50 Kata-Kata Stop Bullying untuk Tingkatkan Kepedulian, Penuh Pesan Bijak
Kampanye untuk menghentikan bullying dapat dilakuan lewat berbagai cara, salah satunya dengan kata-kata.
Kampanye untuk menghentikan bullying dapat dilakuan lewat berbagai cara, salah satunya dengan kata-kata.
50 Kata-Kata Stop Bullying untuk Tingkatkan Kepedulian, Penuh Pesan Bijak
Bullying atau perundungan merupakan sesuatu yang tidak baik untuk dilakukan. Korban bullying rentan terhadap permasalahan psikologis yang dapat memengaruhi kehidupannya di masa mendatang. Untuk dapat menghentikan bullying, terutama di wilayah sekolah, perlu diadakan kampanye.
Kampanye anti bullying dapat berbentuk penyebaran kata-kata untuk meningkatkan pemahaman atas apa itu perilaku bullying, dan kepedulian untuk tidak melakukan bullying.
Kalimat-kalimat yang penuh pesan untuk menghentikan bullying perlu digaungkan. Hal ini disebabkan akan adanya efek jangka panjang dari bullying, dan agar orang-orang memahami bahwa perilaku bullying adalah tindakan yang salah.
Dalam artikel ini, merdeka.com telah merangkum 50 kata-kata stop bullying yang penuh pesan untuk digunakan sebagai sarana kampanye dari berbagai sumber. Simak selengkapnya.
-
Apa manfaat kata-kata motivasi? Seperti namanya, kata-kata ini dapat memberikan inspirasi, kekuatan, rasa percaya diri dan optimisme dalam menghadapi segala tantangan.
-
Apa saja contoh kata-kata motivasi? 1. 'Hari ini adalah kesempatan untuk membangun hari esok yang diinginkan.'2. 'Percaya diri adalah rahasia nomor satu dari kesuksesan.'3. 'Keyakinan adalah kunci yang menjadi faktor utama dalam sebuah keberhasilan.'4. 'Hidup tak akan menjadi beban jika kau bisa menjalaninya dengan ikhlas.'5. 'Bersiaplah dalam kesunyian dan biarkan kesuksesanmu membuat kebisingan.'6. 'Seseorang yang luar biasa itu sederhana dalam ucapannya, tetapi hebat dalam tindakannya.'7. 'Jadilah perubahan yang ingin kamu lihat di dunia.' 8. 'Arti hidup adalah waktu. Tak ada yang lain.'9. 'Masa depan adalah milik Anda yang telah menyiapkannya dari hari ini.'10. 'Mimpi tidak berguna kecuali kamu mewujudkannya.'11. 'Perjalanan 1000 mil dimulai dengan satu langkah kaki.' - Lao Tzu12. 'Anda tidak akan pernah belajar sabar dan berani jika di dunia ini hanya ada kebahagiaan.' - Helen Keller13. 'Hidup adalah proses terus-menerus memperbaiki diri.' - Asma Nadia14. 'Jika Anda hidup, Anda adalah orang yang kreatif.' - Elizabeth Gilbert 15. 'Sulit untuk gagal, tetapi lebih buruk tidak pernah mencoba untuk berhasil.' - Theodore Roosevelt16. 'Hidup adalah sebuah film. Tuliskan akhir cerita yang Anda inginkan. Tetap percayai.' - Jim Hensen17. 'Hanya mereka yang berani gagal, bisa mencapai sukses besar.' - Robert F. Kennedy18. 'Hanya karena kamu gagal sekali, tidak berarti kamu akan gagal dalam segala hal.' - Marilyn Monroe19. 'Kegagalanlah yang memberi Anda perspektif yang tepat tentang kesuksesan.' - Ellen Degeneres20. 'Seratus kegagalan tidak akan menjadi masalah, jika satu keberhasilan dapat mengubah takdir dunia.' - Arthur C. Clarke
-
Bagaimana kata-kata motivasi lucu bisa membantu? 'Jangan mengulangi kesalahan yang sama. Masih banyak kesalahan-kesalahan lain yang perlu dicoba.'
-
Gimana cara kata-kata motivasi membantu? Salah satunya, bisa Anda dapatkan dari kata-kata motivasi hidup singkat sebagai berikut.
-
Bagaimana kata-kata motivasi bisa membantu? Jangan kecewa merasa lelah, justru ia menjadi pengingat terbaik untuk targetmu.
Memahami Apa Itu Bullying
Istilah bullying dalam bahasa Indonesia diartikan sebagai tindakan penindasan atau risak. Bullying adalah segala bentuk penindasan atau kekerasan yang dilakukan dengan sengaja oleh satu orang atau sekelompok orang yang lebih kuat atau berkuasa terus menerus.
Dalam hasil kajian Konsorsium Nasional Pengembangan Sekolah Karakter tahun 2014 menyebutkan, hampir setiap sekolah di Indonesia ada kasus bullying, meski hanya bullying verbal dan psikologis/mental.
Tindakan bullying adalah bagian dari perilaku agresi, seperti ejekan, hinaan, dan ancaman. Para ahli mengungkap bullying akan selalu melibatkan ketidakseimbangan kekuatan, niat untuk mencederai, ancaman agresi lebih lanjut, dan teror. Bullying umumnya disengaja hingga menyebabkan cedera fisik dan psikologi.
Melansir unicef.org, bullying adalah pola perilaku, bukan insiden yang terjadi sekali-kali. Anak-anak yang melakukan bullying biasanya berasal dari status sosial atau posisi kekuasaan yang lebih tinggi, seperti anak-anak yang lebih besar, lebih kuat, atau dianggap populer sehingga dapat menyalahgunakan posisinya.
Bullying dapat diidentifikasi melalui tiga karakteristik berikut; (1) disengaja (untuk menyakiti), (2) terjadi secara berulang-ulang, dan (3)ada perbedaan kekuasaan.
Seorang pelaku bullying memang bermaksud menyebabkan rasa sakit pada korbannya, baik secara fisik atau mental, dan melakukannya berulang kali. Anak laki-laki lebih mungkin mengalami bullying fisik, sedangkan anak perempuan lebih mungkin mengalami bullying secara mental atau psikologis, walaupun keduanya tentu saling berhubungan.
Efek Negatif Bullying
Adapun efek negatif bullying yang cukup berbahaya sebagai berikut, melansir Verywell Health;
1. Picu Masalah Mental
Dampak bullying bagi korban yang paling sering terjadi adalah memicu masalah kesehatan mental, seperti gangguan cemas, depresi, hingga post-traumatic stress disorder (PTSD). Pengaruh bullying terhadap kesehatan mental ini biasanya dialami oleh korban dalam jangka waktu panjang.
2. Sulit Memahami Diri Sendiri dan Memiliki Rasa Khawatir Berlebihan
Menerima berbagai perilaku yang tidak seharusnya atau mendengar ucapan-ucapan buruk yang merujuk kepada korban, membuat diri korban merasa bahwa apa yang dikatakan oleh pelaku itu benar. Dengan begitu, nantinya korban tidak dapat memahami dan mengenal dirinya sendiri sebagaimana mestinya.
3. Prestasi Menurun
Orang yang mengalami bullying biasanya akan kesulitan untuk memusatkan fokus dan konsentrasi untuk melakukan suatu pekerjaan. Dengan begitu, korban bullying akan merasa enggan untuk bersosialisasi dengan lingkungan sekitar karena ingin menghindari tindakan penindasan yang dialaminya. Bila dibiarkan terus-menerus, kondisi tersebut bisa berdampak pada penurunan prestasi.
4. Sulit Membangun Kepercayan
Dampak bullying bagi korban yang tak boleh diremehkan adalah sulit percaya dengan orang lain. Saat seseorang menjadi korban bullying, mereka dapat makin sulit untuk memercayai orang lain di sekitarnya. Menurut para ahli hal ini bisa membuat seseorang mengalami kegagalan saat berteman atau kesulitan untuk membangun hubungan dengan orang lain bahkan mencari pasangan di masa depan.
5. Alami Gangguan Tidur
Insomnia juga menjadi satu di antara dampak bullying bagi korban yang tak boleh diremehkan. Alasannya, korban bullying sering kali mengalami stres berkepanjangan yang bisa menyebabkan hyperarousal, yaitu kondisi ketika tubuh menjadi sangat waspada sehingga mengganggu keseimbangan siklus tidur dan terjaga.
6. Sulit Berbaur
Satu di antara dampak bullying yang perlu diwaspadai selanjutnya adalah kesulitan untuk menyatu dengan orang-orang di sekitar. Anak maupun orang dewasa yang mengalami bullying, secara tidak langsung ditempatkan pada status sosial yang lebih rendah dari rekan-rekannya. Hal ini membuat korban bully menjadi sering merasa kesepian, terabaikan, dan berujung pada turunnya rasa percaya diri.
Kata-Kata Stop Bullying
Dilihat drai betapa seriusnya efek negatif perilaku bullying, tak heran jika pemerintah dan segala lapisan masyarakat berupaya untuk memerangi perilaku ini. Kata-kata stop bullying adalah salah satu cara yang dapat ditempuh sebagai metode kampanye untuk menghentikan bullying, terutama di antara anak-anak. Berikut kumpulan kata-kata stop bullying yang dapat digunakan;
1. "Tidak semua kekejaman tersebut dalam bentuk memar secara fisik, melainkan terluka dalam hatinya dan keadaan itu sungguh berbahaya.”
2. “Berhentilah untuk melaksanakan bullying, kondisi tersebut tidak baik untuk kejiwaan mereka, mampu saja akan menjadikan balas dendam hingga kondisi ini kurang baik.”
3. “Jika Anda sendiri berbalik arah serta menyaksikan ke banyak sekali arah maka kemungkinan besar perundungan juga akan terjadi.”
4. "Bullying membuat rasa dendam dalam hati terus berkembang, sampai nantinya rasa kesal itu akan terbalaskan dan lebih kejam dibandingkan dengan hari ini.”
5. "Harus diakui bahwa, perundungan adalah hal paling menawan dikerjakan pasti ada kepuasan tersendiri sesudah melakukannya, tetapi apakah mereka sadar bagaimana setelahnya? Sungguh sungguh angker.”
6. "Negara masih mampu berkembang walau mereka berasal dari keluarga kurang mampu, tetapi akan sulit untuk maju kalau korban perundungan itu kian hari jumlahnya terus bertambah begitu saja."
7. “Tidak ada orang yang mampu menyembuhkan diri sendiri hanya dengan menyakiti orang lain dengan melaksanakan perundungan, hal itu justru memberikan aksesori dilema yang jauh lebih besar dari hari ini.”
8. “Orang yang sering melakukan perundungan, mampu jadi mereka juga korban sama, maka berhentilah melakukannya semoga mampu memutus rantai tersebut, bila tidak seperti itu, kapan mau berhenti?”
9. “Perundungan yakni pembunuh nomor satu terbesar mengapa, karena mampu melemahkan mental, hati, dan semua acuan pikir, keadaan itu menciptakan mereka malas melanjutkan kembali kehidupannya.”
10. “Korban perundungan terlihat baik-baik saja dan senantiasa tersenyum, sayangnya Anda sendiri tidak pernah tahu bagaimana dalam hatinya seperti apa, mampu saja mereka menjadi pembunuh berdarah cuek yang menyeramkan.”
11. “Jangan gembira, hanya bisa melakukan perundungan kepada orang lain, hanya saja berbaganggalah jika memang Anda bisa menyelamatkan korban tersebut dari abad depannya yang jelek.”
12. "Masa depan korban perundungan telah ditentukan sungguh jelek, alasannya adalah semua sumber kehidupannya sudah dilemahkan oleh satu kata yang mampu menyerangnya secara keseluruhan"
13. “Korban perundungan membuat jati diri mereka menghilang begitu saja, tak aneh kalau mereka sukar dalam menemukan jalan kehidupan tersebut, sehingga era depannya mesti dipertanyakan.”
14. “Perundungan senantiasa meninggalkan luka terdalam, susah rasanya untuk menyembuhkannya dalam waktu sekejap saja,”
15. “Cobalah berhenti semenjak sekarang dalam melakukan perundungan ini, Jika tidak, mampu jadi generasi selanjutnya tumbuh menjadi generasi pendendam yang sungguh berbahaya.”
16. "Ketika Anda melaksanakan perundungan, apakah tidak berpikir? Jika, nantinya hukuman alam itu akan berbalik ke Anda ?”
17. “Korban bullying memang masih punya masa depan yang cerah, cuma saja mereka sungguh sulit untuk meraihnya, hingga hasilnya kegagalan senantiasa menyelimuti, oleh alasannya adalah itu jangan melakukannya lagi.”
18. “Bullying menciptakan fatwa orang berganti drastis, oleh alasannya adalah itu berhenti sejak kini, jika pergeseran itu menuju ke ranah faktual maka tidak ada problem, tetapi jikalau sebaliknya, mesti tanggung jawab,”
19. “Di mana-mana ada hal yang di bully. Mereka yang ter-bully, kalian tidak sendiri. Kalian yang di bully, satu-satunya pendapat yang penting adalah pendapatmu dan jangan pernah berubah (selama itu tidak keluar dari akidah).”
20. “Mintalah pertolongan Allah SWT dan Berdayakan diri Anda. Yang dilakukan pada bullying adalah meremehkan diri Anda dan menghilangkan kepercayaan diri Anda. Tidak ada yang pantas mendapatkannya.”
21. Only community cohesion can stop bullying. So that the victims do not continue to fall. (Hanya kekompakan masyarakat yang dapat menghentikan bullying. Agar korban tidak terus berjatuhan.)
22. Try talking to friends, sharing with others can lighten the burden we feel. (Berbicara dengan sahabat dapat meringankan beban kita.)
23. People who love themselves, will not hurt others. (Orang-orang yang mencintai diri sendiri, tidak akan menyakiti orang lain)
24. Even if they don't like it, just be yourself. (Meskipun mereka tidak suka, tetaplah jadi dirimu sendiri.)
25. Bullies are unhappy children (Pelaku bullying adalah anak yang tidak bahagia.)
26. Don't let other people control your life now. (Jangan biarkan orang lain yang mengontrol kehidupanmu.)
27. Nothing can justify bullying regardless of the reasons. (Tidak ada hal yang dapat membenarkan tindakan bullying apapun alasannya.)
28. People who like to insult on the internet, in real life must be ugly. (Orang yang suka menghina di internet, di kehidupan nyata pasti jelek.)
29. Cyber bullying is bullying. (Perundungan siber tetaplah sebuah perundungan.)
30. Bullying that is allowed to give birth to continuous crime. (Bullying yang dibiarkan akan melahirkan kejahatan yang berkelanjutan.)
31. Mari kita jangan hanya menghakimi orang lain berdasarkan penampilan atau status sosialnya. Setiap orang pantas dihargai dan dihormati.
32. Tindakan bully adalah tindakan yang tidak bermanfaat dan hanya akan menimbulkan rasa sakit dan penderitaan. Mari kita berbuat lebih banyak kebaikan di sekitar kita.
33. Ingatlah bahwa kata-kata bisa sangat menyakitkan. Mari kita jaga kata-kata kita dan menghindari penggunaan kata-kata yang kasar dan menyakiti orang lain.
34. Mari kita perkuat diri kita sendiri dan orang lain dengan sikap yang positif dan penuh kebaikan. Dengan begitu, kita bisa melindungi diri kita dari tindakan bully dan membantu orang lain yang terkena bully.
35. Mari kita jangan hanya menghukum pelaku bully, tetapi juga memberikan pendidikan dan pembelajaran tentang pentingnya menghargai orang lain dan memperjuangkan kebaikan.
36. Mari kita tunjukkan sikap yang baik dan berani melawan tindakan bully di sekitar kita. Dengan begitu, kita bisa menciptakan lingkungan yang lebih baik dan aman.
37. Jangan membiarkan diri kita menjadi korban dari tindakan bully. Mari kita belajar cara menghindari dan melindungi diri kita dari tindakan bully yang mungkin terjadi di sekitar kita.
38. Mari kita jangan hanya menjadi penonton dari tindakan bully, tetapi menjadi bagian dari solusi dan memperjuangkan lingkungan yang bebas dari tindakan bully.
39. Ingatlah bahwa tindakan bully tidak akan pernah memecahkan masalah. Mari kita mencari cara yang lebih baik untuk menyelesaikan konflik dan menciptakan lingkungan yang harmonis.
40. Mari kita terus memperjuangkan gerakan "stop bullying" dan membangun solidaritas untuk menciptakan lingkungan yang bebas dari kekerasan dan penuh kebaikan. Kita semua punya peran penting dalam menciptakan dunia yang lebih baik.
41. Mari kita menghargai keunikan setiap orang dan memahami bahwa perbedaan adalah sesuatu yang alami dan indah. Dengan begitu, kita bisa mengurangi tindakan bully yang mungkin terjadi karena perbedaan.
42. Mari kita jangan hanya terfokus pada tindakan bully di lingkungan fisik, tetapi juga di lingkungan maya. Kita harus sama-sama memperjuangkan lingkungan online yang aman dan positif.
43. Ingatlah bahwa tindakan bully bisa berdampak jangka panjang pada korban. Mari kita berusaha untuk mencegah tindakan bully terjadi dan membantu orang yang menjadi korban untuk pulih dari dampaknya.
44. Jangan takut untuk melaporkan tindakan bully yang terjadi di sekitar kita. Dengan melaporkan, kita bisa mencegah tindakan bully terus berlanjut dan membantu orang yang menjadi korban.
45. Mari kita jangan hanya menghakimi pelaku bully, tetapi mencoba memahami latar belakang dan penyebab tindakan mereka. Dengan memahami hal ini, kita bisa lebih efektif dalam memperjuangkan lingkungan yang bebas dari tindakan bully.
46. Mari kita jangan hanya menuntut tindakan dari pihak sekolah atau institusi, tetapi juga mengambil tindakan nyata untuk memerangi tindakan bully di sekitar kita.
47. Ingatlah bahwa kita semua memiliki kekuatan untuk mengubah lingkungan di sekitar kita menjadi lebih baik. Mari kita bersama-sama memperjuangkan lingkungan yang aman dan positif.
48. Mari kita jangan hanya menyalahkan orang lain atas tindakan bully yang terjadi, tetapi juga berusaha untuk memperbaiki diri sendiri dan menjadi teladan bagi orang lain.
49. Jangan takut untuk memberikan dukungan dan bantuan kepada orang yang menjadi korban tindakan bully. Dengan begitu, kita bisa membantu mereka untuk pulih dan memperkuat diri mereka sendiri.
50. Mari kita terus memperjuangkan gerakan "stop bullying" dan memberikan edukasi kepada orang-orang di sekitar kita tentang pentingnya menghargai dan menghormati perbedaan. Dengan begitu, kita bisa menciptakan lingkungan yang lebih baik dan bebas dari tindakan bully.