Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Buka Layanan Drive Thru, Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi Terima 2.500 Berkas

Buka Layanan Drive Thru, Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi Terima 2.500 Berkas Raja Juli Antoni di Bekasi. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Wakil Menteri ATR/BPN, Raja Juli Antoni, meresmikan layanan Drive Thru di Kantor Pertanahan Kabupaten Bekasi. Dia menyebut, perbaikan layanan pertanahan untuk masyarakat menjadi fokus Menteri ATR/BPN, Hadi Tjahjanto.

“Perbaikan mutu dan kualitas layanan pertanahan menjadi fokus Pak Hadi pada kepemimpinannya. Komitmen itu diwujudkan dengan lahirnya inovasi layanan sebagaimana yang diresmikan hari ini,” katanya dalam keterangan persnya, Selasa (14/2).

Politisi Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menyebut Menteri ATR/BPN berbeda dengan pejabat pada umumnya yang hanya mengubah nama. Sebab Menteri Hadi justru mengafirmasi inovasi dan kreativitas yang muncul.

Orang lain juga bertanya?

“layanan pertanahan terus digenjot sebagai upaya perbaikan layanan, bukan sekedar ganti nama,” jelasnya

Dia mengaku senang, sebab adanya berkas masuk sebanyak 2500-an perhari tersebut direspon dengan gerakan inovasi dan kreatifitas jajaran Kantor Pertanahan.

Dalam kesempatan yang sama, Raja Juli juga menyerahkan 2 sertifikat tanah Milik Polda Metro Jaya. Pada tanah tersebut akan dibangun Gedung perkantoran Mako Brimob Batalyon D Pelopor Satuan Brimob.

Dalam penyerahan itu, dia menyampaikan bahwa keamanan merupakan hal yang sangat penting. Kami (ATR/BPN) mendukung tugas polisi dengan salah satunya mensertifikasi lahan tersebut.

“Kita tahu bahwa keamanan itu penting sekali. Karena itu sertifikat ini merupakan dukungan dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat khususnya di daerah Bekasi,” ucapnya.

Selain itu, Raja Juli juga menyerahkan sertipikat wakaf yang terdiri dari empat sertifikat peruntukan masjid/musala serta dua Sertifikat yayasan yang bergerak dalam pendidikan.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
'Pasukan' Serba Ungu Spesial Beri Sambutan Hingga Menteri AHY Terpukau
'Pasukan' Serba Ungu Spesial Beri Sambutan Hingga Menteri AHY Terpukau

Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono mengunjungi kantor ATR/BPN Kantah Kota Bekasi yang baru saja di revitalisasi

Baca Selengkapnya
Jemput Bola hingga ke Desa, AHY Luncurkan Mobil Keliling Untuk Urus Pertanahan di Bali
Jemput Bola hingga ke Desa, AHY Luncurkan Mobil Keliling Untuk Urus Pertanahan di Bali

AHY berharap layanan ini bisa menjangkau masyarakat terpencil untuk bisa mendapatkan layanan pertanahan

Baca Selengkapnya
Menteri AHY Beri Penghargaan 4 Pemerintah Kabupaten/Kota di Jambi atas Kontribusi Meringankan BPHTB
Menteri AHY Beri Penghargaan 4 Pemerintah Kabupaten/Kota di Jambi atas Kontribusi Meringankan BPHTB

AHY berharap melalui pemberian penghargaan ini, semakin banyak pemerintah kota/kabupaten yang juga memberi keringanan BPHTB

Baca Selengkapnya
Momen Eks Panglima TNI ke Rumah Penjual Nasi Goreng 'Tau Gitu Saya Samperin Malam-Malam'
Momen Eks Panglima TNI ke Rumah Penjual Nasi Goreng 'Tau Gitu Saya Samperin Malam-Malam'

Menteri Agraria dan Tata Ruang Indonesia Hadi Tjahjanto aktif dalam memberikan sertipikat tanah kepada masyarakat di penjuru daerah tanah air.

Baca Selengkapnya
Wamendagri Bima Arya Apresiasi Layanan Mobil Keliling Dukcapil di Solo
Wamendagri Bima Arya Apresiasi Layanan Mobil Keliling Dukcapil di Solo

Layanan ini tidak hanya cepat dan praktis, tetapi juga memiliki pendekatan 'jemput bola' dengan hadir di lokasi-lokasi strategis seperti Car Free Day & Sekolah.

Baca Selengkapnya
Resmikan Implementasi Layanan Elektronik di Pekanbaru, Menteri ATR Dorong Pelayanan Cepat dan Aman
Resmikan Implementasi Layanan Elektronik di Pekanbaru, Menteri ATR Dorong Pelayanan Cepat dan Aman

Implementasi ditandai dengan diserahkannya 12 sertifikat tanah elektronik.

Baca Selengkapnya
Wali Kota Semarang Buka Suara Usai Mutasi Camat Gajahmungkur Diduga Gara-Gara Nasi Goreng
Wali Kota Semarang Buka Suara Usai Mutasi Camat Gajahmungkur Diduga Gara-Gara Nasi Goreng

Camat Gajahmungkur Adhe Bhakti dimutasi menjadi Sekretaris Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Semarang.

Baca Selengkapnya
Wamen ATR Raja Juli: Kita Sertifikasi Semua Rumah Ibadah Tanpa Terkecuali
Wamen ATR Raja Juli: Kita Sertifikasi Semua Rumah Ibadah Tanpa Terkecuali

Raja Juli mengungkapkan, 3.340 rumah ibadah selain masjid sudah disertifikasi selama menjabat.

Baca Selengkapnya
Wamen Raja Juli Antoni Serahkan Sertifikat Tanah di Gowa, Gemuruh ‘Terima Kasih Pak Jokowi’
Wamen Raja Juli Antoni Serahkan Sertifikat Tanah di Gowa, Gemuruh ‘Terima Kasih Pak Jokowi’

Raja Juli berpesan supaya masyarakat dapat menggunakan sertifikat tersebut dengan bijak.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut Beri Penilaian ke Azwar Anas: Paten Juga Kawan Nih
Menko Luhut Beri Penilaian ke Azwar Anas: Paten Juga Kawan Nih

Luhut menceritakan pengalamannya saat menghadapi kendala dalam beberapa proyek, salah satunya e-katalog.

Baca Selengkapnya
Cerita AHY Datang ke Manado 'Disambut' Baliho Dirinya Berseragam Lengkap dengan Bintang 4
Cerita AHY Datang ke Manado 'Disambut' Baliho Dirinya Berseragam Lengkap dengan Bintang 4

AHY mengetahui baliho dirinya berseragam Kementerian ATR/BPN saat berkunjung ke Manado

Baca Selengkapnya
Menteri ATR/BPN Minta Peran Aktif Pemda dalam Proses Sertifikasi Aset
Menteri ATR/BPN Minta Peran Aktif Pemda dalam Proses Sertifikasi Aset

Kementerian ATR/BPN telah menyelamatkan aset-aset negara melalui program sertipikasi tanah aset

Baca Selengkapnya