Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Studi: Bukan Si Tajir, Orang Pintar Atur Keuangan Berpotensi Lebih Sukses Bercinta

Studi: Bukan Si Tajir, Orang Pintar Atur Keuangan Berpotensi Lebih Sukses Bercinta Ilustrasi pasangan. ©Unsplash

Merdeka.com - Cinta dan materi rupanya memang berhubungan erat. Meskipun harta melimpah tak bisa menjamin kebahagiaan dalam asmara, rupanya masalah finansial pun bisa berdampak besar dalam hubungan percintaan. Hubungan suami istri bisa menegang jika dibayangi masalah keuangan pelik. Begitu juga orang yang pintar mengatur keuangan. Studi menunjukkan kalau mereka relatif lebih mudah membangun hubungan percintaan yang sukses.

Kondisi Keuangan Stabil Modal Hubungan yang Stabil

Sebuah penelitian tahun 2015 yang dilakukan oleh Federal Reserve Board menemukan bahwa orang yang cerdas mengatur keuangannya hingga bisa mendapatkan kekayaan yang stabil memiliki potensi besar membangun cinta jangka panjang yang penuh komitmen.

Penelitian juga menemukan, semakin besar perbedaan tingkat finansial seseorang dengan pasangan, semakin besar kemungkinan hubungan itu akan berakhir dalam lima tahun pertama.

Bukan Orang Kaya, Tapi Orang Pintar Mengatur Duit

Banyak orang mungkin berpikir "Ya jelas lah, orang banyak uang lebih gampang mendapatkan cinta, coba kalo miskin." Masalahnya, orang yang punya banyak uang dan orang yang bisa mengatur uang adalah dua jenis manusia yang berbeda. Banyak uang tapi tak bisa mengaturnya, dalam waktu dekat orang itu tak akan memiliki apa-apa, termasuk cinta.

Seberapa baik seseorang bisa mengatur keuangannya sangat menentukan seperti apa masa depan finansial dalam kehidupan rumah tangganya. Tak sedikit orang kaya berakhir bangkrut dan cerai karena tak bisa mengatur keuangannya.

Reporter: Febi Anindya KiranaSumber: Fimela.com

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Punya 5 Kepribadian Ini Bisa Mengantarkan Kamu Menjadi Kaya
Punya 5 Kepribadian Ini Bisa Mengantarkan Kamu Menjadi Kaya

Kepribadian pendidikan memiliki hubungan penting dalam mengelola kekayaan.

Baca Selengkapnya
Akhirnya Terungkap, Begini Kepribadian Orang Kaya Menurut Sains
Akhirnya Terungkap, Begini Kepribadian Orang Kaya Menurut Sains

Menjadi kaya menurut sains tidak hanya bergantung pada tindakan Anda. Melainkan juga pada karakter.

Baca Selengkapnya
7 Trik Orang Kaya Kelola Uang Biar Tetap Kaya
7 Trik Orang Kaya Kelola Uang Biar Tetap Kaya

Orang kaya selalu berusaha meningkatkan pengetahuan dan keterampilan mereka.

Baca Selengkapnya
Benarkah Uang Bisa Membeli Kebahagiaan? Begini Kata Ilmuwan
Benarkah Uang Bisa Membeli Kebahagiaan? Begini Kata Ilmuwan

Penelitian ini memperkuat temuan sebelumnya, menunjukkan bahwa semakin tinggi penghasilan seseorang, semakin tinggi juga tingkat kebahagiaannya.

Baca Selengkapnya
Benarkah Uang Tidak Bisa Membeli Kebahagiaan? Ini Hasil Penelitian Terbarunya
Benarkah Uang Tidak Bisa Membeli Kebahagiaan? Ini Hasil Penelitian Terbarunya

Sebuah penelitian berhasil mengukur korelasi uang atau harta benda dengan tingkat kebahagiaan seseorang, berikut ulasannya.

Baca Selengkapnya
Hasil Penelitian: Orang Bahagia Jika Punya Tabungan Rp1,2 Miliar
Hasil Penelitian: Orang Bahagia Jika Punya Tabungan Rp1,2 Miliar

Pada kenyataannya uang mampu memberi orang memiliki otonomi lebih untuk membuat pilihan tentang cara manusia dapat menjalani hidup mereka.

Baca Selengkapnya
Penelitian: Makin Besar Biaya Pesta Pernikahan, Makin Tinggi Risiko Mempelai Cerai
Penelitian: Makin Besar Biaya Pesta Pernikahan, Makin Tinggi Risiko Mempelai Cerai

Sebuah penelitian terbaru menemukan adanya hubungan antara biaya pernikahan dan risiko perceraian.

Baca Selengkapnya
Eksklusif! Lima Rahasia Orang Kaya yang Belum Banyak Diketahui
Eksklusif! Lima Rahasia Orang Kaya yang Belum Banyak Diketahui

Seorang jutawan yang sukses berbagi lima rahasia keuangan para orang-orang kaya.

Baca Selengkapnya
Patut Dicontoh! Cara Orang Kaya Kelola Utang Agar Tetap Kaya
Patut Dicontoh! Cara Orang Kaya Kelola Utang Agar Tetap Kaya

Sebenarnya, orang-orang kaya memanfaatkan utang agar mereka bisa menambah kekayaan.

Baca Selengkapnya
Gara-Gara Aplikasi Kencan, Kesenjangan di Amerika Serikat Makin Tinggi
Gara-Gara Aplikasi Kencan, Kesenjangan di Amerika Serikat Makin Tinggi

Setidaknya, ada dua faktor mengapa aplikasi kencan memicu kesenjangan di Amerika.

Baca Selengkapnya
4 Manfaat Mengatur Keuangan Rumah Tangga, Bukan Sekedar Bikin Irit
4 Manfaat Mengatur Keuangan Rumah Tangga, Bukan Sekedar Bikin Irit

Yuk, cari tahu empat manfaat baik dari melakukan pengaturan keuangan rumah tangga!

Baca Selengkapnya
Orang Menjalani Hidup dengan Bahagia Bisa Lebih Cepat Kaya, Begini Penjelasannya
Orang Menjalani Hidup dengan Bahagia Bisa Lebih Cepat Kaya, Begini Penjelasannya

Orang yang bahagia cenderung menghasilkan lebih banyak uang karena menggunakan pendekatan optimistis.

Baca Selengkapnya