Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pancasila Perekat Perbedaan Antar-Anak Bangsa agar Tak Mudah Dipecah Belah

Pancasila Perekat Perbedaan Antar-Anak Bangsa agar Tak Mudah Dipecah Belah <br>

Pancasila Perekat Perbedaan Antar-Anak Bangsa agar Tak Mudah Dipecah Belah 

Pancasila adalah lima gagasan pokok saling berkaitan. Tidak mungkin memilih untuk menjalankan sebagian.

Masyarakat di Tanah Air sangat berwarna corak suku dan budayanya. Meski ada perbedaan hingga saat ini sikap toleran tetap dipegang teguh agar tidak mudah diadu domba.

"Walaupun berbeda agama, adat, budaya, dan berbeda karakter tetap bisa bersatu karena kita memiliki kesepakatan kebangsaan yang bernama Pancasila" terang Anwar Embay Mulya Syarief dalam keterangannya, Rabu (5/3).

Embay berharap perbedaan dimiliki tidak menjadi potensi perpecahan. Dia menilai bahwa umat Islam sebagai mayoritas di Indonesia seharusnya mampu menjadi jembatan yang menghubungkan perbedaan yang ada.

"Tentu harus bisa menjadi perekat antar-golongan karena sejatinya Islam adalah agama yang mengajarkan toleransi," imbuh Ketua Umum Pengurus Besar (PB) Mathla'ul Anwar ini.

Embay menyoroti pentingnya menghayati tiap butir sila dalam Pancasila. Pancasila adalah lima gagasan pokok yang saling berkaitan sehingga tidak mungkin memilih untuk menjalankan sebagian.

"Sebagai contoh, sila Kelima Pancasila yang mengulas tentang keadilan sosial tidak akan dapat terwujud jika aspek Ketuhanan dan aspek kemasyarakatan diabaikan."

ujar ulama asal Banten ini.

Menurutnya, keragaman merupakan rahmat yang harus disikapi dengan penuh rasa syukur. Tidak banyak negara di dunia berhasil menaungi kemajemukan seperti Indonesia dengan ideologi Pancasila.

"Oleh karena itu kita patut bersyukur dengan harus terus merawat Kebhinekaan," tutur ulama asal Banten ini.

Terkait dengan fatwa salam lintas agama dikeluarkan MUI, Embay menanggapinya dengan santai. Ia tidak mempermasalahkan terhadap pihak yang ingin menjalankan fatwa tersebut, ataupun tidak menjalankannya.


"Fatwa, jika dikontekstualisasikan dalam bahasa sehari-hari, memiliki arti petuah. Maksudnya, bahwa fatwa itu adalah hal yang boleh dipatuhi ataupun juga boleh untuk tidak dipatuhi."
pungkas Anwar Embay Mulya.

merdekacom

35 Kata-kata Mutiara tentang Pancasila, Penuh Makna Mendalam
35 Kata-kata Mutiara tentang Pancasila, Penuh Makna Mendalam

Pancasila, sebagai dasar negara Indonesia, mengandung nilai-nilai luhur yang menjadi pedoman hidup berbangsa dan bernegara.

Baca Selengkapnya
Hayati Nilai Pancasila & Perkuat Toleransi untuk Hindari Benturan di Masyarakat
Hayati Nilai Pancasila & Perkuat Toleransi untuk Hindari Benturan di Masyarakat

Sifat tenggang rasa adalah modal sosial yang telah diwariskan sejak nenek moyang bangsa.

Baca Selengkapnya
Masyarakat Diminta Perkuat Toleransi & Hindari Prasangka Buruk Terhadap Perbedaan
Masyarakat Diminta Perkuat Toleransi & Hindari Prasangka Buruk Terhadap Perbedaan

Memperkuat toleransi dan kerukunan antarumat beragama. Masyarakat tidak boleh semena-mena melanggar hak dari mereka yang dianggap berbeda.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pancasila Punya Relevansi Universal Untuk Diadopsi Seluruh Dunia
Pancasila Punya Relevansi Universal Untuk Diadopsi Seluruh Dunia

'Namun kita harus terlebih dahulu mewujudkan nilai-nilai Pancasila di Indonesia'

Baca Selengkapnya
MUI: Luar Biasa Kehidupan Toleransi Antar-Agama di Negara Kita
MUI: Luar Biasa Kehidupan Toleransi Antar-Agama di Negara Kita

Penting menjaga keberlangsungan lingkungan masyarakat yang damai dan toleran.

Baca Selengkapnya
Kepala BPIP: BTU Pendidikan Pancasila Kunci Membentuk Karakter Pancasila Generasi Bangsa
Kepala BPIP: BTU Pendidikan Pancasila Kunci Membentuk Karakter Pancasila Generasi Bangsa

Lunturnya pendidikan Pancasila sejak era reformasi, menjadi tanggung jawab bersama

Baca Selengkapnya
Potret Desa Pancasila di Karanganyar, Seperti Apa Warganya?
Potret Desa Pancasila di Karanganyar, Seperti Apa Warganya?

Desa ini dinobatkan sebagai desa Pancasila karena tingkat implementasi Pancasila sangat baik

Baca Selengkapnya
Penuh Makna, Alasan Jokowi Gelar Upacara Harlah Pancasila di Blok Rokan Dumai
Penuh Makna, Alasan Jokowi Gelar Upacara Harlah Pancasila di Blok Rokan Dumai

1 Juni diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila, Jokowi menggelar upcara di Dumai Riau

Baca Selengkapnya
Diskriminasi adalah Perlakuan Berbeda yang Merugikan Golongan Tertentu, Ini Penyebab dan Dampaknya
Diskriminasi adalah Perlakuan Berbeda yang Merugikan Golongan Tertentu, Ini Penyebab dan Dampaknya

Diskriminasi sosial adalah suatu sikap membedakan secara sengaja terhadap orang atau golongan yang berhubungan latar belakang tertentu.

Baca Selengkapnya