Suaminya Dituding Ikut Gunakan Narkoba, Begini Jawaban Istri Tretan Muslim
Penangkapan komika Coki Pardede atas kasus narkoba menggemparkan publik. Videonya saat berbincang dengan Satresnarkoba kembali viral lantaran Coki tampak keceplosan menyebut sabu panas di kulit.
Penangkapan komika Coki Pardede atas kasus narkoba menggemparkan publik. Videonya saat berbincang dengan Satresnarkoba kembali viral lantaran Coki tampak keceplosan menyebut sabu panas di kulit.
Kasus yang sedang melilit Coki saat ini rupanya juga berimbas pada rekan kerjanya, Tretan Muslim. Bak sepaket, Coki memang dipasangkan dengan Tretan dalam berbagai acara. Hal inilah yang membuat Tretan banjir dugaan netizen ikut menggunakan narkoba.
-
Apa yang terjadi pada Pilkada di Jawa Timur? Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di lima wilayah di Jawa Timur dipastikan akan melawan kotak kosong.
-
Kapan Jawa Timur meraih penghargaan insentif fiskal? Atas Keberhasilan itu, Pemerintah Provinsi Jawa Timur mendapatkan penghargaan insentif fiskal yang diserahkan langsung Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin kepada Wakil Gubernur Jatim Emil Elistianto Dardak mewakil Khofifah, dalam acara Rakornas dan Penyerahan Insentif Fiskal atas Kinerja Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem 2023, di Istana Wapres Jakarta, Kamis(9/11).
-
Apa yang dimaksud dengan pepatah Jawa "Mikul dhuwur mendhem jero"? "Mikul dhuwur mendhem jero" berarti seorang anak yang menjunjung tinggi derajat orang tua, atau anak yang selalu menghormati orang tua. Makna dari pepatah ini adalah bahwa seorang anak harus selalu menghargai jasa orang tua dan berusaha untuk selalu membanggakan mereka.
-
Siapa yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur? Hal ini dirasakan Aming Aminoedhin, seniman yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur.
-
Mengapa Aming dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur? Keluarga jadi salah satu faktor terpenting bagi seorang anak. Hal ini dirasakan Aming Aminoedhin, seniman yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur.
-
Kapan Jalur Pantura Jawa Barat mulai ramai pemudik motor? Sudah Ada Beberapa yang Mudik Saat kreator tersebut melalui Jalur Pantura, beberapa pemudik mulai terlihat di satu pekan jelang lebaran. Mereka sudah mulai pulang ke kampung halaman denga menggunakan sepeda motor.
Mendengar sang suami jadi sasaran praduga jelek netizen, istri Tretan, Rynda Rezky Viani Permatasari tak tinggal diam. Melalui Instgaram pribadi @lunarivory, Rynda memberi klarfikasi.
Berikut klarifikasi Rynda yang berhasil dirangkum oleh Merdeka.
Tegaskan Tretan Muslim Tak Terlibat
©2021 Merdeka.com/instagram
Tak mau suaminya jadi bulan-bulanan netizen, Rynda menegaskan jika Tretan tidak ada sangkut pautnya dengan kasus Coki. Ia hanya tidak habis pikir dengan netizen yang mudah berprasangka buruk lantaran dirinya dan Tretan sedang tak membuat Instagram Stories.
"Gak guys, Muslim tidak ada sangkut paut apapun soal drugsnya Coki," tegasnya.
Berterima Kasih Kepada Pendukung MLI & Tretan
©2021 Merdeka.com/instagram
Menutup pernyataannya, Rynda juga mengucapkan terima kasih kepada penggemar MLI dan Tretan yang masih memberikan dukungan. Ibu anak satu tersebut juga memuji kekompakan para fans MLI dalam menyikapi kasus yang sedang berjalan.
"Also buat temen-temen di luar sana udah support MLI & Muslim, Thanks a lot. Kalian solid! support saat up and down, thats a real love," tutupnya.