Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kesembuhan Covid-19 di Banyuwangi Capai 78,5 Persen

Kesembuhan Covid-19 di Banyuwangi Capai 78,5 Persen Peta sebaran Covid-19 Banyuwangi. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Pasien sembuh Corona (Covid 19) di Kabupaten Banyuwangi bertambah 8 orang sehingga total kini ada 77 pasien sembuh dari 98 kasus konfirmasi.

Dari jumlah tersebut, tingkat kesembuhan Covid-19 di Banyuwangi mencapai 78,5 persen. Sementara total pasien yang masih dirawat sebanyak 17 orang, dan 4 orang meninggal.

"Alhamdulillah, jumlah pasien yang sembuh terus bertambah, terima kasih kepada seluruh tenaga kesehatan yang terus bekerja mendampingi pasien. Juga terima kasih kepada pasien yang terus disiplin mematuhi instruksi dokter dan perawat," ujar Kepala Dinas Kesehatan dr. Widji Lestariono, Rabu malam, (19/8).

Orang lain juga bertanya?

Rio, sapaan akrabnya terus mengimbau kepada masyarakat agar tetap waspada meski sudah memasuki era normal baru dengan tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan Covid-19. Era normal baru harus tetap menjaga kebiasaan menggunakan masker secara benar, mencuci tangan dengan benar, dan menjaga daya tahan tubuh agar tetap fit.

peta sebaran covid 19 banyuwangi©2020 Merdeka.com

"Sekali lagi, kami ingatkan. Meski kita sudah masuk tahapan new normal, semua protokol kesehatan harus disiplin dijalankan, benar-benar jangan kendor. Kapanpun dan di mana pun kita berada, memakai masker dan cuci tangan wajib kita jalankan dengan benar," katanya.

Meski angka kesembuhan di Banyuwangi sudah mencapai 78,5 persen, masih terdapat bertambahnya kasus penularan Covid-19 sebanyak dua orang per 19 Agustus. Keduanya merupakan pasangan keluarga 68 dan 75 asal Kecamatan Bangorejo.

Sementara 8 pasien pasien yang sudah dinyatakan sembuh antara lain pasien 68, 75, 86, 87, 88, 89, 90 dan 91. Agar rantai penularan bisa ditekan, butuh kewaspadaan bersama untuk tetap patuhi protokol Covid-19.

"Dan yang tidak kalah penting adalah penerapan physical distancing. Jaga jarak, jauhi kerumunan di sekitar kita. Tolong patuhi ini semua, mengingat angka suspek Banyuwangi yang saat ini terus meningkat," ujarnya. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menkes Temukan 88 Kasus Mpox di Indonesia, Semua Pasien Sudah Sembuh
Menkes Temukan 88 Kasus Mpox di Indonesia, Semua Pasien Sudah Sembuh

Sebanyak 88 kasus Mpox di Indonesia yang terjadi sepanjang kurun 2022 hingga sekarang, semua varian 2B dan seluruhnya telah sembuh.

Baca Selengkapnya
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223

Kemenkes juga melaporkan kasus Covid-19 terkonfirmasi per 12 Desember 2023 mencapai 6.815.576 kasus atau bertambah sekitar 298 pasien dalam sepekan terakhir.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penemuan Kasus Mycoplasma Pneumonia dan Covid-19 Meningkat, Kemenkes Imbau Masyarakat Agar Kembali Menggunakan Masker
FOTO: Penemuan Kasus Mycoplasma Pneumonia dan Covid-19 Meningkat, Kemenkes Imbau Masyarakat Agar Kembali Menggunakan Masker

Dinas kesehatan DKI Jakarta mengungkapkan kasus Covid-19 naik 40 persen dalam sepekan. Sementara kasus mycoplasma pneumonia enam orang.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19

Dua kasus kematian baru dari pasien Covid-19 pada Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia

Pasien mengembuskan napas terakhir di RS Embung Fatimah pada 18 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Naik Usai Libur Nataru, Kemenkes: Masih Level Aman
Kasus Covid-19 Naik Usai Libur Nataru, Kemenkes: Masih Level Aman

Peningkatan kasus Covid-19 terlihat di Depok, Jawa Barat, dan sejumlah wilayah lainnya.

Baca Selengkapnya
Lima Kasus Suspek Cacar Monyet Ditemukan di Tangsel, 2 di Antaranya Positif
Lima Kasus Suspek Cacar Monyet Ditemukan di Tangsel, 2 di Antaranya Positif

Penemuan kasus tersebut tercatat pada 23 Agustus 2024 dengan dua orang diantaranya terkonfirmasi positif.

Baca Selengkapnya
Cacar Monyet di Jakarta Capai 30 Kasus, Seluruhnya Laki-Laki yang Tertular dari Hubungan Seksual
Cacar Monyet di Jakarta Capai 30 Kasus, Seluruhnya Laki-Laki yang Tertular dari Hubungan Seksual

Kasus cacar monyet di DKI Jakarta kembali mengalami peningkatan.

Baca Selengkapnya
4 Kasus Baru Cacar Monyet Ditemukan Dinkes DKI
4 Kasus Baru Cacar Monyet Ditemukan Dinkes DKI

Ngabila berujar, empat kasus ini merupakan temuan yang berbeda dan tak berkaitan satu sama lain.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta

Kasus pertama cacar monyet terjadi pada Agustus 2022 lalu. Pasien itu pun sudah dinyatakan sembuh.

Baca Selengkapnya
Di Hadapan Muslimat NU, Jokowi Bersyukur Indonesia Tidak Jadi Pasien IMF
Di Hadapan Muslimat NU, Jokowi Bersyukur Indonesia Tidak Jadi Pasien IMF

Jokowi mengajak masyarakat patut bersyukur karena Indonesia sampai saat ini mampu melewati berbagai tantangan dunia

Baca Selengkapnya
43 Kasus Covid-19 Ditemukan di Bali, Warga Diimbau Terapkan Prokes
43 Kasus Covid-19 Ditemukan di Bali, Warga Diimbau Terapkan Prokes

Temuan kasus Covid-19 kembali memantik kekhawatiran. Di Bali, ditemukan 43 kasus sejak awal Desember 2024.

Baca Selengkapnya