Djarot: Pengungsi banjir paling parah ada di dua titik
Merdeka.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat meninjau lokasi banjir di Jakarta. Hasil temuannya, dia mengatakan jumlah pengungsi banjir terbanyak di Jakarta adalah di daerah Cipinang Muara dan Cipinang Melayu, Jakarta Timur.
"Saya akan cari pengungsi mana yang paling parah. Ternyata hanya ada di dua tempat Cipinang Muara dan Cipinang Melayu. Cuma dua titik itu," kata Djarot, di Pintu Air Karet, Jakarta Pusat, Selasa (21/2).
Selain mengecek kondisi para pengungsi, Djarot juga telah menginstruksikan para petugas untuk mengecek kondisi seluruh pintu air di Ibu Kota.
-
Di mana saja Jakarta banjir? Data itu dihimpun hingga Jumat 15 Maret 2024 pada pukul 04:00 WIB. 'Kenaikan status Bendung Katulampa dan Pos Pantau Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) dari sore hingga malam hari serta menyebabkan genangan di wilayah DKI Jakarta,' kata Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji dalam keterangan tertulis, Jumat (15/3).Adapun data wilayah terdampak diantaranya Jakarta Selatan.
-
Dimana banjir Jakarta tahun 2020 terjadi? Tercatat sekitar 158 kelurahan terendam banjir. Tak hanya merendam pemukiman warga, air juga menggenang di jalan-jalan.Akibatnya, sejumlah transportasi umum seperti KRL, Transjakarta, dan penerbangan di Halim Perdanakusuma dihentikan.
-
Kenapa Jakarta banjir? 'Penyebab curah hujan tinggi dan luapan Kali Ciliwung,' ujar dia.
-
Dimana banjir terjadi? Sejumlah kereta api jarak jauh dari Jakarta tujuan Surabaya mengalami keterlambatan hingga dua sampai tiga jam dari jadwal yang seharusnya, akibat banjir di wilayah Daerah Operasi (Daop) 4 Semarang.
"Tadi sudah kita cek, Pasar Ikan oke, Pluit oke, Cideng oke. Sekarang sedang kita operasikan pompa mobile terutama untuk membantu warga ketika pompa di rumah pompa tidak bisa menyedot air, kira-kira seperti itu," ujar Djarot.
Sebagai langkah antisipasi terjadinya banjir yang lebih parah, Djarot menegaskan bahwa proses pengangkutan sampah akan berjalan seperti biasanya.
"PPSU tetap bekerja seperti biasa, angkut sampah. Bukan hanya di sini tapi di manapun. Pasukan oranye dan biru tetap bekerja optimal. Jangan dimanfaatkan, cepat-cepat buang sampah, daerah-daerah yang memang siap siaga," tegas Djarot.
Tak hanya itu, Djarot juga memerintahkan para petugas untuk fokus membersihkan saluran-saluran, jangan sampai ada sampah yang menyumbat alirannya.
"Tapi jangka pendek kita keruk, kita perdalam dan pompa kita harus standby, makanya saya sampaikan kalau ada yang rawan harus punya stok, kita punya PPSU yang standby di situ, kita gerakkan, terutama kalau hujan terus menerus," terang Djarot.
Sementara itu, untuk tanggul yang jebol di dekat Universitas Borobudur akan segera dibangun jika banjir sudah surut. "Kita bangun nanti, sekarang kan belum bisa," ucap Djarot.
(mdk/dan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Genangan ditargetkan untuk surut dalam waktu cepat
Baca SelengkapnyaHujan yang melanda wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya pada Rabu (17/04) menyebabkan kenaikan status Pos Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) pada pukul 19.00 WIB.
Baca SelengkapnyaBanjir melanda 18 RT di Jakarta Timur akibat luapan Kali Ciliwung
Baca SelengkapnyaWilayah di DKI Jakarta tergenang karena hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang terjadi dari Rabu (29/11) malam hingga Kamis (30/11).
Baca Selengkapnya18 wilayah di Jakarta masih tergenang dengan ketinggin air beragam.
Baca SelengkapnyaMbak Ita membawa sejumlah logistik bantuan berupa air bersih, sembako, selimut yang akan dibagikan kepada warga terdampak.
Baca SelengkapnyaBanjir salah satunya disebabkan luapan Kali Pesanggrahan.
Baca SelengkapnyaSelain korban meninggal, 20 orang lainnya masih hilang dan dalam proses pencarian.
Baca SelengkapnyaBPBD DKI telah memetakan 25 kelurahan rawan banjir di Jakarta
Baca SelengkapnyaPenjabat Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin memint semua pihak terkait bergerak cepat membantu warga.
Baca SelengkapnyaBPBD Jateng bersama BPBD kabupaten kota juga menyediakan tempat pengungsian.
Baca SelengkapnyaHujan deras sejak siang hingga malam hari menyebabkan tanggul Kali Cilemahabang, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi jebol sepanjang sekitar 20 meter, Kamis (4/1).
Baca Selengkapnya