Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jenazah Covid-19 Dimakamkan di TPU Jombang Tangsel Melonjak 50 Persen Selama Desember

Jenazah Covid-19 Dimakamkan di TPU Jombang Tangsel Melonjak 50 Persen Selama Desember TPU Jombang Tangsel. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jombang, Kecamatan Ciputat, Tangerang Selatan, mengalami peningkatan pemakaman pasien Covid-19. Sampai Senin (28/12), ini saja sudah 103 pasien dimakamkan dengan protokol Covid-19 di TPU tersebut.

"Naik hampir 50 persen dibanding bulan-bulan lain. Sampai Senin (28/12) ini sudah 103 jenazah dimakamkan dengan protokol Covid-19," kata pengelola TPU Jombang, Tabroni, dikonfirmasi, Senin (28/12).

Sementara dari data yang ada, pemakaman Covid-19 di TPU Jombang, terjadi pada April 2020 lalu. Dengan jumlah 60 pemakaman.

Tabroni menerangkan, TPU Jombang sendiri, merupakan TPU yang ditunjuk Pemkot Tangsel, sebagai pemakaman khusus jenazah Covid-19 baik dari Tangsel dan kota di sekitar Tangsel.

"Rata-rata setiap hari itu 5 jenazah. Kemarin 8 jenazah dan hari ini sudah empat jenazah," terang Tabroni.

Meski terjadi peningkatan pemakaman jenazah Covid-19, dia memastikan ketersediaan tenaga penggali makam masih memadai. Hanya saja, saat ini para tenaga penggali makam kekurangan peralatan penggali tanah karena rusak.

"Petugas cukup, enggak ada masalah. Cuma pacul dan garpu tanah saja kita sudah pada rusak, karena memang banyak batu-batu dan tanahnya jelek banget. Mudah mudahan Pemda mendengar itu," ungkap dia.

Dia berharap, pemerintah dapat menekan angka kematian akibat Covid-19 di Tangerang dan kota penyangga lain. "Kapasitas untuk menampung jenazah masih cukup 500 sampai 1.000-an jenazah. Tanah kita masih luas, tapi mudah-mudahan Covid-19 ini cepat selesai," ucapnya.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kasus Covid-19 di Sumsel Naik Drastis usai Libur Nataru, 1 Orang Meninggal
Kasus Covid-19 di Sumsel Naik Drastis usai Libur Nataru, 1 Orang Meninggal

Kemenkes RI sudah mengirimkan vaksin Inavac ke Dinkes Sumsel.

Baca Selengkapnya
57 Petugas Pemilu 2024 Meninggal Dunia, Paling Banyak Anggota KPPS
57 Petugas Pemilu 2024 Meninggal Dunia, Paling Banyak Anggota KPPS

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi merinci data petugas pemilu yang meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Bertambah, Petugas Pemilu di Jatim yang Meninggal Dunia Capai 30 Orang
Bertambah, Petugas Pemilu di Jatim yang Meninggal Dunia Capai 30 Orang

Penyebab meninggalnya petugas pemilu di Jatim bervariasi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Berantas Nyamuk DBD, Museum Tekstil Jakarta Difogging Demi Keamanan Pengunjung
FOTO: Berantas Nyamuk DBD, Museum Tekstil Jakarta Difogging Demi Keamanan Pengunjung

Kegiatan fogging ini dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengunjung museum di tengah tingginya kasus DBD.

Baca Selengkapnya
KPU Catat per 16 Februari: 23 Petugas KPPS dan 3 PPS Pemilu Meninggal Dunia
KPU Catat per 16 Februari: 23 Petugas KPPS dan 3 PPS Pemilu Meninggal Dunia

KPU Catat per 16 Februari: 23 Petugas KPPS dan 3 PPS Pemilu Meninggal Dunia

Baca Selengkapnya
Pemilu Usai, BPJS Ketenagakerjaan Salurkan Santunan Rp2,57 M ke 44 KPPS
Pemilu Usai, BPJS Ketenagakerjaan Salurkan Santunan Rp2,57 M ke 44 KPPS

KPPS yang terdaftar kepesertaannya sehari sebelum pencoblosan Pemilu 2024 juga mendapatkan santunan

Baca Selengkapnya
Kemenkes Catat 27 Petugas KPPS Gugur dalam Bertugas selama Pemilu 2024
Kemenkes Catat 27 Petugas KPPS Gugur dalam Bertugas selama Pemilu 2024

Kemenkes mencatat 27 kasus kematian petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) pada Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Tiga Anak Pasien DBD di Situbondo Meninggal Dunia
Tiga Anak Pasien DBD di Situbondo Meninggal Dunia

Sejumlah pasien demam berdarah dengue sampai saat ini masih menjalani rawat inap.

Baca Selengkapnya
Jemaah Haji yang Wafat Asal Jateng-DIY Capai 73 Orang, Ini Fakta di Baliknya
Jemaah Haji yang Wafat Asal Jateng-DIY Capai 73 Orang, Ini Fakta di Baliknya

Lebih dari 50 persen jemaah haji asal Jateng dan DIY yang meninggal dunia disebabkan oleh penyakit kardiovaskuler.

Baca Selengkapnya
Meriang Saat Masang Tenda TPS, Anggota KPPS di Jaksel Meninggal Dunia
Meriang Saat Masang Tenda TPS, Anggota KPPS di Jaksel Meninggal Dunia

Petugas yang meninggal dunia akan mendapatkan santunan sebesar Rp36.000.000

Baca Selengkapnya
40 Jemaah Asal Indonesia Wafat saat Puncak Haji, Turun dari Tahun Lalu
40 Jemaah Asal Indonesia Wafat saat Puncak Haji, Turun dari Tahun Lalu

Jemaah yang wafat saat puncak haji, secara keseluruhan ada 40 orang

Baca Selengkapnya
Puluhan Jemaah Asal Jabar Wafat Saat Berhaji
Puluhan Jemaah Asal Jabar Wafat Saat Berhaji

Jemaah haji yang meninggal berasal dari Embarkasi Majalengka (KJT) sebanyak 23 orang, sedangakan dari Jakarta-Bekasi (JKS) 69 orang.

Baca Selengkapnya