Konvoi Polisi Militer TNI Bawa Bansos Masuk Jalan Tol 'Ayo Cepat, Aduh Potong Gaji'
Konvoi polisi militer TNI membawa bansos masuk ke jalan tol.
Polisi Militer TNI bahu membahu membantu mengirimkan bantuan kepada korban bencana alam erupsi Gunung Semeru. Bantuan sosial tersebut dikawal oleh Polisi Militer TNI Angkatan Laut.
Dalam pengiriman bansos tersebut, mereka melewati jalan yang cukup ramai sehingga membuat konvoi Polisi Militer TNI AL mendapat bantuan dari pihak kepolisian. Hal itu dilakukan demi kelancaran pengiriman bantuan ke tempat tujuan dengan aman.
-
Di mana TNI dibentuk? Dahulu TNI dibentuk dan dikembangkan dari sebuah organisasi bernama Badan Keamanan Rakyat (BKR).
-
Siapa anggota TNI yang mendapat penghargaan dari Jenderal Polisi? Penghargaan tersebut diberikan kepada Prada Triwandi Werfan Sentana Nababan.
-
Siapa menantu Panglima TNI? Kini Jadi Menantu Panglima TNI, Intip Deretan Potret Cantik Natasya Regina Ini potret cantik Natasya Regina, menantu panglima TNI.
-
Siapa yang memimpin TNI saat menghadapi Agresi Militer Belanda? Kala itu kekuatan TNI sangat terbatas dalam menghadapi Agresi Militer Belanda. Rakyat Indonesia akhirnya turun tangan membantu TNI hingga munculah Perang Rakyat Semesta dimana segenap kekuatan TNI dan masyarakat serta sumber daya nasional dikerahkan untuk menghadapi agresi tersebut.
-
Apa yang berhasil diamankan oleh prajurit TNI? Menariknya, penyusup yang diamankan ini bukanlah sosok manusia. Salah satu tugas prajurit TNI adalah menjaga segala macam bentuk ancaman demi kedaulatan dan keselamatan bangsa Indonesia.
-
Bagaimana cara Jenderal Polisi memberikan penghargaan kepada anggota TNI? Dalam kesempatan yang sama, Mathius memberikan penghargaan yang luar biasa kepada anggota Yonif 751/VJS.
Lantas bagaimana konvoi polisi militer TNI membawa bansos masuk ke jalan tol? Melansir dari akun YouTube PARA Prajurit Pengendara, Senin (3/1), simak ulasan informasinya berikut ini.
Konvoi Lewat Jalan Tol
Polisi Militer TNI mengirimkan bantuan kepada korban bencana alam erupsi Gunung Semeru. Dalam pengiriman bansos tersebut, mereka melewati jalanan yang cukup ramai. Konvoi Polisi Militer TNI AL ini juga mendapat bantuan dari pihak kepolisian saat masuk ke tol.
YouTube PARA Prajurit Pengendara ©2022 Merdeka.com
"Ayo cepat, cepat," kata pria yang merekam saat melihat truk di depan mobil polisi berhenti di gerbang tol.
"Aduh dicopot di tol aku we," kata pria lain yang berada di mobil polisi militer.
Biaya Administrasi Tol
Polisi Militer ini sempat mengatakan potong gaji saat melewati bagian administrasi di gerbang tol. Namun ternyata diketahui biaya administrasi tersebut ditanggung oleh pihak kepolisian. Biaya tersebut ditanggung oleh Polisi Komandan Angkatan AKABRI 2001 saat bencana erupsi semeru.
YouTube PARA Prajurit Pengendara ©2022 Merdeka.com
"Langsung, respect bro," ujarnya lagi.
"Potong gaji sekarang. Aduh, potong gaji," ujar pria tadi.
Konvoi Polisi Militer TNI
Marinir TNI AL mengirimkan bantuan untuk korban bencana alam erupsi Gunung Semeru. Bantuan sosial tersebut dikawal oleh Polisi Militer TNI Angkatan Laut.
YouTube PARA Prajurit Pengendara ©2022 Merdeka.com
Demi kelancaran pengiriman, pihaknya mendapat bantuan dari pihak polisi. Mengingat jalanan yang dilewati terlihat cukup ramai.
Pengawalan tersebut dilakukan demi kelancaran pengiriman bantuan agar segera sampai di tujuan dengan aman.
Video Konvoi Polisi Militer TNI AL
Polisi Militer TNI bahu membahu membantu mengirimkan bantuan kepada korban bencana alam erupsi Gunung Semeru.
Bantuan sosial tersebut dikawal oleh Polisi Militer TNI Angkatan Laut.
Dalam pengiriman bansos tersebut, mereka melewati jalan yang cukup ramai.