Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Antisipasi Penyebaran Corona, Universitas Jember Tunda Pelaksanaan Wisuda

Antisipasi Penyebaran Corona, Universitas Jember Tunda Pelaksanaan Wisuda Universitas Jember. ©2020 Merdeka.com/Muhammad Permana

Merdeka.com - Universitas Jember (Unej) memutuskan untuk menunda pelaksanaan Wisuda Periode 5 Tahun Akademik 2019/2020. Wisuda tersebut rencananya akan digelar pada 28 Maret 2020 mendatang. Keputusan itu dikeluarkan Unej pada Jumat (13/3) dan ditandatangani oleh Wakil Rektor 1 Unej, Zulfikar.

"Benar, ini sebagai antisipasi penyebaran Corona, sesuai surat edaran dari Mendikbud, jadi kita diminta untuk menghindari kegiatan yang pengumpulan orang banyak atau massal," ujar Rokhmad Hidayanto, Kasubag Humas Unej saat dikonfirmasi Merdeka.com pada Jumat (13/3).

Meski wisuda ditunda, tetapi para wisudawan Unej tersebut tetap akan mendapatkan copy ijazah dan transkrip yang telah dilegalisir.

"Penundaan wisuda akan dilakukan sampai batas waktu yang belum ditentukan. Nanti mungkin bisa dilakukan wisuda jika kondisi memungkinkan," ujarnya.

Nantinya, copy ijazah dan transkrip nilai yang telah dilegalisir, bisa diambil para lulusan setelah tanggal 28 Maret 2020 di fakultas masing-masing.

Selain menunda pelaksanaan wisuda hingga batas waktu yang belum ditentukan, surat itu juga memberitahukan penundaan kegiatan akademik dan kemahasiswaan yang melibatkan banyak peserta. Seperti diantaranya adalah seminar dan workshop.

"Kita juga belum bisa menerima kunjungan dari SMA/SMK/MA," pungkas Rokhmad.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kenaikan UKT Dibatalkan, Universitas Brawijaya Putuskan Selisih Pembayaran Jadi Saldo Semester 2
Kenaikan UKT Dibatalkan, Universitas Brawijaya Putuskan Selisih Pembayaran Jadi Saldo Semester 2

Kenaikan UKT Dibatalkan, Universitas Brawijaya Putuskan Selisih Pembayaran Jadi Saldo Semester 2

Baca Selengkapnya
Ikuti Arahan Mendikbud, Kampus Negeri Ini Tunda Kenaikan UKT
Ikuti Arahan Mendikbud, Kampus Negeri Ini Tunda Kenaikan UKT

Sebagai perguruan tinggi negeri yang taat azas, UnNes tetap akan mewujudkan pendidikan yang berkualitas.

Baca Selengkapnya
UKT Dibatalkan Pemerintah, Ini Respons UI
UKT Dibatalkan Pemerintah, Ini Respons UI

Pihak UI menyatakan segera menyampaikan hasilnya kepada berbagai pihak yang berkepentingan, termasuk publik.

Baca Selengkapnya
Penulisan Akreditasi Salah, Ijazah 3.956 Alumni Undana Kupang Terancam Tidak Berlaku
Penulisan Akreditasi Salah, Ijazah 3.956 Alumni Undana Kupang Terancam Tidak Berlaku

Para alumni sangat dirugikan oleh sistem di dalam Undana yang tidak ada ketelitian secara baik.

Baca Selengkapnya
Kemendikbudristek Pastikan Bantuan KIP Kuliah Cair Sesuai Jadwal Meski PDN Dibobol Hacker
Kemendikbudristek Pastikan Bantuan KIP Kuliah Cair Sesuai Jadwal Meski PDN Dibobol Hacker

Kemendikbudristek saat ini sedang memulihkan sistem KIP Kuliah menggunakan data cadangan.

Baca Selengkapnya
Ijazah Alumni SMKN 1 Cikarang Selatan Ditahan karena Menunggak Iuran, Kepala Sekolah: Miskomunikasi
Ijazah Alumni SMKN 1 Cikarang Selatan Ditahan karena Menunggak Iuran, Kepala Sekolah: Miskomunikasi

Dinas Pendidikan turun tangan menyusul tindakan pihak SMKN 1 Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, menahan ijazah alumni yang memiliki tunggakan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menteri Nadiem Blak-blakan UKT Batal Naik Tinggi Hingga Restu Presiden Jokowi
VIDEO: Menteri Nadiem Blak-blakan UKT Batal Naik Tinggi Hingga Restu Presiden Jokowi

Pemerintah akan mengumumkan aturan pengganti skema kenaikan UKT dalam waktu dekat.

Baca Selengkapnya
Ganjar Larang Sekolah Tahan Ijazah
Ganjar Larang Sekolah Tahan Ijazah

Ganjar Pranowo tegaskan tidak akan ada lagi kejadian sekolah menahan ijazah lulusan atas dasar tunggakan pembayaran atau apapun alasannya

Baca Selengkapnya
Viral Video Wisudawan Bawa Poster 'Peringatan Darurat' di Upacara Wisuda, Ini Reaksi UI
Viral Video Wisudawan Bawa Poster 'Peringatan Darurat' di Upacara Wisuda, Ini Reaksi UI

Mahasiswa adalah warga negara yang memiliki hak dan kewajiban yang sama. UI menghormati hak setiap warganya dalam berpendapat dan mengemukakan pendapat.

Baca Selengkapnya
Muncul Baliho Jokowi Alumnus Memalukan Diganti Jadi Membanggakan, Kampus UGM Beri Penjelasan Begini
Muncul Baliho Jokowi Alumnus Memalukan Diganti Jadi Membanggakan, Kampus UGM Beri Penjelasan Begini

Munculnya spanduk 'Jokowi Alumnus UGM Paling Membanggakan' merupakan dinamika di lingkungan mahasiswa.

Baca Selengkapnya