Wakil Bupati Garut Minta Tiap RW Ronda Cegah Kerumunan Warga
Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman meminta keterlibatan semua pihak, termasuk warga untuk solid serta bahu membahu memerangi Virus Corona atau Covid-19. Paling penting dan sederhana, seluruh masyarakat harus menjaga jarak satu dengan yang lain. Tiap RW diminta menggalakkan ronda untuk mencegah kerumunan warga.
Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman meminta keterlibatan semua pihak, termasuk warga untuk solid serta bahu membahu memerangi Virus Corona atau Covid-19. Paling penting dan sederhana, seluruh masyarakat harus menjaga jarak satu dengan yang lain.
Dia meminta setiap RW untuk menggalakkan ronda malam agar mencegah kerumunan warga.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Kapan virus menginfeksi sel inang? Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Dalam kehidupan sehari-hari, virus tidak lagi terdengar asing bagi kita. Bermacam-macam virus dapat menimbulkan berbagai penyakit pada tubuh manusia yang tidak diinginkan. Jika tubuh kita dalam kondisi menurun (lemah), maka kita dapat dengan mudah terserang penyakit atau virus. Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Sebagai agen penyakit, virus memasuki sel dan menyebabkan perubahan-perubahan yang membahayakan bagi sel, yang akhirnya dapat merusak atau bahkan menyebabkan kematian pada sel yang diinfeksinya. Sebagai agen pewaris sifat, virus memasuki sel dan tinggal di dalam sel tersebut secara permanen.
-
Bagaimana cara mencegah Covid Pirola? CDC menyarankan masyarakat untuk melindungi diri dari virus ini karena masih belum jelas tentang seberapa pesat varian ini dapat menyebar. Untuk itu, sebagai tindakan pencegahan masyarakat diminta untuk melakukan hal berikut:• Dapatkan vaksin Covid-19.• Jalani tes Covid.• Cari pengobatan jika Anda mengidap Covid-19 dan berisiko tinggi sakit parah• Jika Anda memilih untuk memakai masker, kenakan masker berkualitas tinggi yang pas di hidung dan mulut.• Tingkatkan ventilasi udara.• Selalu mencuci tangan usai beraktivitas.
-
Bagaimana virus Covid-19 pertama kali masuk ke Indonesia? Kasus ini terungkap setelah NT melakukan kontak dekat dengan warga negara Jepang yang juga positif Covid-19 saat diperiksa di Malaysia pada malam Valentine, 14 Februari 2020.
-
Bagaimana cara virus menginfeksi sel inang? Virus masuk ke dalam tubuh inang melalui berbagai cara, seperti udara, darah, cairan tubuh, atau kontak langsung dengan benda yang terkontaminasi virus. Virus mencari sel inang yang cocok untuk menginfeksi. Sel inang adalah sel yang memiliki reseptor yang sesuai dengan protein permukaan virus. Virus melekat pada reseptor sel inang dan memasukkan materi genetiknya (DNA atau RNA) ke dalam sel inang. Materi genetik virus dapat berbentuk untai tunggal atau ganda, linear atau sirkuler.
-
Bagaimana cara mencegah penyebaran virus cacar? Kebersihan tangan dan kuku sangat penting untuk mencegah penyebaran virus cacar ke area tubuh yang lain atau bahkan ke orang lain.
"Tinggal di rumah, apalagi malam hari. Saya minta di tiap RW ada ronda. Ini sebagai langkah preventif dan biayanya sudah disiapkan. Kita geserkan biaya gotong royong fisik untuk penanganan Covid-19,” jelasnya, Selasa (31/3).
Pemda Garut memperketat pengawasan di lima kecamatan. Yaitu Wanaraja, Pangatikan, Karangpawitan, Sucinaraja, dan Banyuresmi. "Karena sentral ada yang positif, secara geografis meliputi 5 kecamatan," tutupnya.
Pemda juga berencana melakukan penutupan sementara satu pasar setelah ada seorang warga dinyatakan positif Covid-19. Penutupan sementara dilakukan karena pasar tersebut dikhawatirkan menjadi tempat penyebaran virus corona setelah pasien yang positif Covid-19 sempat belanja di sana.
"Jadi pasar Wanaraja akan diliburkan dalam 3 hari untuk dilakukan penyemprotan, sterilisasi. Dalam penyemprotan kan tidak boleh terbuka, bisa kena makanan bahaya. Jadi ditutup 3 hari untuk memutus rantai penyebaran, mohon masyarakat paham ini."
Tidak hanya menutup pasar, dia juga akan menghentikan operasional andong yang biasa mencari muatan di pasar tersebut. Pihaknya akan memberikan kompensasi kepada pemilik andong. Sedangkan untuk angkutan perkotaan, pemda akan melakukan pembatasan dengan upaya screening.
Hasil penelusuran, sampai saat ini sudah ada 31 orang yang melakukan kontak langsung dengan pasien yang dinyatakan positif itu.
"Tapi kita juga terus memantau dan mencari siapa-siapa saja yang pernah kontak langsung. Jumlahnya mungkin meningkat, karena sebelum diisolasi pasien ini sempat bergerak ke tujuh tempat berbeda," tutupnya.
Baca juga:
Selama Tanggap Darurat, Pemda DIY Akan Beri Bantuan Sembako untuk 10.000 KK Miskin
Antisipasi Corona, Perumahan di Bekasi Pasang Bilik Disinfektan
Satu Pasien Positif Corona di DIY Sembuh
Rapid Test di Jakarta: Dari 17.534 Orang, 282 Dinyatakan Positif Corona
Dinilai Efektif, Ini Cara Cina dan Korea Selatan Menekan Kasus Baru Virus Corona
8 Tanaman Herbal Ini Bantu Cegah Corona, Tak Hanya Jahe