Resep Muffin Labu Kuning, Kudapan Lezat yang Mudah Dibuat di Rumah
Merdeka.com - Ingin membuat hidangan nikmat berbahan dasar labu kuning yang tidak biasa? Kalau Anda sudah jenuh dengan kolak, coba olah labu kuning yang Anda miliki di rumah menjadi muffin empuk.
Labu kuning tak hanya cocok buat kolak. Anda bisa mengolahnya untuk campuran adonan donat, isian pai, kue talam hingga muffin
Penasaran bagaimana cara membuat muffin labu kuning? Simak resep berikut sebagai panduan. Dijamin mudah dan nikmat.
-
Bagaimana cara membuat labu kuning menjadi camilan? Selain lezat, olahan labu kuning ini bisa menjadi camilan favorit keluarga. Bahkan, bisa juga menjadi ide jualan di rumah.
-
Kue apa yang dibuat menggunakan labu kuning? Labu kuning adalah bahan makanan yang sering digunakan dalam pembuatan kue kukus di Indonesia.
-
Bagaimana membuat bakpao labu kuning? Campurkan tepung terigu, ragi instan, gula pasir, dan labu kukus lumat.
-
Kenapa labu kuning sering digunakan untuk membuat kue kukus? Labu kuning adalah bahan makanan yang sering digunakan dalam pembuatan kue kukus di Indonesia.
-
Apa saja bahan untuk snack labu kuning? Snack Labu Kuning Bahan-bahan 100 gr labu kuning 100 ml susu UHT 2 sdm santan instan Keju cheddar secukupnya Cara membuat Kukus labu kuning hingga empuk kurang lebih 10 menit. Lumatkan labu kuning sampai halus. Siapkan panci, campur susu, santan dan keju, masak kurang lebih 5 menit. Siapkan mangkung, layer labu kuning dan fla santan sampai dua layer. Snack labu kuning siap di hidangkan.
-
Bagaimana cara membuat kue lapis kukus lembut? Sebagian orang terkadang masih kesulitan untuk membuat kue lapis dengan tekstur yang lembut dan kenyal. Berikut ini ada 5 resep kue lapis kukus yang mudah dan anti gagal, dirangkum dari berbagai sumber pada Senin (24/06/2024).
Bahan (9 Buah):
Cara Membuat Muffin Labu Kuning:
- Kocok margarin dengan whisker hingga lembut, lalu masukkan minyak sayur. Aduk rata, lalu tambahkan vanili bubuk dan gula pasir.
- Masukkan telur sambil terus dikocok, lalu susul dengan labu kuning.
- Masukkan campuran tepung terigu dan baking powder sambil diayak. Aduk balik hingga tercampur rata.
- Tuang adonan ke dalam cup muffin,lalu panggang di oven bersuhu 190 derajat Celcius selama 20 menit atau hingga matang.
- Demikian resep muffin labu kuning yang mudah dibuat di rumah. Selamat berkreasi di dapur.
Mau coba jenis makanan dan minuman yang lain? Temukan produk kuliner yang Anda inginkan di Manis dan Sedap!
(mdk/tsr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mulai dari resep talam labu kuning sampai putu ayu labu kuning.
Baca SelengkapnyaJagung dapat diolah menjadi kue kukus lezat menggoda selera untuk camilan santai Anda.
Baca SelengkapnyaResep bubur manis khas nusantara yang wajib dicoba sendiri di rumah.
Baca SelengkapnyaIkuti resep lengkap ini, kamu bisa dengan mudah membuat kue lapis kukus yang nikmat di rumah. Yuk, simak penjelasan lengkapnya!
Baca SelengkapnyaMeski mudah ditemukan untuk dikonsumsi, namun tak ada salahnya bagi Anda untuk mencoba membuatnya sendiri di rumah.
Baca SelengkapnyaDelapan resep bolu kukus ini bisa dibuat tanpa harus menggunakan tepung terigu.
Baca SelengkapnyaBakpao ubi camilan lembut cita rasa lezat nan manis.
Baca SelengkapnyaKue ketan adalah salah satu makanan tradisional yang memiliki tempat istimewa dalam ragam kuliner nusantara.
Baca SelengkapnyaSajikan kue talam tepung beras untuk kudapan santai saat kumpul keluarga.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep jajanan pasar lezat dan mudah dibuat.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep labu kuning berbagai kreasi dengan santan.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep camilan bertema merah-putih yang cocok untuk rayakan Hari Kemerdekaan Indonesia.
Baca Selengkapnya