Ternyata, tubuh manusia jadi lebih bau saat sakit
Orang dengan penyakit diabetes bau badannya seperti apel busuk
Pernahkah Anda berpikiran atau mungkin merasa bahwa aroma tubuh pasangan atau orang yang dekat dengan Anda jadi lebih bau saat sedang sakit? Well, nampaknya perasaan Anda tersebut tidaklah salah. Sebab sakit memang membuat tubuh orang jadi lebih bau.
Sebuah penelitian yang dilansir dari healthmeup.com menguatkan hal tersebut. Penelitian yang dilakukan di Karolinska Institute, Swedia ini sebelumnya melakukan percobaan pada sekitar 40 relawan. Mereka kemudian disuntikkan lipopolisakarida untuk mengaktifkan respon inflamasi dan kekebalan tubuh mereka. Setelah itu mereka diminta untuk menanggalkan kaus yang mereka pakai. Dan ternyata kaus tersebut menjadi lebih bau dibandingkan dengan tubuh orang yang sehat.
"Tubuh orang yang jadi lebih bau saat sakit agaknya memang benar. Penelitian ini menemukan bahwa sebenarnya bau badan ini dihasilkan tubuh manusia untuk menjaga jarak mereka dari orang yang tidak sakit. Dengan cara itu, maka mereka tidak akan menginfeksi atau menulari orang yang sembuh," terang penelitian ini.
Selain itu, penyakit yang diderita pun ikut menentukan bau badan seseorang. Sebagai contoh, orang dengan penyakit kelenjar akan berbau seperti bir basi, sementara mereka yang penderita diabetes beraroma seperti apel busuk.
Baca juga:
Ketahui 4 mitos salah kaprah tentang masturbasi
Tak selalu makanan tinggi lemak bikin gemuk
Sering nonton bokep bikin pria alami impotensi dini?
-
Siapa yang melakukan penelitian mengenai keheningan? “Sejauh ini, sampai penelitian kami muncul, belum ada tes empiris utama untuk pertanyaan ini. Dan itulah yang ingin kami berikan,” kata Rui Zhe Goh, peneliti bidang Sains dan Filsafat dari Johns Hopkins University. Goh dan para profesornya mengerjakan ilusi sonik untuk memahami jika orang merasakan keheningan saat mereka memproses suara dari perspektif kognitif.
-
Siapa yang melakukan penelitian tentang hubungan antara melamun dan kecerdasan? Berdasar penelitian yang dilakukan Schumacher dengan timnya, dilakukan pengukuran pola otak dari 100 orang melalui MRI.
-
Kapan UGM memulai penelitian tentang rempah di Maluku Utara? Riset soal rempah di Maluku Utara telah UGM lakukan sejak tahun 2021.
-
Kapan penelitian ini dilakukan? Studi ini didasarkan pada National Health and Nutrition Examination Survey (NHANES) 1999–2018, yang melibatkan lebih dari 17.000 wanita berusia 20 hingga 65 tahun.
-
Kenapa kesehatan lidah penting? Seiring dengan fungsinya yang kompleks, kesehatan lidah dapat mencerminkan kondisi keseluruhan dari kesehatan seseorang. Perubahan warna, tekstur, atau adanya gejala seperti luka, bintik, atau pembengkakan pada lidah bisa menjadi tanda awal masalah kesehatan yang lebih serius.
-
Kenapa UGM melakukan penelitian rempah di Maluku Utara? “Maluku Utara merupakan ikon provinsi yang sangat lekat dengan rempah. UGM ingin mengembangkan kosmopolis Maluku Utara, itu diksi yang kita usulkan untuk komplementer yang disebut dengan jalur rempah,”