Pasok beras ke Kalimantan, Blora dapat hadiah traktor dari Mentan
"Bantuan ini saya berikan kepada Pemkab sebagai ucapan terima kasih saya atas kerja keras kita semua. Ini bukan hanya kerja keras saya, bukan hanya Kementan, bukan pula Pemprov Jateng. Tapi ini semua karena kerja keras kita semua, bapak dan ibu petani," ujar Mentan Amran.
Menteri Pertanian Amran Sulaiman memberikan bantuan alsintan (alat mesin pertanian) berupa traktor roda 4 sebanyak 4 unit dan hand tractor atau traktor tangan sebanyak 11 unit kepada Pemkab Blora. Bantuan tersebut sebagai bentuk apresiasi atas kerja keras Pemprov Jawa Tengah terutama Pemkab Blora, di mana Provinsi Jateng telah mampu memasok beras ke Sumatera dan Kalimantan.
"Bantuan ini saya berikan kepada Pemkab sebagai ucapan terima kasih saya atas kerja keras kita semua. Ini bukan hanya kerja keras saya, bukan hanya Kementan, bukan pula Pemprov Jateng. Tapi ini semua karena kerja keras kita semua, bapak dan ibu petani," ujar Mentan Amran, di Kawasan Pertanian, Desa Pulo, Blora, Jawa tengah, Selasa (24/1).
-
Bagaimana Kementan mewujudkan swasembada pangan? Upaya tersebut salah satunya akan diwujudkan melalui program food estate maupun solusi cepat yang dijalankan Kementan berupa pompanisasi dan optimalisasi lahan.
-
Di mana harga bahan pangan di pantau? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Bagaimana Kementan menjaga stabilitas harga dan ketersediaan bahan pangan? Wamentan Harvick mengatakan, ketahanan pangan berpengaruh pada kedaulatan pangan yang sudah menjadi perhatian oleh Presiden Joko Widodo. Meski demikian, ia menyebut stabilitas harga dan ketersediaan bahan pangan harus tetap dijaga.
-
Kapan harga bahan pangan di Jakarta terpantau naik? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Di mana Kementan mendukung petani untuk mewujudkan swasembada? Mentan mengatakan, Kabupaten Konawe adalah satu di antata sekian banyak daerah yang harus didorong untuk menjadi daerah penghasil pangan nasional. Dia mengatakan Konawe memiliki lahan yang subur dan air yang cukup. "Konawe harus jadi penghasil pangan terbesar di Indonesia. Mengapa demikian, sebab konawe adalah penopang pangan Sulawesi Tenggara dan bisa memenuhi kebutuhan kita karena memberi suplay ke provinsi lain yang membutuhkan," katanya.
-
Bagaimana Kementan dan Polri berkolaborasi untuk mendukung swasembada pangan? Kapolri menambahkan bahwa pihaknya siap mem backup dan mendukung berbagai kegiatan Kementan melalui pengerahan para Kapolda, Kapolres hingga anggota babinkamtibmas yang tersebar di seluruh Indonesia. "Kami memiliki Personil-personil yang bisa digunakan seperti Kapolda dan Gubernur, Kapolres bersama Bupati dan ada babinkamtibmas maupun Brimob yang sudah menggarap tanaman jagung. Oleh karena itu, Pak Presiden berpesan kita harus kerja keras betul menghadapi situasi ini agar masalah pangan ini bisa kita pecahkan bersama," katanya.
Amran berharap, bantuan tersebut dapat mewujudkan cita cita pemerintah yaitu menciptakan kedaulatan pangan. Tak hanya itu, Mentan Amran mengatakan kerja sama semua pihak sangat dibutuhkan untuk percepatan produksi secara optimal.
"Agar percepatan produksi pangan daerah dapat optimal. Maka petani, penyuluh, Bulog, TNI dan seluruh stakeholder terkait harus terus bersinergi. Hal ini telah terbukti dengan pengalaman tahun 2016 di mana pencapaian produksi padi nasional melebihi target," ungkap Mentan Amran.
Amran menegaskan Bulog harus terus bekerja dalam upaya memaksimalkan penyerapan hasil pertanian dengan melakukan pembelian gabah sesuai HPP yang ditetapkan pemerintah.
"Bulog saya minta, beli semua hasil panen petani. Jangan beri dia harga di bawah HPP. Kenapa? Supaya dia tidak perlu lagi jual kepada yang lain. Dia pasti jual ke kita kalau kita beri harga yang pantas," ungkapnya.
Baca juga:
Petani ini menangis diberi bantuan traktor oleh Mentan Amran
Mentan Amran marah pengepul beli murah jagung petani
Mentan Amran: Doakan kita bisa ekspor beras tahun ini
Ini persiapan Mentan Amran hadapi kemarau panjang 2017
Kementan: Jokowi ingin Indonesia jadi lumbung pangan dunia pada 2045