Tips Chandrika Chika untuk Mendapatkan Body Goals Meski Mageran
Chandrika Chika mengakui bahwa dirinya sering merasa malas untuk berolahraga. Ini caranya punya body goals!
"Karena aku orangnya mageran, jarang banget mau olahraga. Trus aku nyobain treatment Dolphin Muscle," ujar Chika saat ditemui di acara Launching Dolphin Musle Slim Treatment Klinik Dermapro SF di kawasan Thamrin Selasa (9/7/2024).
-
Bagaimana cara Kahiyang Ayu mencapai body goals nya? Kahiyang Ayu telah menjalani diet sejak awal tahun 2023, dan kini berat badannya telah turun secara signifikan. Kahiyang Ayu pernah menyebutkan bahwa berat badannya telah turun sekitar 30 kilogram, berdasarkan pernyataan yang ia buat pada tahun 2023.
-
Bagaimana Wanda Hara mencapai body goals? Ia tetap menjaga pola makannya dan rutin berolahraga.
-
Siapa yang dipuji netizen atas body goals nya? Walaupun sudah menjadi ibu dari tiga anak, Nurah tetap berhasil menjaga tubuh langsingnya yang mendapat banyak pujian dari netizen.
-
Bagaimana Acha Septriasa menjaga kebugaran tubuhnya? Ternyata, rahasia di balik tampilan bugar dan langsing Acha adalah rutinitasnya di gym. Acha memang rajin menjaga kebugaran tubuhnya dengan berolahraga secara teratur. Selain itu, Acha juga berpartisipasi dalam beberapa olahraga lain seperti berlari di akhir pekan dan bersepeda bersama suaminya.
-
Bagaimana Fabiela menunjukkan body goals-nya? Meski jarang tersorot, Fabiela ternyata memiliki body goals ala model yang sering dipamerkannya di media sosial.
-
Bagaimana Nia Ramadhani menjaga body goals? Nia Ramadhani selalu menarik perhatian netizen dengan dedikasinya pada olahraga demi menjaga body goals.
Tips Chandrika Chika untuk Mendapatkan Body Goals Meski Mageran
"Jadi tuh kayak abis sit up, otot-ototnya kenceng di perut jadi ngilangin lemak-lemak yang ada di perut," tambahnya.
Meskipun Chika sering merasa perutnya buncit setelah makan, dia malas untuk melakukan olahraga seperti plank dan sit up guna mengencangkan perutnya.
"Iya, buncit. Kalau abis makan kan suka buncit di (perut) bawah nih, trus aku mager yang namanya olahraga harus plank, sit up, gitu-gitu. Jadi cara simplenya langsung treatment aja. Jadi slim, perutnya kenceng, lemaknya nggak bergelambir," katanya.
Namun, ia memiliki target untuk membentuk tubuhnya menjadi lebih ideal.
Meskipun malas untuk berolahraga, Chika menekankan bahwa lari adalah bagian dari rutinitasnya.
"Bukan males juga sih sebenernya, waktunya. Tapi aku suka lari. Pengen bentuk perutnya tuh ada. Insecure sih engga, cuma kan pasti pengen badannya ideal ya kebentuk. Sama bagian belakang. Perempuan kan biasanya bagian belakang sama perut," katanya.
Treatment ini bisa dilakukan di berbagai area tubuh, termasuk perut, bokong, dan organ intim.