Cara Membuat Takoyaki, Mudah, Enak, dan Bisa Dilakukan di Rumah
Merdeka.com - Takoyaki merupakan salah satu makanan street food Jepang yang sudah terkenal di Indonesia. Bahkan sekarang, takoyaki bisa ditemukan sebagai jajanan di pinggir jalan di Indonesia. Cara membuat takoyaki perlu teknik khusus, terlebih cara membentuk bola-bola kecil yang dibuat dari adonan tepung.
Di Jepang sendiri, Takoyaki diisi dengan potongan gurita, sedangkan di Indonesia, Anda akan menemukan banyak macam isian Takoyaki mulai dari udang hingga tuna. Apabila masih susah mencari jajanan takoyaki ini di sekitar tempat tinggal anda.
Berikut cara membuat takoyaki yang mudah, enak dan bisa dilakukan sendiri di rumah:
-
Bagaimana cara membuat Takoyaki? Adonan takoyaki biasanya terbuat dari campuran tepung terigu, dashi (kaldu ikan), telur, dan bawang hijau. Setelah digoreng dalam cetakan khusus, takoyaki disajikan dengan saus takoyaki, mayones, rumput laut kering, dan serbuk ikan bonito.
-
Bagaimana cara membuat takoyaki? Langkah pertama, campurkan semua bahan berikut ke dalam mangkuk dan aduk hingga merata:● 200 gram tepung terigu.● 60 gram tepung Kentucky.● 1 sendok makan maizena.● 2 butir telur.● ½ sendok teh baking powder.● Penyedap rasa secukupnya.● 600 ml air.Setelah itu, simpan adonan di lemari es selama empat puluh menit.
-
Dimana takoyaki bisa ditemukan? Takoyaki merupakan makanan ringan khas Jepang yang sedang populer di kalangan remaja dan mudah ditemukan di berbagai tempat, mulai dari restoran, kafe, hingga pedagang kaki lima.
-
Dimana takoyaki bisa didapat? Takoyaki merupakan salah satu makanan jalanan khas Jepang yang populer di seluruh dunia.
-
Apa saja isi takoyaki? Takoyaki biasanya berisi daging gurita yang tidak hanya enak dinikmati, tetapi juga kaya nutrisi. Kandungan gizinya mencakup protein, karbohidrat, zat besi, omega 3, omega 6, kalsium, magnesium, kalium, natrium, fosfor, selenium, vitamin A, vitamin E, dan niasin.
Takoyaki Udang
2018 The Japan Times
Bahan:
Bahan Isian:
Taburan:
Cara Membuat Takoyaki Udang:
- Udang dicincang dan ditumuis sebentar dengan bawang bombay.
- Campur semua bahan kering, tambahkan telur dan air sedikit demi sedikit sampai adonan cukup kental dan tidak bergerindil.
- Panaskan cetakan, olesi dengan minyak, tuang adonan dan beri udang serta daun bawang. Putar hingga membentuk bundar sambil isi bagian yang kosong dengan adonan lagi. Masak hingga matang.
- Campur semua bahan saus dengan air serta gula pasir secukupnya, kecuali mayonaise. Siramkan saus di atas takoyaki. Lalu beri mayonaise di atasnya.
- Taburi dengan daun bawang daun seledri cincang.
Takoyaki Isi Tuna
2018 The Japan Times
Bahan:
Cara Membuat Takoyaki Isi Tuna:
- Blender atau campur rata semua bahan kecuali keju atau ikan tuna.
- Jika semua bahan sudah tercampur rata, sisihkan sebentar.
- Panaskan cetakan kue cubit yang telah diberi sedikit minyak di dalamnya. Gunakan api kecil atau sedang saja.
- Tuang adonan takoyaki yang sudah tercampur rata hingga setengah bagian.
- Tambahkan potongan keju atau ikan tuna ke dalamnya, balik adonan.
- Tambahkan sedikit lagi adonan dan bolak-balik hingga membentuk bulatan.Masak hingga berwarna kuning kecokelatan dan matang.
- Angkat takoyaki yang telah matang dengan cara ditusuk pakai tusuk sate atau garpu.
- Sajikan selagi masih hangat.
Takoyaki Jagung
2018 The Japan Times
Bahan-Bahan:
Cara Membuat Yakoyaki Jagung
- Campur tepung, bawang putih bubuk, lada bubuk, garam, maizen, dan gula halus. Aduk rata.
- Masukkan telur, irisan daun bawang, irisan daun seledri, dan masukkan air sedikit demi sedikit.
- Masukkan jagung pipil. Aduk rata.
- Panaskan cetakan takoyaki, olesi minyak, masukkan adonan ke dalam cetakan tapi jagan sampai terlalu penuh. Balik adonan bila pinggiran sudah agak kering. Masak sampai kecoklatan.
- Sajikan dengan saus cabe, mayonaise, dan taburi dengan potongan nori di atasnya.
Takoyaki Kenyal dan Enak
Shutterstock
Bahan:Cara membuat takoyaki yang kenyal:
- Campurkan semua bahan hingga jadi adonan kental kecuali gurita dan crab stick. Diamkan kurang lebih satu jam.
- Panaskan penggorengan untuk takoyaki. Olesi margarin dan tuang adonan pada tiap cetakan separuh bagian.
- Isi dengan gurita dan crab strick, lalu tuang lagi adonan hingga cetakan penuh. Masak hingga matang, balik adonan.
- Jika sudah matang kedua sisi,takoyakiangkat dan siap sajikan dengan saus cabai, tomat atau mayonaise.
Takoyaki Ala Jepang
2020 Merdeka.com/www.pixabay.com
Bahan:
Cara Membuat Takoyaki Asli Jepang:
- Blender atau campur rata semua bahan kecuali keju atau ikan tuna.
- Jika semua bahan sudah tercampur rata, sisihkan sebentar.
- Panaskan cetakan kue cubit yang telah diberi sedikit minyak di dalamnya. Gunakan api kecil atau sedang saja.
- Tuang adonan takoyaki yang sudah tercampur rata hingga setengah bagian.
- Tambahkan potongan keju atau ikan tuna ke dalamnya, balik adonan.
- Tambahkan sedikit lagi adonan dan bolak-balik hingga membentuk bulatan.
- Masak hingga berwarna kuning kecokelatan dan matang.
- Angkat takoyaki yang telah matang dengan cara ditusuk pakai tusuk sate atau garpu.
- Sajikan selagi masih hangat.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Takoyaki akan tetap nikmat meskipun hanya pakai 2 jenis isian saja. Simak cara bikinnya.
Baca SelengkapnyaKeistimewaan takoyaki tak hanya terletak pada rasanya yang lezat, tetapi juga pada seni dan keahlian dalam memasaknya.
Baca SelengkapnyaBerikut resep cara membuat takoyaki lezat dan mudah di rumah.
Baca SelengkapnyaTakoyaki adalah camilan populer yang menyebar ke berbagai negara.
Baca SelengkapnyaTakoyaki adalah camilan praktis yang lezat dan mudah dibuat.
Baca SelengkapnyaBerikut resep sushi ala rumahan dan mudah dibuat yang menonjilkan cita rasa otentik yang lezat.
Baca SelengkapnyaBuat sendiri tempura udang di rumah untuk Anda nikmati bersama keluarga.
Baca SelengkapnyaGyoza adalah pangsit ala Jepang yang digemari banyak orang. Rasanya yang gurih dan full protein cocok jadi camilan favorit keluarga.
Baca Selengkapnya10 resep masakan Jepang untuk ide bekal anak sekolah. Bahannya murah dan cara bikinnya gampang lho.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah resep ayam teriyaki yang menggugah selera dan wajib untuk dicoba.
Baca SelengkapnyaCara membuat kecap sushi atau shoyu sebenarnya tidak terlalu sulit.
Baca SelengkapnyaUdang adalah bahan makanan favorit. Rasanya yang lezat dan teksturnya yang kenyal membuat udang menjadi perhatia saat berada di meja makan.
Baca Selengkapnya