Reksa Dana Syariah Capai 223 Hingga Januari 2019
Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat, jumlah reksa dana syariah hingga Januari 2019 mencapai 223 reksadana, dengan total nilai aset bersih mencapai sebesar Rp 37,3 triliun. Selain itu, terdapat dua jens Exchange Traded Fund (ETF) dengan nilai kapitalisasi sekitar Rp 31,4 miliar.
Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat, jumlah reksa dana syariah hingga Januari 2019 mencapai 223 reksadana, dengan total nilai aset bersih mencapai sebesar Rp 37,3 triliun. Selain itu, terdapat dua jens Exchange Traded Fund (ETF) dengan nilai kapitalisasi sekitar Rp 31,4 miliar.
Dari jumlah keseluruhan reksadana yang ada di Indonesia, 11 persen merupakan reksa dana syariah, dan 89 persennya merupakan reksa dana non syariah.
-
Bagaimana BSI meningkatkan inklusi keuangan syariah di Indonesia? BSI sebagai bank syariah terbesar di Indonesia berkomitmen untuk terus memberikan literasi dan menyediakan produk-produk keuangan syariah yang dibutuhkan masyarakat melalui ekosistem keuangan yang terintegrasi. Hal ini demi meningkatkan inklusi keuangan syariah kepada masyarakat Indonesia.
-
Apa yang diraih oleh Bank Syariah Indonesia? BSI mendapatkan penghargaan sebagai The Indonesia Customer Experience of The Year – Banking Award dalam ajang Asian Experience Awards 2023.
-
Apa yang diresmikan Jokowi di BEI? Presiden Jokowi mengatakan ingin mengurangi dampak perubahan iklim yang saat ini terjadi di beberapa negara termasuk Indonesia. ”Karena memang ancaman perubahan iklim sangat bisa kita rasakan dan sudah kita rasakan. Dan, kita tidak boleh main-main terhadap ini, kenaikan suhu bumi, kekeringan, banjir, polusi, sehingga dibutuhkan langkah-langkah konkret untuk mengatasinya,” kata Presiden Jokowi.
-
Kenapa BSI fokus untuk memberikan kontribusi terhadap kemajuan ekonomi Indonesia? Direktur Kepatuhan & SDM BSI Tribuana Tunggadewi dalam acara tersebut mengatakan bahwa BSI sebagai bank syariah terbesar dan perusahaan milik pemerintah tentunya akan terus melakukan inovasi-inovasi kreatif untuk meningkatkan partisipasi perseroan dalam kemajuan ekonomi Indonesia. “Hal ini tentunya menjadi perhatian utama kami, bahwa sebagai perusahaan kami tidak hanya berbicara mengenai profit atau business only, tapi kami juga harus memberikan manfaat yang nyata kepada masyarakat,” kata Dewi.
-
Bagaimana BSI mendorong kemandirian ekonomi pesantren melalui program "One Pesantren One Product"? Sebagai bentuk komitmen BSI terhadap kemajuan dan ketahanan ekonomi Indonesia, Merdeka.com menyoroti tiga program yang telah BSI lakukan, yaitu Program One Pesantren One Product di mana BSI mendorong kemandirian pesantren dan membangun ekonomi dan keuangan syariah melalui optimalisasi pesantren.
-
Apa yang ditemukan di Bekasi? Warga Bekasi digegerkan temuan kerangka manusia di sebuah lahan kosong. Polisi pun melakukan penyelidikan.
Adapun dari total 223 jenis reksadana syariah, jenis reksadana syariah yang mendominasi adalah saham dengan porsi hingga 28 persen. Kemudian dana pasar uang dan terproteksi masing-masing dengan komposisi 17 persen.
Lalu reksadana pendapatan tetap 16 persen dan reksadana campuran 11 persen. 12 persen sisanya merupakan Sukuk 4 persen, Efek LN sebesar 4 persen, Indeks 3 persen dan ETF sebanyak 1 persen.
Sementara itu, return saham syariah Indonesia juga dapat bersaing di pasar global. Sejak diluncurkan pertama kali pada 2011 kinerja Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) telah tumbuh 54 persen hingga Januari 2019.
Angka ini menjadi kedua tertinggi dibandingkan indeks saham syariah di dunia. Adapun indeks saham syariah dunia yang menempati peringkat pertama yaitu DJIM (Dow Jones Islamic Market World) mencapai 73 persen, sementara MIWO (MSCI World Islamic Index) yang hanya 20 persen.
Selain itu pertumbuhan ISSI juga mengalahkan indeks saham malaysia yang berada pada peringkat ke empat dengan angka pertumbuhan mencapai 19 persen.
Reporter: Ayu Lestari Wahyu Puranidhi
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Dalam tiga tahun, reksadana Narada catatkan return 78,28 persen
Jadi bos Danareksa, Arief Budiman disiapkan pimpin holding BUMN jasa keuangan
Berhenti dari Pertamina, Arif Budiman diangkat Menteri Rini jadi bos Danareksa
Mereka yang untung akibat Rupiah melemah
Reksadana masih positif meski Rupiah anjlok
BNP Paribas tawarkan reksadana online pertama mulai USD 10.000