Jelang paket kebijakan jilid V, Rupiah paling perkasa se-Asia
Rupiah telah menguat 7,5 persen salam bulan ini dan merupakan kinerja terbaik se-Asia.
Penguatan nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika (USD) tertinggi se-Asia. Rupiah mulai perkasa karena banyaknya dan asing yang masuk ke pasar saham dan obligasi dalam negeri, di tengah ketidakpastian The Fed menaikkan suku bunga acuan.
Bloomberg menyebut, investor luar negeri telah membeli saham di Indonesia mencapai USD 50 juta dalam tiga hari belakangan ini. Setidaknya Rp 2,34 triliun uang masuk yang telah dikonversi ke Rupiah dalam dua minggu terakhir.
-
Bagaimana Pejuang Rupiah bisa menghadapi tantangan ekonomi? "Tidak masalah jika kamu bekerja sampai punggungmu retak selama itu sepadan! Kerja keras terbayar dan selalu meninggalkan kesan abadi."
-
Kapan Pejuang Rupiah harus bersiap? "Jangan khawatir tentang menjadi sukses tetapi bekerjalah untuk menjadi signifikan dan kesuksesan akan mengikuti secara alami." – Oprah Winfrey
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Bagaimana redenominasi rupiah dilakukan di Indonesia? Nantinya, penyederhanaan rupiah dilakukan dengan mengurangi tiga angka nol di belakang, contohnya Rp 1.000 menjadi Rp 1.
-
Kapan nilai tukar Dolar Singapura terhadap Rupiah mengalami penurunan signifikan? Kemudian, terjadi penurunan hingga mencapai titik terendah sekitar 11.700 IDR per 1 SGD, sebelum kembali menguat ke 11.762,02 IDR per 1 SGD pada 25 September 2024.
-
Apa dampak pelemahan nilai tukar rupiah terhadap para pelaku usaha tempe dan tahu? Kondisi ini tentunya sangat memberatkan para pelaku usaha tempe dan tahu.
Optimisme terhadap Indonesia terus meningkat seiring akan diumumkannya paket kebijakan ekonomi jilid V oleh Presiden Joko WIdodo. Nilai tukar Rupiah melemah empat hari berturut-turut dan kemudian hari ini menguat 0,8 persen menjadi Rp 13.614 per USD pukul 09.33 WIB. Tak hanya itu, hingga siang ini Rupiah terus menguat ke level Rp 13.522 per USD.
Rupiah telah menguat 7,5 persen salam bulan ini dan merupakan kinerja terbaik se-Asia dibandingkan pelemahan sepanjang tahun ini 9,1 persen.
"Kami melihat banyak aliran dana mendukung Rupiah karena pasar tidak percaya The Fed akan menaikkan suku bunga pada Desember mendatang," ucap ahli strategi mata uang Australia & New Zealand Banking Group Ltd, Irene Cheung di Singapura, Kamis (22/10).
Dalam paket kebijakan ekonomi sebelumnya, pemerintah Indonesia memberi diskon tarif listrik untuk industri dan mempercepat perizinan investasi.
Baca juga:
Besok, Jokowi luncurkan paket kebijakan ekonomi jilid V
Rupiah dibuka melemah 15 poin ke level Rp 13.739 per USD
Tahun depan, Bank Dunia proyeksi ekonomi Indonesia tumbuh 5,3 persen
Bos GO-JEK klaim produknya lebih unggul dari situs belanja online
Permintaan komoditas China turun, ekspor Indonesia dilibas Malaysia
Ekonom: Jokowi lebih baik perbaiki ekonomi ketimbang reshuffle