Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

APD Untuk Petugas TPS di Pilwalkot Makassar Belum Tiba

APD Untuk Petugas TPS di Pilwalkot Makassar Belum Tiba RSD Wisma Atlet. ©2020 Merdeka.com/Iqbal Nugroho

Merdeka.com - Alat Pelindung Diri (APD) untuk petugas tempat pemungutan suara (TPS) di Makassar masih belum tiba. Padahal pelaksanaan pencoblosan Pilwalkot Makassar bakal dihelat pada 9 Desember 2020.

Kasubag Keuangan, Umum dan Logistik KPU Makassar, Mustar Jaya mengatakan, dari beberapa jenis APD dibutuhkan termasuk yang akan disiapkan di tiap TPS yakni sebanyak 2.394 TPS.

Dia menjelaskan, APD itu antara lain berupa hand sanitizer, masker, disinfektan, sarung tangan plastik, face shield, baju hazmat, thermogun atau alat pengukur suhu, peralatan cuci tangan seperti ember yang lengkap dengan kran dan bilik khusus.

Orang lain juga bertanya?

"Hingga hari ini baru ada masker yang tiba yakni masker satu kali pakai. Selebihnya masih ditunggu kedatangannya dari daerah Jawa karena pengadaannya antara lain di Bandung dan Surabaya," katanya di Makassar, Selasa (24/11).

Sementara itu, Ketua KPU Makassar, Farid Wajdi menjelaskan, anggaran khusus APD ini secara kumulatif sebesar Rp23 miliar. Jenis-jenis APD tersebut digunakan hari ini hingga hari pemungutan suara.

Dia menambahkan, sulit untuk dihitung berapa nilai anggaran APD untuk tiap TPS karena pengadaannya dalam jumlah besar, tidak dihitung berdasarkan kebutuhan per-TPS.

"Pengadaan APD dalam jumlah banyak ini tidak dihitung berdasarkan kebutuhan TPS tapi perjenis secara kumulatif. Misalnya masker, pengadaannya tidak hanya untuk kebutuhan TPS tapi juga untuk di KPU Makassar, lalu untuk kegiatan penyortiran hingga rekapitulasi suara nanti. Yang jelas total anggarannya ada Rp23 miliar," tutupnya.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Carut Marut Pelaksanaan Pemilu di Makassar: Logistik Terlambat ke TPS hingga Kotak Suara Tak Tersegel
Carut Marut Pelaksanaan Pemilu di Makassar: Logistik Terlambat ke TPS hingga Kotak Suara Tak Tersegel

Sejumlah permasalahan yang muncul saat hari pemungutan suara di antaranya terlambat tibanya logistik Pemilu 2024 di TPS.

Baca Selengkapnya
FOTO: KPU Jakpus Mulai Distribusikan Logistik Pemilu 2024 di Kecamatan Tanah Abang
FOTO: KPU Jakpus Mulai Distribusikan Logistik Pemilu 2024 di Kecamatan Tanah Abang

KPU mulai mendistribusikan berbagai logistik Pemilu 2024, seperti bilik, kotak suara, alat coblos, hingga bantalan ke tingkat kecamatan.

Baca Selengkapnya
Viral Pengawas TPS di Makassar Belum Terima Honor, Ini Penjelasan Bawaslu
Viral Pengawas TPS di Makassar Belum Terima Honor, Ini Penjelasan Bawaslu

Ketua Bawaslu Makassar Dede Arwinsyah membenarkan ada sejumlah PTPS belum dicairkan honornya.

Baca Selengkapnya
Kombes Jeki Minta Personel Bersikap Humanis saat Jaga TPS Pemilu
Kombes Jeki Minta Personel Bersikap Humanis saat Jaga TPS Pemilu

Polresta Pekanbaru mengerahkan 710 personel untuk melakukan pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada Pemilu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Dua Minggu Lagi Coblosan, Logistik Pemilu 2024 di Tangerang Selatan Mulai Didistribusikan ke PPK
FOTO: Dua Minggu Lagi Coblosan, Logistik Pemilu 2024 di Tangerang Selatan Mulai Didistribusikan ke PPK

KPU Kota Tangerang Selatan mulai mendistribusikan logistik pemilu ke Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK).

Baca Selengkapnya
FOTO: Intip Kesibukan Persiapan TPS di Petukangan Selatan Jelang Pencoblosan
FOTO: Intip Kesibukan Persiapan TPS di Petukangan Selatan Jelang Pencoblosan

Sejumlah TPS di berbagai wilayah Jakarta mulai disiapkan dengan memasang kebutuhan logistik pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Perjuangan Mengantar Logistik Pemilu ke Pulau Sangkarrang, Cuaca Ekstrem Hingga Ombak 4 Meter
Perjuangan Mengantar Logistik Pemilu ke Pulau Sangkarrang, Cuaca Ekstrem Hingga Ombak 4 Meter

Jumlah logistik yang didistribusikan sebanyak 205 kotak suara dan 51.305 plus dua persen surat suara

Baca Selengkapnya
FOTO: Intip Kesibukan Gudang Logistik KPUD Mulai dari Melipat Lembaran Kertas hingga Merakit Kotak Suara Berbahan Kardus di Serpong
FOTO: Intip Kesibukan Gudang Logistik KPUD Mulai dari Melipat Lembaran Kertas hingga Merakit Kotak Suara Berbahan Kardus di Serpong

KPU Kota Tangerang Selatan mulai mencicil memasukkan kelengkapan logistik pemilu ke dalam kotak suara.

Baca Selengkapnya
Pesan Jenderal Polisi Bintang Dua ke Anak Buahnya untuk Pengamanan TPS di Jakarta
Pesan Jenderal Polisi Bintang Dua ke Anak Buahnya untuk Pengamanan TPS di Jakarta

“Bersama-sama kita mempersiapkan hal ini dengan baik guna mencegah terjadinya potensi gangguan keamanan," katanya

Baca Selengkapnya
Kapolres Inhu Perintahkan Para Kapolsek Produktif dan Teliti Kawal Pemilu Damai
Kapolres Inhu Perintahkan Para Kapolsek Produktif dan Teliti Kawal Pemilu Damai

Polisi di Riau menggelar pertemuan gabungan untuk membahas pengamanan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Penempatan Polisi di TPS Berdasarkan Kategori, Rawan hingga Kondusif
Penempatan Polisi di TPS Berdasarkan Kategori, Rawan hingga Kondusif

Kombes Ade Ary Syam Indradi mengatakan, sebanyak 11.385 personel dikerahkan mengawal pelaksanaan pemungutan suara.

Baca Selengkapnya
Jumlah TPS Pemilu 2024, Sudahkah Paham pada Aturannya dalam Penyelenggaraannya Sebelum Memberikan Suara?
Jumlah TPS Pemilu 2024, Sudahkah Paham pada Aturannya dalam Penyelenggaraannya Sebelum Memberikan Suara?

Jumlah TPS Pemilu 2024 penting untuk diketahui setiap warga yang hendak memberikan suaranya untuk pemilihan umum mendatang.

Baca Selengkapnya