Papua Terus Memanas, Cak Imin Kenang Pendekatan Gus Dur
Wakil Ketua MPR Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menyinggung nama Abdurrahman Wahid alias Gus Dur, presiden keempat RI. Dia mengingatkan kembali pendekatan Gus Dur yang mengubah nama Irian Jaya ke Papua.
Wakil Ketua MPR Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menyinggung nama Abdurrahman Wahid alias Gus Dur, presiden keempat RI. Dia mengingatkan kembali pendekatan Gus Dur yang mengubah nama Irian Jaya ke Papua.
"Dulu Gus Dur ketika menjadi presiden mengubah nama Irian Jaya menjadi Papua. Itu bukti bahwa komitmen kebersamaan kita sebagai keluarga total," ujarnya di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (30/8).
-
Kenapa situasi baku tembak di Papua semakin memanas? Anggota Brimob dan TNI pun kerap terlibat baku tembak dengan para teroris di Papua yang semakin lama mulai berani menyerang TNI dan Polri yang berjaga di sana.
-
Apa yang dilakukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Papua? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
-
Bagaimana cara menyelesaikan konflik Papua, menurut para akademisi dan ahli? Semua itu dilakukan melalui pendekatan pengakuan hak sipil politik, ekonomi sosial budaya, memperkuat pendidikan untuk kesadaran hak, dan memperkuat kualitas SDM anak muda dengan pendidikan adat dan pendidikan nasional.
-
Kapan benua ini tenggelam? Sekitar 70.000 tahun yang lalu, daratan luas yang kini tenggelam di lepas pantai Australia kemungkinan pernah ditinggali setengah juta manusia.
-
Apa yang ditemukan di Papua yang viral di TikTok? Viral di TikTok Ditemukan di Papua Penemuan tank yang terpendam di dalam tanah ini diketahui berlokasi di Sarmi Kota, Kabupaten Sarmi, Provinsi Papua. Indonesia.
-
Kenapa konflik Papua semakin meningkat, meskipun pembangunan di wilayah tersebut digalakkan? Sekretaris Gugus Tugas Papua UGM Arie Ruhyanto mengatakan bahwa angka kekerasan di Papua meningkat di tengah gencarnya proses pembangunan oleh pemerintah.
Melalui pengubahan nama itu, kata Cak Imin, sebagai tanda cinta Gus Dur kepada masyarakat Papua. Hal itu menegaskan persaudaraan bersama masyarakat Papua.
"Lalu disahkanlah perubahan Irian Jaya menjadi Papua. Itu karena kecintaan Gus Dur, kita semua, kepada sahabat saudara kita semua dari Papua," ucapnya.
Bercermin pada kisah tersebut, Ketua Umum PKB itu mengajak untuk menguatkan komitmen kebersamaan. Menurut Cak Imin, perbedaan pendapat sah saja selama menjaga kekeluargaan dan toleransi.
"Oleh karena itu mari kita kuatkan komitmen kebersamaan ini dengan penuh kemanusiaan dan persaudaraan. Semua hal perbedaan pendapat sah-sah saja asal tetep menjaga persahabatan kekeluargaan dan toleransi di antara kita," ujarnya.
Baca juga:false
Datang ke Istana, Tokoh Papua Minta Pemekaran Diprioritaskan
Insiden Asrama Mahasiswa Papua di Surabaya, Polisi Tetapkan Tersangka Baru Inisial SA
Kronologi 4 Napi Abepura Kabur Manfaatkan Rusuh Papua
Menkum HAM: Dapur Lapas Abepura Dibakar, Empat Tahanan Melarikan Diri
Kepala BSSN Minta Masyarakat Papua Tak Termakan Berita Hoaks
Inilah Daftar Kerusakan Akibat Kerusuhan Papua