Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Perwakilan Indonesia Kembali Terpilih sebagai Sekretaris Jenderal APO

Perwakilan Indonesia Kembali Terpilih sebagai Sekretaris Jenderal APO Perwakilan Indonesia Terpilih sebagai Sekretaris Jenderal APO. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Indonesia patut berbangga diri. Pasalnya, Perwakilan dari Indonesia, Indra Pradana Singawinata, berhasil terpilih sebagai Sekretaris Jenderal Asian Productivity Organization (APO) untuk periode 2022 sampai 2025.

Indra terpilih setelah menyisihkan nominasi lainnya yang berasal dari India, Sundeep Kumar Nayak dan Filipina, Jose Miguel Ruiz De La Rosa pada acara APO Governing Body Meeting (GBM) yang diselenggarakan pada Selasa s.d Rabu (7-8/6) secara virtual.

APO Director for Indonesia yang juga Direktur Jenderal Pembinaan Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Kemnaker, Budi Hartawan, menyatakan bahwa terpilihanya Indra sebagai Sekretaris Jenderal APO menjadi catatan sejarah. Pasalnya secara berturut-turut, yakni periode 2019 s.d 2022 dan 2022 s.d 2025, Sekretaris Jenderal APO berasal dari Indonesia.

perwakilan indonesia terpilih sebagai sekretaris jenderal apo©2022 Merdeka.com

Budi pun menyatakan dukungan sepenuhnya kepada Indra Pradana Singawinata sebagai Sekretaris Jenderal APO yang baru.

"Indra Pradana Singawinata akan bekerja sama dengan semua negara anggota APO untuk mencapai Visi dan Misi APO yaitu untuk mewujudkan kawasan Asia Pasifik yang lebih sejahtera dan memberikan pelayanan terbaik kepada semua negara anggota APO dengan menjunjung tinggi transparansi, profesionalitas, dan pertanggungjawaban dalam segala kegiatan keseharian di APO Secretariat," kata Budi.

Deputy Director for Productivity Organization, Promotion and Cooperation Development sebagai Liaison Officer National Productivity Organization (NPO) for Indonesia, Astri Christafilia Litha, menyatakan NPO Indonesia akan mengembangkan kerja sama APO dan semua program APO kepada semua stakeholders dan masyarakat dengan semua komunitasnya di semua sektor.

Hal tersebut menurutnya bertujuan untuk mendongkrak produktivitas dan daya saing, terlebih dalam menghadapi masa paska pandemi covid-19.

"Dengan demikian, bangsa Indonesia bisa bangkit bersama untuk meningkatkan perekonomian bangsa," ucapnya. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Indonesia Apresiasi Kesuksesan Presidensi India G20 Tahun 2023
Indonesia Apresiasi Kesuksesan Presidensi India G20 Tahun 2023

Pemerintah Indonesia memberikan apresiasi atas kesuksesan India selaku Presidensi Group of Twenty (G20) bidang ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya
Gala Dinner IAF, Jokowi Perkenalkan Prabowo sebagai Presiden Terpilih Dilantik Bulan Depan
Gala Dinner IAF, Jokowi Perkenalkan Prabowo sebagai Presiden Terpilih Dilantik Bulan Depan

Indonesia akan berkomitmen untuk memperkuat kerja sama dengan kawasan Afrika.

Baca Selengkapnya
Sukses di Asian Para Games 2022 Hangzhou, Ketum NPC Apresiasi Peran Pemerintah
Sukses di Asian Para Games 2022 Hangzhou, Ketum NPC Apresiasi Peran Pemerintah

Indonesia sukses mengunci peringkat 6 pada ajang Asian Para Games 2022 Hangzhou.

Baca Selengkapnya
DPR: Sidang 44 AIPA jadi Momentum Indonesia Menginspirasi ASEAN
DPR: Sidang 44 AIPA jadi Momentum Indonesia Menginspirasi ASEAN

Acara ini menunjukkan komitmen Indonesia mendorong ASEAN bekerja sama yang lebih intensif dan kolaboratif mengimplementasikan green ekonomi.

Baca Selengkapnya
Sekjen PBB Puji Kepiawaian Diplomasi Jokowi: Kepemimpinan Anda Luar Biasa di ASEAN
Sekjen PBB Puji Kepiawaian Diplomasi Jokowi: Kepemimpinan Anda Luar Biasa di ASEAN

Menurutnya, diplomasi yang dilakukan Indonesia sangat terampil dengan keteguhan pada prinsip termasuk pada piagam PBB.

Baca Selengkapnya
Menko Airlangga: ASN Jadi Future Leaders untuk Jalankan Birokrasi Kelas Dunia dalam Visi Indonesia Maju 2045
Menko Airlangga: ASN Jadi Future Leaders untuk Jalankan Birokrasi Kelas Dunia dalam Visi Indonesia Maju 2045

Indonesia saat ini berada dalam proses aksesi keanggotaan dalam Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD)

Baca Selengkapnya
Prabowo Tekankan Keadilan Perdagangan di KTT APEC
Prabowo Tekankan Keadilan Perdagangan di KTT APEC

Dia menegaskan komitmen Indonesia untuk mendukung perdagangan antarnegara yang terbuka, teratur dan adil.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Anies Puji Lawatan Prabowo ke Luar Negeri Produktif dan Terlihat Berwibawa
VIDEO: Anies Puji Lawatan Prabowo ke Luar Negeri Produktif dan Terlihat Berwibawa

Presiden Prabowo Subianto perdana melakukan kunjungan kerja ke sejumlah negara sejak 8 November 2024 lalu.

Baca Selengkapnya
Di Depan Delegasi ASEAN-BAC, Arsjad Rasyid Bakal Pamerkan Ketangguhan Ekonomi RI Hadapi Krisis Global
Di Depan Delegasi ASEAN-BAC, Arsjad Rasyid Bakal Pamerkan Ketangguhan Ekonomi RI Hadapi Krisis Global

Terbaru pada kuartal II-2023 Indonesia ekonomi Indonesia berhasil tumbuh 5,17 persen.

Baca Selengkapnya
Menlu Retno Sebut Kepemimpinan Indonesia Diakui Dunia
Menlu Retno Sebut Kepemimpinan Indonesia Diakui Dunia

Sepak terjang Indonesia sebagai Ketua ASEAN 2023 layak mendapatkan apresiasi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Sikap Tegas Prabowo Usai Bertemu Biden Hingga Xi Jinping
VIDEO: Sikap Tegas Prabowo Usai Bertemu Biden Hingga Xi Jinping "Kita Ingin Bebas Adil"

Menurutnya, APEC merupakan platform strategis untuk mempererat hubungan antarnegara di kawasan Asia-Pasifik.

Baca Selengkapnya
TOP NEWS: Pujian Jokowi Timnas Cetak Sejarah Piala Dunia | Prabowo Mati-matian Bela Palestina
TOP NEWS: Pujian Jokowi Timnas Cetak Sejarah Piala Dunia | Prabowo Mati-matian Bela Palestina

Presiden Jokowi mengaku bangga dengan Timnas Indonesia yang berhasil mengalahkan Filipina dengan skor 2-0 pada laga pamungkas Grup F putaran kedua

Baca Selengkapnya