Rekrutan Arsenal Termahal Sepanjang Masa, Banyak yang Flop?
Lima rekrutan termahal Arsenal di atas 50 juta Euro, siapa yang flop?
Rekrutan Arsenal Termahal Sepanjang Masa, Banyak yang Flop?
Dalam beberapa waktu terakhir, Arsenal merupakan salah satu klub tersibuk dalam bursa transfer musim 2023/2024. The Gunners juga banyak membeli pemain dengan harga yang tak murah.
Nampaknya, dengan perekrutan yang dilakukan tersebut, Arteta sangat serius untuk bersaing guna merebut gelar juara Liga Inggris di musim 2023/2024 dari tangan Manchester City.
Terkadang, perekrutan pemain yang dilakukan oleh Arsenal tidak fit dengan sistem klub yang dimainkan. Pasalnya, tak jarang rekrutan dengan banderol mahal malah jadi flop dan tidak berkembang.
-
Bagaimana cara bermain Sepak Tekong? Cara bermain Sepak Tekong yang pertama adalah seluruh anak bersama para Tekong berdiri di sekitar Tekong. Kemudian, salah satunya menendang kaleng itu sejauh mungkin, lalu setelah itu tugas si penjaga Tekong yang harus meletakkan kembali di dalam lingkaran. Kemudian, para pemain lainnya lari bersembunyi dan si pencari Tekong duduk di atasnya sambil menutup mata sembari menunggu teman yang lain mencari persembunyian.Apabila di antara yang bersembunyi ada yang diketahui si pencari dan dapat disebutkan namanya, ia secepat mungkin harus keluar dari tempat persembunyiannya dan berusaha lebih dulu untuk menyentuh tekong daripada si pencari.Apabila gagal menyentuh tekong, maka ia dinyatakan tertangkap dan pencari akan kembali mencari teman-temannya yang bersembunyi.
-
Kapan Bunga Syifa memulai karier sepak bolanya? Bunga Syifa, seorang pemain sepak bola asal Solo, telah memulai kariernya di dunia sepak bola sejak tahun 2020.
-
Apa itu shooting dalam sepak bola? Pengertian shooting dalam sepak bola adalah tindakan pemain untuk melepaskan tendangan ke arah gawang lawan dengan tujuan mencetak gol.
-
Apa tujuan utama dari cabang olahraga sepak bola? Tujuan dari permainan ini adalah memasukkan bola ke dalam gawang lawan menggunakan bagian tubuh yang diizinkan, kecuali menggunakan tangan.
-
Siapa yang mendapatkan julukan "Si Kancil" dalam sepakbola Indonesia? Terkenal lincah dan gesit saat mengolah bola di atas lapangan, Abdul pun mendapat julukan sebagai "Si Kancil".
-
Siapa saja yang ikut turnamen sepak bola di Singapura? Keanu dan teman-temannya di tim ACS Jakarta FC akan mengikuti turnamen sepak bola di Singapura.
Siapa yang Paling Mahal?
Nah, penasaran siapa saja pemain yang diboyong Arsenal dengan banderol yang sangat mahal sepanjang masa?
Ben White
Direkrut dari Brighton & Hove Albion dengan mahar 58,5 juta Euro, Ben White menjadi salah satu bek Inggris termahal sepanjang masa. Bek tengah ini menjadi andalan Arteta di lini belakang The Gunners sejauh ini.
Andalan Arsenal
Hingga kini, Ben White telah memainkan 83 pertandingan di semua kompetisi bersama Arsenal. Dirinya sukses menyumbang dua gol dan satu asis.
Pierre-Emerick Aubameyang
Penyerang asal Gabon ini menjadi pilar penting lini depan Arsenal selama beberapa musim sebelum dirinya pindah ke beberapa klub Eropa lainnya, Barcelona dan Chelsea.
Aubameyang bergabung dengan Arsenal pada musim 2017/2018 dan diboyong dari Borussia Dortmund dengan mahar 63,7 juta Euro. Dirinya pun sukses mencetak 92 gol dan 21 asis dari 162 penampilannya di semua kompetisi.
- 8 Potret Wulan Guritno Saksikan Pertandingan Arsenal Langsung di Emirates Stadium, Cantiknya Gak Kaleng-kaleng
- Potret Lawas Tim Lokal Surabaya Kalahkan Arsenal 40 Tahun Lalu, Menang Telak!
- Jiwa Korsa, Satu Batalyon Geruduk Lapangan Imbas Wasit TNI Dikeroyok Penonton & Pemain Saat Turnamen Sepak Bola
- Terungkap Alasan Granit Xhaka Merapat ke Bayer Leverkusen
Kai Havertz
Penyerang asal Jerman ini merupakan salah satu rekrutan Arsenal di musim 2023/2024. Dirinya diboyong dari Chelsea dengan mahar 70 juta Euro.
Havertz akan menandatangani kontrak jangka panjang di Arsenal, hingga tahun 2028 mendatang. Dirinya pun digadang-gadang akan menjadi andalan Arteta di lini depan The Gunners musim 2023/2024.
Nicolas Pepe
Datang dari OSC Lille di musim 2019/2020, Pepe diboyong Arsenal dengan harga 80 juta Euro.
Pepe merupakan salah satu transfer termahal Arsenal yang flop. Pasalnya, penyerang Pantai Gading tersebut hanya mencetak 27 gol dan 21 asis dari 112 penampilannya di semua kompetisi.
Declan Rice
Dia merupakan salah satu gelandang terbaik yang dimiliki Inggris. Rice ditebus Arsenal dari West Ham United dengan mahar 116,6 juta Euro.
Pemain berusia 24 tahun tersebut merupakan rekrutan termahal Arsenal di musim 2023/2024 dan sepanjang masa. Rice pun menekan kontrak jangka panjang hingga tahun 2028 mendatang.