Ini penyebab maraknya kasus bullying di Tanah Air
Psikolog Konseling, Muhammad Iqbal menilai, peran orang tua dalam mendidik dan mengasuh anak sangat penting dalam mengantisipasi bullying. Menurutnya, banyak calon pengantin yang belum memiliki kesiapan menjadi orang tua.
Kasus kekerasan atau bullying terhadap anak dari tahun ke tahun semakin tinggi. Baru-baru ini terkuak kasus bullying yang dilakukan siswi SD dan SMP di kawasan Thamrin City.
Psikolog Konseling, Muhammad Iqbal menilai, peran orang tua dalam mendidik dan mengasuh anak sangat penting dalam mengantisipasi bullying. Menurutnya, banyak calon pengantin yang belum memiliki kesiapan menjadi orang tua.
-
Apa penyebab utama tawuran pelajar di Jakarta? Tidak ada alasan yang jelas mengapa sering terjadi tawuran antar pelajar di Jakarta. Namun biasanya penyebab utama tawuran adalah adanya singgungan antar pelajar, seperti saling ejek, saling hina, dan mengaku paling menguasai wilayah yang dilalui pelajar dari sekolah lain.
-
Di mana banjir terjadi di Jakarta? Data itu dihimpun hingga Jumat 15 Maret 2024 pada pukul 04:00 WIB. "Kenaikan status Bendung Katulampa dan Pos Pantau Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) dari sore hingga malam hari serta menyebabkan genangan di wilayah DKI Jakarta," kata Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji dalam keterangan tertulis, Jumat (15/3).
-
Kapan kemacetan di Jakarta terjadi? Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Rani Mauliani menerangkan, kemacetan parah di beberapa titik di Jakarta kerap terjadi pada jam berangkat dan pulang kerja.
-
Siapa saja yang diarak di Jakarta? Pawai Emas Timnas Indonesia Diarak Keliling Jakarta Lautan suporter mulai dari Kemenpora hingga Bundaran Hotel Indonesia. Mereka antusias mengikuti arak-arakan pemain Timnas
-
Di mana kemacetan parah di Jakarta sering terjadi? Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Rani Mauliani menerangkan, kemacetan parah di beberapa titik di Jakarta kerap terjadi pada jam berangkat dan pulang kerja.
-
Apa yang menjadi masalah utama yang dihadapi warga Jakarta saat ini? Belakangan ini, kualitas udara Jakarta jadi sorotan masyarakat.
"Banyak orang tua yang enggak siap memiliki anak, pendidikan yang baik. Sehingga yang jadi korban itu anak," katanya dalam diskusi bertema Berpihak Pada Anak di Warung Daun Cikini, Sabtu (22/7).
Masalah lain kerena banyaknya kasus perceraian orang tua yang berakibat pada anak. "Anak tidak diajak bicara, anak marah dan berbuat perilaku-perilaku menyimpang."
Masalah lain pemicu kekerasan pada anak adalah karena menjamurnya warung internet (warnet), dan sangat mudah diakses anak. Mereka kemudian mencontoh kekerasan dan melakukan bullying kepada temannya. Untuk itu perlu ada peraturan daerah yang mengatur itu semua.
"Genk motor dapat dari mana? Warnet sekitar rumah. Warung-warung internet yang di situ bebas pornografi. Perda-perda harusnya mengawasi warnet yang di situ banyak sekali anak-anak bebas mengonsumsi pornografi dan sebagainya," katanya.
"Lalu, kok bisa ada game bunuh orang? Ternyata ini untuk militer, simulasi. Apa yang terjadi ketika ini dimainkan anak? Mereka menjadi tega melakukan tindakan kekerasan dan bullying." Pungkasnya.
Baca juga:
Polisi Balikpapan di-bullying rekan, pakai helm lalu baca Pancasila
Selain skorsing, Gunadarma disarankan sanksi sosial pembully Farhan
Universitas Gunadarma skorsing mahasiswa pembully Farhan
Meski maafkan pelaku, Mansyur tak bisa lupakan kasus bully anaknya
Polisi persilakan Gunadarma buat laporan kasus bullying