Luhut: Satu ketua satu tim, tidak boleh ngomong seenaknya
Dia meminta segara komunikasi yang akan disampaikan ke publik disinkronkan lebih dulu agar tak beda-beda.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik Kepala Staf Kepresidenan, Luhut Pandjaitan sebagai Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan menggantikan Tedjo Edhy Purdijatno. Luhut memaparkan rencana yang akan dilakukannya selama menjabat sebagai Menko Polhukam.
"Saya ingin mensinkronkan semua statement, tidak ada yang berbeda-beda, kalau dia belum jelas dan terkait dengan kementerian lain, koordinasikan dulu dengan kementerian terkait baru ngomong," papar Luhut usai pelantikan di Istana Kepresidenan, Rabu (12/8).
Lebih lanjut Luhut mengatakan, dirinya akan menerapkan sistem yang selama ini dia anut, di mana koordinasi menjadi hal utama.
"Itu style saya, satu ketua satu tim. Semua tidak boleh ngomong seenaknya, harus koordinasikan dulu. Kalau saya bicara saya juga tanya, supaya tidak bertentangan dengan kementerian di bawah saya," ungkap Luhut.
Baca juga:
Dicopot jadi Menko Polhukam, Tedjo pilih santai di rumah
6 Menteri baru hasil reshuffle Kabinet Kerja saat dilantik Jokowi
Soal reshuffle, Romahurmuziy akui butuh perbaikan di sektor ekonomi
Dicopot sebagai Menko Perekonomian, Sofyan Djalil kemasi barang
Ini alasan Jokowi rombak kabinetnya yang berumur 10 bulan
Luhut minta menteri di bawah Polhukam tak asal beri pernyataan
Fadli Zon heran, menteri berkinerja buruk dipertahankan Jokowi
-
Apa yang terjadi di Bukber Kabinet Jokowi? Bukber Kabinet Jokowi Tak Dihadiri Semua Menteri 01 & 03, Sri Mulyani: Sangat Terbatas
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
-
Kapan Jokowi mencoblos? Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah melakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024 di TPS 10 RW 02 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (14/2).
-
Apa yang ditinjau oleh Jokowi di Kabupaten Keerom? Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau langsung ladang jagung yang ada di kawasan food estate, Desa Wambes, Kecamatan Mannem, Kabupaten Keerom, Provinsi Papua.
-
Apa yang mungkin diberikan Jokowi untuk Kabinet Prabowo? Tak hanya memberikan pendapat, mantan Wali Kota Solo tersebut juga bisa memberikan usulan nama untuk kabinet mendatang.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).