Aksi mogok angkot di Surabaya diwarnai sweeping angkutan online
Aksi mogok angkot di Surabaya diwarnai sweeping angkutan online. Mereka mengusir semua kendaraan online yang menggunakan pelat nomor warna hitam. Bahkan sopir angkutan konvensional ini juga minta angkutan online menurunkan semua penumpang. Akibatnya penumpang harus turun dan berjalan.
Ratusan sopir angkutan kota dari Surabaya dan Sidoarjo melakukan alsi mogok. Mereka tidak mengambil penumpang. Bahkan menghentikan semua angkutan kota yang membawa penumpang dengan dalih untuk solidaritas aksi mogok kerja.
Aksi mogok ini karena keresahan mereka akan keberadaan angkutan online yang setiap hari mengambil penumpang di sekitar depan terminal Purabaya. Bahkan, mereka melakukan sweeping mengusir semua kendaraan online yang menggunakan pelat nomor warna hitam.
-
Siapa yang menggunakan layanan transportasi online di Indonesia? Berdasarkan riset Google, Temasek, dan Bain & Company pada 2022, layanan transportasi online digunakan oleh 80 persen populasi Indonesia.
-
Bagaimana cara pegawai kereta api di Surabaya mengungsikan lokomotif beserta kereta dan gerbong? Mereka sepakat mengungsikan lokomotif beserta kereta dan gerbong ke luar Kota Surabaya.Evakuasi pertama diarahkan ke Stasiun Babat.
-
Dimana rangkaian kereta api yang digunakan untuk mengangkut para pejuang menuju Surabaya berasal? Sejak pecahnya pertempuran 10 November 1945, Djawatan Kereta Api Republik Indonesia (DKARI) merangkaikan kereta khusus untuk mengangkut para pejuang menuju Surabaya. Rangkaian berasal dari Jawa Tengah dan Jawa Barat.
-
Apa yang terjadi pada kereta api dari Surabaya di Rancaekek, Bandung? Kereta ini dijadwalkan tiba di stasiun pukul 20:00 WIB, namun hingga jam menunjukkan waktu tersebut kereta tak kunjung muncul. Jangankan fisiknya, suara, kepulan asap sampai lampunya saja tidak tampak dari kejauhan.
-
Kapan layanan transportasi online mulai marak di Indonesia? Layanan transportasi online mulai marak di Indonesia sekitar tahun 2014-2015.
-
Mengapa transportasi online bisa menjadi pilihan yang lebih hemat? Banyak penyedia transportasi online yang menawarkan promo dan ada pula promo ketika Anda menggunakan metode pembayaran tertentu. Dengan tarif yang lebih murah, Anda pun bisa berhemat dan uangnya bisa digunakan untuk keperluan yang lain.
Tidak hanya itu, mereka juga menghentikan semua kendaraan ojek online yang melintas di depan pintu masuk terminal Purabaya. Mereka diusir dan diminta memutar balik.
Bahkan sopir angkutan konvensional ini juga minta angkutan online menurunkan semua penumpang. Akibatnya penumpang harus turun dan berjalan.
(mdk/noe)