Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Amankan Lebaran, Polda Bali terjunkan 1.300 personel

Amankan Lebaran, Polda Bali terjunkan 1.300 personel HUT ke-67 Bhayangkara. ©2013 Merdeka.com/M. Luthfi Rahman

Merdeka.com - Polda Bali menerjunkan 1.300 personel guna mengamankan perayaan Lebaran tahun ini. Target utama pengamanan adalah arus mudik.

"Kita usahakan tidak terjadi kecelakaan, kemacetan dan tindak kriminalitas di sepanjang jalur midik," kata Kapolda Bali Irjen Arif Wachyunandi usai memimpin gelar pasukan operasi Ketupat Agung di Denpasar, Kamis (1/8).

Pengamanan arus mudik, kata Arif, dilakukan di sepanjang jalur utama, yakni dari Denpasar ke Gilimanuk dan Denpasar menuju Padang Bai.

Orang lain juga bertanya?

Di sepanjang jalur itu juga dibangun pos pengamanan dan pelayanan yang dilengkapi dengan metal detector dan anjing pelacak.

Arif meminta 19 Polsek yang berada di jalur mudik bertugas maksimal. "Mereka akan dibantu dan dikawal langsung oleh Pamen (perwira menengah) Polda Bali untuk memudahkan koordinasi pengamanan," papar Arif.

Fokus pengamana juga akan dilakukan di obyek wisata dan pusat perbelanjaan. Hal ini untuk memberi rasa aman dan nyaman bagi wisatawan domestik yang berlibur ke Bali saat Lebaran.

Arif menambahkan, pengamanan Lebaran akan dibantu unsur TNI, SatPol PP dan pecalang. "Kita ingin semua aman, termasuk rumah yang ditinggal mudik pemiliknya," ujarnya.

(mdk/did)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Polisi Ingatkan 6 Penyebab Kecelakaan saat Libur Lebaran
Polisi Ingatkan 6 Penyebab Kecelakaan saat Libur Lebaran

Warga diminta selalu waspada dan mempersiapkan kendaraan sebaik mungkin sebelum mudik

Baca Selengkapnya
Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat, Kapolri Ungkap Strategi Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman
Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat, Kapolri Ungkap Strategi Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman

Sebanyak 155 ribu personel gabungan TNI, Polri dan stakeholder terkait

Baca Selengkapnya
Polri Bentuk Tim Urai Kemacetan Saat Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024
Polri Bentuk Tim Urai Kemacetan Saat Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024

Kepala Korlantas Polri, Irjen Pol. Aan Suhanan mengatakan, tim pengurai akan ada di setiap polda bertugas menyelesaikan permasalahan arus lalu lintas.

Baca Selengkapnya
Kapolri Beberkan Strategi Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Bagi Masyarakat
Kapolri Beberkan Strategi Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Bagi Masyarakat

155.165 personel gabungan Polri, TNI dan stakeholder lain dikerahkan selama pelaksaan Operasi Ketupat sejak tanggal 4 hingga 16 April 2024.

Baca Selengkapnya
Polri Ingatkan Pemudik Lapor RT Jika Tinggalkan Rumah Kosong dan Kendaraan
Polri Ingatkan Pemudik Lapor RT Jika Tinggalkan Rumah Kosong dan Kendaraan

Imbauan itu sesuai dengan perintah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Baca Selengkapnya
Kapolri dan Menhub Tinjau Persiapan Mudik di Gilimanuk hingga Purabaya
Kapolri dan Menhub Tinjau Persiapan Mudik di Gilimanuk hingga Purabaya

Pemerintah mengimbau sebisa mungkin masyarakat sudah memiliki tiket pada H-1 lebaran.

Baca Selengkapnya
Polri Sebar 155.165 personel dan Siapkan 5.784 Pos Pengamanan Selama Mudik Lebaran 2024
Polri Sebar 155.165 personel dan Siapkan 5.784 Pos Pengamanan Selama Mudik Lebaran 2024

Sigit mengatakan puluhan ribu posko itu disiapkan untuk mengawal pemudik

Baca Selengkapnya
Strategi Polda Banten Cegah Macet saat Arus Balik di Pelabuhan Merak
Strategi Polda Banten Cegah Macet saat Arus Balik di Pelabuhan Merak

Polda Banten akan menyiapkan jalur Cikuasa atas dan Cikuasa bawah kota Cilegon untuk digunakan oleh pemudik

Baca Selengkapnya
Intelijen Disebar untuk Amankan Arus Balik Lebaran di Sumsel
Intelijen Disebar untuk Amankan Arus Balik Lebaran di Sumsel

Puluhan anggota intelijen Polres OKU Timur diterjunkan di sejumlah tempat keramaian

Baca Selengkapnya
Tinjau Kalikangkung, Kapolri Sebut Ada 3 Prioritas Kesiapan Mudik
Tinjau Kalikangkung, Kapolri Sebut Ada 3 Prioritas Kesiapan Mudik

Listyo turut mengimbau kepada para pemudik agar tidak memaksakan diri selama berkendara ke kampung halaman

Baca Selengkapnya
Kapolri Tiadakan Tilang Manual selama Libur Natal dan Tahun Baru 2024
Kapolri Tiadakan Tilang Manual selama Libur Natal dan Tahun Baru 2024

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo akan meniadakan tilang manual selama periode libur Natal dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
Kapolri Naik Heli Bareng Menkopolhukam Tinjau Kesiapan Arus Mudik di Merak
Kapolri Naik Heli Bareng Menkopolhukam Tinjau Kesiapan Arus Mudik di Merak

Keduanya menaiki helikopter dan melihat langsung situasi Pelabuhan Merak melalui pantauan udara.

Baca Selengkapnya