Peternak Beberkan Dampak Kenaikan Harga Jagung ke Produksi Telur
Wakil Ketua Umum Perhimpunan Insan Perunggu Republik Indonesia (Pinsar), Eddy Wahyudin mengatakan kenaikan harga jagung dapat menjadi faktor yang dapat menjadi penyebab kenaikan harga produksi telur di tingkat peternak.
Wakil Ketua Umum Perhimpunan Insan Perunggu Republik Indonesia (Pinsar), Eddy Wahyudin mengatakan kenaikan harga jagung dapat menjadi faktor yang dapat menjadi penyebab kenaikan harga produksi telur di tingkat peternak.
Dia menjelaskan awalnya kenaikan harga jagung akan berdampak pada naiknya harga pakan. Sebab 70 persen dari komposisi pembentuk harga pakan ditempati oleh harga jagung.
-
Kapan harga bahan pangan di Jakarta terpantau naik? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Di mana harga bahan pangan di pantau? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Bahan pangan apa yang mengalami kenaikan harga di Jakarta? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Mengapa harga beras di Jakarta naik? Harga beras kualitas premium mengalami kenaikan menjadi Rp16.700 per kilogram dari kemarin Rp16.570.
-
Kenapa harga beras di Jawa Tengah naik? Kenaikan ini dinilai signifikan dengan kondisi kemarau panjang yang sedang melanda berbagai daerah di Jawa Tengah.
-
Kapan harga ayam potong mulai naik? Menurut salah seorang pedagang di sana, harga ayam potong mengalami kenaikan hingga Rp8 ribu per kilogramnya. Sebelum berada di angka Rp40 ribu, ayam potong masih stabil di Rp32 ribu per kilogram. "Sebelumnya harga ayam potong Rp32 ribu per kilogram (kg), namun saat ini mencapai Rp40 ribu per kilogram," kata salah seorang pedang, Yayan, mengutip ANTARA.
"70 persennya harga jagung. Jadi tiap kenaikan Rp 100 perak dari jagung, maka dia punya potensi menaikkan harga pakan Rp 70 perak," kata dia dalam diskusi yang diselenggarakan oleh Jalan Media Communication (JMC), di Jakarta (28/11).
Dia menambahkan, naiknya harga pakan ini tentu akan berdampak signifikan pada harga pokok produksi (HPP) tiap 1 kg telur di tingkat peternak, sebab HPP telur amat bergantung pada harga pakan. "Harga Pokok Produk dilihat dari harga pakan. (Rumus untuk menghitung HPP) 3,5 kali harga pakan," jelasnya.
Saat ini harga pakan komplit yang dibeli peternak sebesar Rp 5.500 per kilogram, naik dari harga sebelumnya Rp 4.500. Ini tentu membuat HPP di tingkat peternak naik. "Rp 5.500 kalau dikali 3,5 itu berarti memang harga sudah Rp 19.200 di tingkat peternak. Kita belum bicara di pasar baru di tingkat produksi," ujarnya.
Selain kenaikan harga jagung, dua mengatakan bahwa kenaikan harga telur ayam ras di tingkat peternak juga dapat disebabkan berkurangnya produksi akibat cuaca yang mulai musim hujan. "Juga dipengaruhi oleh efisiensi produksi," tandasnya.
Baca juga:
Bulog Klaim Operasi Pasar Berhasil Tekan Harga di Pasar
Siapa Orang Super Kaya yang Disindir Jokowi?
Saat Makan Siang Tiga Elite PDIP Bantah Ucapan Titiek Soeharto
Stok Melimpah, Harga Ikan Dijamin Tak Naik Hingga Akhir Tahun
Sandi Jawab Jokowi Soal Orang Super Kaya ke Pasar: Mungkin yang Dimaksud Bukan Saya
Petani Curhat Ke Sandiaga, Biaya Tanam Tomat Rp 1.500 Saat Dijual Rp 300 per Kg