Festival Pesona Mentawai, cara Bupati Yudas Memandang Budaya hingga Pariwisata
Bupati Kabupaten Kepulauan Mentawai Yudas Sabaggalet menjelaskan tujuan festival ini adalah memberikan makna yang sangat dalam terhadap perkembangan pembangunan di Kepulauan Mentawai.
Pemerintah Kabupaten Kepulauan Mentawai awal November lalu menggelar hajat besar yakni Festival Pesona Mentawai (FPM) 2018. Bupati Kabupaten Kepulauan Mentawai Yudas Sabaggalet menjelaskan tujuan festival ini adalah memberikan makna yang sangat dalam terhadap perkembangan pembangunan di Kepulauan Mentawai.
"Coba kita lihat apa itu budaya. Budaya itu adalah keseluruhan aktivitas suatu komunitas masyarakat supaya bertahan hidup, artinya ada kehidupan dalam budaya itu. Jadi budaya tidak hanya eksotik saja, di dalamnya ada perkembangan, ada motivasi dan ada kebaikan, ada keharmonisan, maka kita semua yang ada di Mentawai termasuk orang-orang harus kita sadari itu," katanya pada Kamis (1/11).
-
Apa yang membuat Kepulauan Mentawai menjadi surganya para peselancar? Selanjutnya, fakta menarik dari Kepulauan Mentawai ini menjadi surganya para peselancar dunia. Di tempat ini para peselancar akan disuguhkan dengan gelombang air laut tertinggi di dunia yang bisa mencapai 4 meter.
-
Kapan Desa Wisata Nusa meraih juara? Desa Wisata Nusa telah menyabet juara di Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2021 kategori homestay.
-
Kenapa wisata bahari di Sulawesi Tenggara begitu menarik? Taman Nasional Wakatobi terkenal karena keindahan alam bawah lautnya yang spektakuler.
-
Apa saja keunikan yang ditawarkan Pantai Karimunjawa, Jepara? Karimunjawa dikenal dengan Taman Nasional Karimunjawa-nya yang indah, yang merupakan kawasan konservasi laut dengan hutan bakau, pantai, dan terumbu karang. Ada banyak lokasi pantai cantik nan eksotis di sini, dengan penyu menghuni perairan di sekitar pulau, dan rusa serta trenggiling di daratannya. Karimunjawa juga memiliki banyak situs menyelam dengan pemandangan bawah laut yang tak kalah indahnya.
-
Bagaimana desa wisata ini dikelola? “Konsep pengembangan desa wisata di Kaduela dikelola secara mandiri dan melibatkan pemberdayaan masyarakat setempat sebagai kunci keberhasilan,” terang Iim
-
Bagaimana cara Jelajah Bukit Pelangi mendorong pariwisata di Kutai Timur? Wakil Bupati menyambut baik kegiatan positif seperti ini. Ini dapat merangsang sektor pariwisata di Kutim dengan mengahdirkan peserta dari luar Kalimantan Timur.
Yudas menambahkan kalau pariwisata itu hanya turunan, setelah budaya berkembang, baru pariwisata berkembang, surfing itu sebentar, keindahan alam itu sebentar, tapi paling kekal itu yang paling indah dan paling berkelanjutan itu adalah budaya.
"Misalnya Bali itu berkembang bukan alam tapi karena budayanya ini harus kita sadari," ujarnya.
Nantinya Kata Bupati Yudas, Dinas Pariwisata dan Pendidikan akan menggagas bagaimana penyambutan tamu dalam konteks menari. "Kita juga akan lihat salam untuk Mentawai tadi kalau kita perhatikan sikerei mengatakan roroi simagreta (terima jiwa kita), apa dijawab ngemet itu bahasa Mentawai," ujarnya.
Suku Mentawai ©2012 Merdeka.com
Ngemet itu artinya amin atau iya dan setuju. Inikan belum tahu, saya kira anak-anak generasi Mentawai belum tahu tentang ngemet roroi katanya.
Baca juga:
Wisata di Mentawai Aman, Ada Jalur Evakuasi Bencana yang Lengkap dengan Makanannya
Cerita Bupati Kepulauan Mentawai, Bangkitkan Pariwisata setelah Terjangan Tsunami
Bertemu Presiden Xi Jinping, Jokowi Minta Wisman Tiongkok ke Bali & 10 Bali Baru
Bangun Kembali Kampung Wisata Gursina, Kemensos Gelontorkan Bantuan Rp 2,2 Miliar
Jokowi Ajak Negara Asia-Pasifik Kembangkan Sektor Pariwisata
Garuda Indonesia Resmi Layani Rute Jakarta-Nias, Terbang 3 Kali Seminggu