Bos BEI sebut lokasi kerja dengan tingkat stress tinggi rawan pemakaian narkoba
Bursa Efek Indonesia resmi bekerja sama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam rangka Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan prekusor narkotika (P4GN). Hal ini jadi bukti nyata komitmen BEI untuk menangkal ancaman penyalahgunaan narkoba di pasar modal.
Bursa Efek Indonesia resmi bekerja sama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam rangka Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan prekusor narkotika (P4GN). Hal ini jadi bukti nyata komitmen BEI untuk menangkal ancaman penyalahgunaan narkoba di pasar modal.
Dirut BEI Tito Sulistyo berharap pelaku pasar modal diharapkan jauh dari bahaya narkoba. "Karena kita tahu dalam satu bisnis yang penuh stress, penuh ketegangan, itu banyak orang jadi pengen pakai. Di luar negeri sih, kata film-film banyak. Kita minta bantuan BNN warning kita. Regulator mungkin bisa jadi untuk me-warning. Nah player-player banyak yang ditakutkan, moga-moga sih tidak lah di Indonesia ini," tutur dia di Gedung BEI, Jakarta, Senin (21/5).
-
Kapan BBNKB dikenakan? BBNKB berlaku bila seseorang melakukan transaksi jual beli mobil bekas dan akan dikenakan biaya balik nama sehingga kendaraan tersebut memiliki nama sesuai dengan pemilik atau pembelinya.
-
Apa yang diungkapkan oleh Kepala BNN mengenai bahaya narkoba? “Kita tahu sendiri narkotik adalah menyerang manusia, bahkan kalau saya bilang membunuh manusia lebih dahsyat dari teroris,” ujar Marthinus usai dilantik Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Jumat (8/12).
-
Apa yang diresmikan Jokowi di BEI? Presiden Jokowi mengatakan ingin mengurangi dampak perubahan iklim yang saat ini terjadi di beberapa negara termasuk Indonesia. ”Karena memang ancaman perubahan iklim sangat bisa kita rasakan dan sudah kita rasakan. Dan, kita tidak boleh main-main terhadap ini, kenaikan suhu bumi, kekeringan, banjir, polusi, sehingga dibutuhkan langkah-langkah konkret untuk mengatasinya,” kata Presiden Jokowi.
-
Apa pengertian dari Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB)? Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) merupakan biaya yang sudah ditetapkan untuk melakukan perubahan kepemilikan kendaraan bermotor.
-
Apa yang terjadi pada anggota TNI di Bekasi? Seorang anggota TNI Angkatan Darat (AD) berinisial Praka S (27) tewas dengan luka-luka dan berlumuran darah di tubuhnya. Korban tewas setelah menjalani perawatan di Unit Gawat Darurat RSUD Kota Bekasi.
-
Kenapa BNI menggandeng startup? Tak hanya itu, BNI juga menggandeng startup agar bisnis terus bertumbuh.
Dia menegaskan kini semua pelaku industri pasar modal diajak menjadi agen-agen pemberantasan narkoba di tengah masyarakat maupun di dalam lingkungan pasar modal sendiri. "Kita bicara, campaign, laporkan. Sebentar lagi akan bikin campaign, laporkan. Kasih nomor (BNN), laporkan," ungkapnya.
Dengan demikian, pemberantasan narkoba oleh pemerintah, melalui BNN diharapkan bisa lebih baik ke depan.
"Banyak orang tak tahu mesti ngapain. Laporkan. Ada nomor khusus yang berlaku, laporkan. Kalau lihat ada orang pakai laporkan. Orang tua itu kadang tak berani lapor takut dimarahin anaknya."
Baca juga:
Sambangi Bursa Efek Indonesia, Kepala BNN buka perdagangan ke-96 di 2018
Terjebak di zona merah, IHSG ditutup naik 3,34 poin
3 Perusahaan menunda melantai di bursa saham, ini alasannya
BEI sebut IHSG anjlok bukan pengaruh aksi teror bom
BEI: 24 perusahaan melantai di bursa saham di semester 1/2018
Resmi melantai di bursa, saham BTPN Syariah naik 23,08 persen
Ekonomi tumbuh tinggi, tapi pemerintah punya PR merosotnya nilai tukar Rupiah