Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dipetisi cabut aturan pendirian rumah ibadah, ini jawaban Menag

Dipetisi cabut aturan pendirian rumah ibadah, ini jawaban Menag Menag Lukman Hakim di KPK. ©2015 merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin akhirnya menanggapi petisi di laman change.org terkait aturan pendirian rumah ibadah. Petisi itu berjudul 'Cabut Peraturan Bersama Menteri Agama dan Menteri Dalam Negeri Nomor 9 dan Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pendirian Rumah Ibadah'.

Petisi yang dibuat oleh seorang netizen bernama Yanto Huang itu telah didukung oleh lebih dari 26 ribu tandatangan.

Menanggapi petisi itu, Lukman mengatakan, peraturan tentang pendirian rumah ibadah tetap diperlukan untuk mencegah adanya hukum rimba. Namun, kata Lukman, pihaknya terbuka terhadap masukan masyarakat demi penyempurnaan aturan tersebut.

Orang lain juga bertanya?

"Tanpa adanya aturan terkait hal tersebut, yang akan terjadi justru hukum rimba, yang merasa besar dan mayoritas akan makin terdorong untuk main hakim sendiri," kata Lukman.

Berikut jawaban lengkap Menteri Lukman atas petisi tersebut, yang dikutip merdeka.com dari laman change.org, Jumat (6/11):

Terima kasih atas petisi kepada saya yang meminta dicabutnya Surat Bersama Menteri perihal Pengaturan Pendirian Rumah Ibadah.

Melalui tanggapan ini, saya menyampaikan bahwa di tengah masyarakat majemuk yang religius seperti Indonesia, adanya aturan yang dibuat dan disepakati bersama tentang pendirian rumah ibadah itu mutlak diperlukan.

Tanpa adanya aturan terkait hal tersebut, yang akan terjadi justru hukum rimba, yang merasa besar dan mayoritas akan makin terdorong untuk main hakim sendiri.

Bila kita menilai saat ini isi aturan itu tak (lagi) memadai, mari kita bersama menyempurnakannya, bukan justru menghilangkannya. Saya menyambut positif apabila ada usulan konkret untuk menyempurnakannya.

Demikian tanggapan saya.

Wassalam,

Lukman Hakim Saifuddin

Menteri Agama Republik Indonesia

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Satpol PP dan Tim Pakem Kembali Segel Tempat Ibadah Ahmadiyah di Garut
Satpol PP dan Tim Pakem Kembali Segel Tempat Ibadah Ahmadiyah di Garut

Satpol PP bersama tim Pengawasan Aliran Kepercayaan Masyarakat (Pakem) menyegel satu unit bangunan di Garut, Jawa Barat, Rabu (3/7).

Baca Selengkapnya
Bangunan HKI Juanda Masuk Lahan UIII Depok, PGI Harap Menag Yaqut Pertimbangkan Hak Pemenuhan Beribadah
Bangunan HKI Juanda Masuk Lahan UIII Depok, PGI Harap Menag Yaqut Pertimbangkan Hak Pemenuhan Beribadah

Rencana perluasan itu membuat jemaat HKI Juanda was-was. Mereka cemas rumah ibadahnya harus dipindah.

Baca Selengkapnya
Wapres Tak Setuju Syarat Pendirian Rumah Ibadah dari FKUB Dihapus: Menag Tidak Boleh Asal Coret
Wapres Tak Setuju Syarat Pendirian Rumah Ibadah dari FKUB Dihapus: Menag Tidak Boleh Asal Coret

Wapres mengingatkan bahwa syarat pendirian rumah ibadah dari FKUB tidak boleh diganti begitu saja

Baca Selengkapnya
Menag Yaqut Sebut Pendirian Rumah Ibadah Tak Lagi Butuh Izin FKUB: Hanya Rekomendasi Kemenag
Menag Yaqut Sebut Pendirian Rumah Ibadah Tak Lagi Butuh Izin FKUB: Hanya Rekomendasi Kemenag

Dengan adanya aturan baru, Yaqut meyakini tak ada lagi kesulitan untuk membangun rumah ibadah.

Baca Selengkapnya
Mengaku Ngidam, Aksi Ibu Hamil Ikut Demo Ini Viral Curi Perhatian
Mengaku Ngidam, Aksi Ibu Hamil Ikut Demo Ini Viral Curi Perhatian

Aksi demo menolak revis UU Pilkada oleh DPR digelar Kemarin (22/8).

Baca Selengkapnya
Grace Natalie: Negara Tidak Boleh Kalah Terhadap Kelompok Intoleran
Grace Natalie: Negara Tidak Boleh Kalah Terhadap Kelompok Intoleran

Grace ikut serta dalam pertemuan terbatas di GBI Bellevue, Cinere pada minggu siang.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pamer Punya Jutaan Pendukung, Kubu Panji Gumilang Sentil Ancaman Konflik Usai Ditahan Polisi
VIDEO: Pamer Punya Jutaan Pendukung, Kubu Panji Gumilang Sentil Ancaman Konflik Usai Ditahan Polisi

Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Zaytun Panji Gumilang resmi ditahan Bareskrim Polri dalam kasus dugaan penistaan agama.

Baca Selengkapnya
FOTO:  Menentang Ekspansi Kelapa Sawit, Masyarakat Adat Papua dan Aktivis Lingkungan Sampaikan 253.823 Petisi di Mahkamah Agung
FOTO: Menentang Ekspansi Kelapa Sawit, Masyarakat Adat Papua dan Aktivis Lingkungan Sampaikan 253.823 Petisi di Mahkamah Agung

Aksi ini dilakukan untuk mencabut izin dua perusahaan kelapa sawit di Boven Digoel dan Sorong yang mengancam hutan adat.

Baca Selengkapnya
Timnas AMIN Laporkan Zulhas Terkait Dugaan Penistaan Agama, Desak Polisi Segera Tindaklanjuti
Timnas AMIN Laporkan Zulhas Terkait Dugaan Penistaan Agama, Desak Polisi Segera Tindaklanjuti

Tim Hukum Timnas AMIN menyebut guyonan Zulhas soal salat melanggar KUHP dan UU ITE.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Orasi Keras Pendemo Depan MK, Singgung Pesan Rasul Soal Hakim Hingga Anies Baswedan
VIDEO: Orasi Keras Pendemo Depan MK, Singgung Pesan Rasul Soal Hakim Hingga Anies Baswedan

Para pendemo menyinggung sejumlah hal mulai dari pesan Nabi Muhammad soal jumlah hakim.

Baca Selengkapnya
Wamen ATR/BPN Raja Antoni Serahkan Sertipikat Tanah Gereja Terbesar di NTT
Wamen ATR/BPN Raja Antoni Serahkan Sertipikat Tanah Gereja Terbesar di NTT

Raja Antoni, menyerahkan secara langsung sertipikat tanah seluas 291 meter persegi tersebut kepada pihak Gereja.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Godok Aturan Izin Pembangunan Rumah Ibadah Lewat FKUB, Ini Alasannya
Pemerintah Godok Aturan Izin Pembangunan Rumah Ibadah Lewat FKUB, Ini Alasannya

Kajian izin pendirian rumah ibadah itu diungkap Menko Polhukam Mahfud MD saat melakukan orasi kebangsaan di Universitas Budhi Dharma Tangerang.

Baca Selengkapnya