Sibuk Safari Kampanye, Ma'ruf Amin Tetap Lakukan Persiapan Debat
Mustasyar PBNU itu mengaku melakukan persiapan di tengah kesibukan safari politik. Seperti yang disampaikan ketika mengunjungi sejumlah daerah di Jawa Timur. Saat di Ciamis, Ma'ruf mengaku kendati sibuk tak menghalanginya fokus kepada debat.
Calon Wakil Presiden nomor urut 01 Ma'ruf Amin terlihat santai berbicara terkait persiapan debat ketiga, 17 Maret mendatang. Dia mengaku telah siap melakukan debat dengan saingannya, Sandiaga Salahuddin Uno.
"InsyaAllah, sudah siap. Sudah siap," katanya di Masjid Agung Karawang, Jawa Barat, Sabtu (2/3).
-
Kapan Wapres Ma'ruf Amin dijadwalkan mencoblos? Ma’ruf dan keluarga dijadwalkan menggunakan hak pilihnya pukul 09.00 Wib.
-
Di mana Wapres Ma'ruf Amin akan mencoblos? Wakil Presiden (Wapres) RI, Ma’ruf Amin direncanakan mencoblos di TPS 33 Kecamatan Tapos, Depok.
-
Siapa yang bertemu dengan Wapres Maruf Amin? Wapres Ma'ruf Amin sempat bertemu dengan Duta Besar Regional untuk UNICEF Asia Timur dan Pasifik, Choi Siwon yang menjadi salah satu pembicara di ASEAN Business and Investment Summit usai acara ASEAN Business Awards (ABA) di Jakarta.
-
Di mana debat Cawapres tersebut berlangsung? “Kita harus hati-hati untuk masalah pencurian data. Untuk itu harus kita kuatkan cyber security, cyber defence kita,” kata dia dalam debat Cawapres di JCC, Senayan, Jakarta, Jumat (22/12).
-
Kapan Wapres Ma'ruf menjadi Plt Presiden? Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengeluarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 12 tahun 2024 tentang penugasan Wakil Presiden untuk melaksanakan tugas presiden hingga 6 Maret 2024.
-
Apa yang diprotes oleh Cak Imin terkait debat capres? Cawapres nomor urut 01, Muhaimin Iskandar (Cak Imin) memprotes soal dua panelis debat capres yang berasal dari Universitas Pertahanan.
Debat ketiga bakal menampilkan pertarungan antar cawapres. Ma'ruf bakal berhadapan dengan Sandiaga Uno dengan tema kesehatan, ketenagakerjaan, sosial dan budaya.
Mustasyar PBNU itu mengaku melakukan persiapan di tengah kesibukan safari politik. Seperti yang disampaikan ketika mengunjungi sejumlah daerah di Jawa Timur. Saat di Ciamis, Ma'ruf mengaku kendati sibuk tak menghalanginya fokus kepada debat.
Ma'ruf menyebut konten yang bakal dibawakan adalah keberhasilan pemerintah Joko Widodo (Jokowi), selama kurang lebih lima tahun. Dia juga menambahkan apa yang sudah dikerjakan.
"Menurut saya landasannya sudah pemerintah sekarang sudah on the track. Pendidikan memperoleh perhatian kesehatan, tenaga kerja baik pelatihannya maupun perlindungan maupun juga mencari lapangan kerja," kata Ma'ruf.
Baca juga:
Ma'ruf Nilai Pidato AHY: Ada Kecenderungan Mendukung Pak Jokowi dan Saya
Ma'ruf: Indonesia Tak Boleh Punah, Punah Kayak Binatang Purba Saja
Didampingi Airin & Diguyur Hujan, Ma'ruf Amin Lepas Peserta Gerak Jalan
Ma'ruf Amin: Indonesia Tidak Boleh Punah Harus Tegak dan Jaya
Sibuk Safari Kampanye, Ma'ruf Amin Tetap Lakukan Persiapkan Debat