang berkomentar seolah menyuarakan isi hati kambing. Beberapa yang lain mengaku sedih dan menangis melihat video ini.
"Dia sedang bersyukur dan menikmati hidup di masa akhir. Dia ridho dengan segala ketentuan hidupnya," tulis akun @5MG.
"Ini adalah makan ku untuk terakhir kali, akan ku nikmati," tulis akun @Nisyalala.
"Liat begini aja aku nangis," tulis akun @kikieffendii.