
Ilmuwan dari Universitas West Indies Mona, Dr. Machel A Emanuel mencium dan menganalisis tanaman ganja di Kingston, Jamaika, pda 18 Mei 2019. Ganja yang pernah diisap penyanyi reggae tersohor Bob Marley telah menghilang puluhan tahun lalu. Namun, kini ganja 'supreme' itu coba diciptakan kembali oleh Dr. Emanuel.
More