Tips Tampil Mempesona di Hari Raya
Merdeka.com - Sebagai muslim yang taat, siapa yang tak ingin tampil istimewa saat hari raya? Apalagi muslimah, tampil memesona ketika lebaran bisa dibilang sebuah kebanggaan. Rencanakan dengan rapi dari kerudung sampai ujung kaki. Misalnya, memilih baju muslim kreasi Dian Pelangi, heels cantik karya Ussy Sulistiawaty hingga clutch yang senada.
Apapun itu, menyiapkan tampilan yang maksimal ketika lebaran memang sudah semestinya dilakukan, termasuk dengan tips-tips berikut ini.
Utamakan Kenyamanan Berbusana Banyak model pastinya yang ditawarkan saat lebaran. Namun, apapun model baju muslim yang bakal dipilih untuk lebaran, sebaiknya tetap nyaman digunakan. Jangan hanya ikut-ikutan tren. Bila termasuk pribadi yang simpel, maka pilihlah baju muslim yang simpel dan tidak banyak motif maupun aksesoris. Sebaliknya, jika termasuk pribadi yang perfeksionis, baju muslim bermotif memang lebih bisa mencerminkan diri. Tapi, jangan terlalu ramai karena kurang pas untuk lebaran yang terkesan damai.
-
Siapa yang pakai seragam di Idul Adha? Pada momen Idul Adha kali ini, keluarga besar Nabila Maharani & Tri Suaka mengenakan seragam berwarna hijau dan cokelat muda.
-
Apa saja hari besar Islam? Daftar Hari Besar Islam yang Wajib Diketahui Umat Muslim Hari besar Islam adalah momen-momen penting yang dirayakan oleh umat Muslim di seluruh dunia. Setiap umat beragama di dunia ini pasti akan memperingati hari besar keagamaannya masing-masing. Begitu juga dengan umat Islam yang memperingati hari besar umat Islam.
-
Kenapa harus tampil stylish saat lebaran? Menggunakan pakaian terbaik saat Hari Raya merupakan salah satu sunnah yang dianjurkan Rasulullah SAW. Dalam hal ini, ada baiknya bagi kita terlebih wanita untuk dapat memilih pakaian yang pantas dan baik.
-
Siapa yang merayakan Tahun Baru Islam? Tahun Baru Islam menjadi waktu umat Muslim merenung dan memperbaharui komitmen terhadap ajaran Islam.
-
Mengapa bulan Ramadan spesial? Bulan Ramadan, bulan suci dalam agama Islam, memiliki banyak keutamaan yang sangat istimewa. Ketika Ramadan, umat Islam diwajibkan berpuasa. Puasa tidak hanya menahan lapar dan dahaga, melainkan juga segala hawa nafsu lainnya, termasuk amarah. Puasa Ramadan juga merupakan bulan kesabaran.
-
Apa sunnah di Hari Raya Idul Adha? Ada enam amalan sunnah yang bisa dilakukan menyambut Hari Raya yang juga dikenal dengan sebutan Lebaran Haji ini.
Maksimalkan Atas-BawahBaju muslim memang menjadi fokus utama saat lebaran, tetapi tidak juga mengabaikan atasan dan bawahan. Jika berhijab, siapkan sekaligus pilihannya. Kenakan hijab bermotif bila baju muslim yang dipilih berwarna polos. Hindari hijab bermotif ramai maupun aksesoris yang terlalu banyak, bila baju muslim yang dikenakan sudah bermotif maupun berpayet. Untuk sepatu, sesuaikan dengan warna gaun juga. Heels menjadi paduan yang pas untuk dikenakan bersama Abaya, Gamis maupun Jalabiya khas Hari Raya.
Riasan WajahSebagai penyempurna tampilan, riasan wajah dibutuhkan agar tampak lebih memesona. Biasanya riasan natural banyak dijadikan pilihan. Pertegas riasan pada bagian mata. Gunakan warna lisptik nude maupun warna yang lebih muda agar bisa memberikan kesan segar dan simpel saat Hari Raya. Selain itu, makeup natural juga bisa membuat kulit wajah tampak lebih muda.
Aplikasikan setiap poin tersebut, agar tampilan lebaran lebih maksimal. (mdk/aik)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Amalan hari raya Idul Adha sunah namun memberikan banyak keutamaan.
Baca SelengkapnyaMembaca doa saat memakai pakaian baru di hari Lebaran adalah cara untuk mengucapkan syukur kepada Allah atas nikmat yang diberikan-Nya.
Baca SelengkapnyaAda enam amalan sunnah yang bisa dilakukan menyambut Hari Raya yang juga dikenal dengan sebutan Lebaran Haji ini.
Baca SelengkapnyaInspirasi outfit lebaran 2024 bisa Anda jadikan sebagai pedoman untuk memantaskan busana.
Baca SelengkapnyaAyu Ting Ting merayakan momen Idul Adha bersama sang anak, adik dan keponakannya. Penampilan Ayu Ting Ting yang tampil berhijab langsung mencuri perhatian.
Baca SelengkapnyaBaru-baru ini penyanyi dangdut Iis Dahlia tampil berbeda saat berbuka puasa. Iis Dahlia cantik banget dengan balutan hijab.
Baca SelengkapnyaDoa memakai pakaian merupakan anjuran Rasulullah SAW.
Baca SelengkapnyaAyu Ting Ting mengundang orang-orang terdekatnya menjelang datangnya bulan Ramadan.
Baca SelengkapnyaMomen Idul Adha dapat Anda manfaatkan secara maksimal dengan manjalankan amalan-amalan sunnah penambah pahala.
Baca SelengkapnyaBaru-baru ini penyanyi dangdut Iis Dahlia tampil berbeda saat berbuka puasa. Iis Dahlia cantik banget dengan balutan hijab.
Baca SelengkapnyaHal itu terungkap dari unggahan terbaru Ayu Ting Ting di Instagram.
Baca SelengkapnyaPakaian punya peran penting dalam hidup manusia serta agama. Doa berpakaian adalah bentuk rasa syukur dan permohonan kita akan kebaikan.
Baca Selengkapnya