Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Perbedaan Emas Antam dan UBS, dari Ukuran hingga Bentuknya

Perbedaan Emas Antam dan UBS, dari Ukuran hingga Bentuknya Ilustrasi Emas. liputan6.com

Merdeka.com - Emas adalah logam mulia yang telah menjadi simbol kekayaan dan investasi yang aman selama berabad-abad. Saat ini, investasi emas semakin populer di kalangan masyarakat Indonesia karena dianggap sebagai aset yang stabil dan dapat memberikan keuntungan jangka panjang.

Bagi Anda yang tertarik dalam investasi emas, ada beberapa pilihan emas yang beredar di pasaran. Tapi umumnya, Anda akan menemukan emas Antam dan UBS di pasaran.

Emas Antam dan UBS adalah dua merek yang cukup populer di dunia investasi emas. Namun, meskipun keduanya merupakan emas yang berkualitas tinggi, terdapat perbedaan emas Antam dan UBS yang perlu dipahami ketika hendak membeli emas.

Dalam artikel berikut ini, kami akan sampaikan apa saja perbedaan emas Antam dan UBS sebagaimana yang dilansir dari laman Bareksa.

Perbedaan Emas Antam dan UBS

1. Produsen

Perbedaan emas Antam dan UBS yang pertama dan yang paling jelas adalah dari produsennya. Emas Antam merupakan emas yang diproduksi oleh PT Aneka Tambang Tbk, yang mana perusahaan ini sebelumnya termasuk ke dalam BUMN sebelum akhirnya sahamnya dialihkan oleh pemerintah sehingga menjadi anak perusahaan dari PT Inalum sebagai anggota holding.

Bagaimana dengan UBS? UBS sendiri adalah emas yang diproduksi oleh PT Untung Bersama Sejahtera. Perusahaan ini adalah perusahaan swasta pembuat berbagai perhiasan emas yang telah berdiri sejak 1981 di Surabaya. Selain produk emasnya, PT Untung Bersama Sejahtera juga memiliki merek perhiasan lain yaitu Venus dan Starshine.

2. Ukuran

Perbedaan emas Antam dan UBS yang kedua yaitu dilihat dari ukuran emasnya. Ukuran antara kedua perusahaan emas ini ternyata juga memiliki perbedaan. Emas yang dikeluarkan oleh Antam memiliki berbagai macam ukuran, mulai dari ukuran 0,5 gram, 1 gram, 2 gram, 2,5 gram, 3 gram, 4 gram, 5 gram, 10 gram, 25 gram, 50 gram, 100 gram, dan yang paling berat bisa mencapai 1.000 gram atau 1 kilogram.

UBS pun juga mengeluarkan produk emas dengan berbagai macam ukuran, antara lain adalah ukuran 0,1 gram, 0,5 gram, 1 gram, 2 gram, 3 gram, 4 gram, 5 gram, 10 gram, 25 gram, 50 gram, dan 100 gram. (mdk/ank)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Mudah Mengetahui Emas Palsu dengan Melihat Fisiknya
Cara Mudah Mengetahui Emas Palsu dengan Melihat Fisiknya

Sebagai konsumen yang cerdas, tentunya harus selalu waspada dan melakukan pengecekan yang detail sebelum membeli emas.

Baca Selengkapnya
Kenali Jenis-Jenis Karat dalam Emas Sebelum Mulai Berinvestasi
Kenali Jenis-Jenis Karat dalam Emas Sebelum Mulai Berinvestasi

Karat adalah satuan yang digunakan untuk mengukur kadar kemurnian emas dalam sebuah perhiasan atau benda emas.

Baca Selengkapnya
Cara Sederhana Bedakan Emas Asli dan Palsu
Cara Sederhana Bedakan Emas Asli dan Palsu

Anda bisa mengecek keaslian emas dengan membawanya langsung ke toko emas terpercaya.

Baca Selengkapnya
Cara Cek Online Emas Antam Palsu atau Asli
Cara Cek Online Emas Antam Palsu atau Asli

Penting bagi investor atau yang membeli emas Antam untuk mengetahui cara membedakan emas Antam asli dengan yang palsu agar tidak terjebak dengan barang palsu.

Baca Selengkapnya
Jangan Sampai Tertipu, Ini 10 Cara Sederhana Mengetahui Emas Asli atau Palsu, Orang Awam Wajib Tahu
Jangan Sampai Tertipu, Ini 10 Cara Sederhana Mengetahui Emas Asli atau Palsu, Orang Awam Wajib Tahu

Baik bagi investor pemula maupun penggemar perhiasan, mengetahui cara membedakan emas asli dan palsu adalah wawasan yang berharga.

Baca Selengkapnya
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan Investasi Emas Batangan dan Perhiasan
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan Investasi Emas Batangan dan Perhiasan

Ketahui tujuan investasi emas ini untuk menentukan mana yang lebih dibutuhkan.

Baca Selengkapnya
Harga Emas 24 Karat Antam dan USB di Pegadaian Turun Rp31.000, Cek Daftar Lengkapnya di Sini
Harga Emas 24 Karat Antam dan USB di Pegadaian Turun Rp31.000, Cek Daftar Lengkapnya di Sini

Harga emas batangan yang dijual di Pegadaian turun hingga Rp31.000 per gram.

Baca Selengkapnya
Viral Skandal 109 Ton Emas Antam Palsu, Kenali Ciri-Ciri Emas Asli Agar Tak Terkecoh
Viral Skandal 109 Ton Emas Antam Palsu, Kenali Ciri-Ciri Emas Asli Agar Tak Terkecoh

Di tengah kekhawatiran mengenai keberadaan emas palsu atau imitasi, penting bagi konsumen untuk mengetahui metode yang dapat digunakan.

Baca Selengkapnya
Habis Lebaran Harga Emas Antam Makin Mahal, Ini Rinciannya
Habis Lebaran Harga Emas Antam Makin Mahal, Ini Rinciannya

Ini daftar terbaru harga emas antam pada Jumat, 12 April 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Tembus Rekor Baru, Ini Beda Harga Emas Antam dengan Pegadaian, Mana Lebih Tinggi Nilainya?
FOTO: Tembus Rekor Baru, Ini Beda Harga Emas Antam dengan Pegadaian, Mana Lebih Tinggi Nilainya?

Harga emas telah mencetak rekor tertinggi sepanjang sejarah.

Baca Selengkapnya
Alternatif Investasi Masa Depan, Begini Tips Nabung Emas yang Mudah dan Praktis bersama BRImo
Alternatif Investasi Masa Depan, Begini Tips Nabung Emas yang Mudah dan Praktis bersama BRImo

Begini trik mudah investasi emas lewat BRImo yang praktis banget!

Baca Selengkapnya
Harga Emas Antam Naik Drastis Rp 12.000 per Gram, Cek Lengkapnya di Sini
Harga Emas Antam Naik Drastis Rp 12.000 per Gram, Cek Lengkapnya di Sini

Melansir laman Logam Mulia, harga jual emas Antam naik hingga Rp12.000 per gram

Baca Selengkapnya