Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Saat Dua Jenderal Masuk Wilayah Papua Barat

Saat Dua Jenderal Masuk Wilayah Papua Barat Panglima TNI, Kapolri, dan Gubernur Papua Barat Paulus Waterpauw. antara

Merdeka.com - Dua jenderal masuk wilayah Papua Barat. Yakni, Panglima TNI Laksamana Yugo Margono dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Keduanya, bersama-sama berkunjung ke ibu kota Provinsi Papua Barat untuk menunjukkan soliditas dan kebersamaan TNI-Polri menjaga keamanan dan mendukung program prioritas negara.

"Hari ini kami masuk ke wilayah Papua Barat. Maksud kami, Panglima, Kapolri, kepala staf dan pejabat utama Mabes TNI dan Mabes Polri, hanya ingin menunjukkan bahwa TNI-Polri solid," Jenderal Listyo, di Manokwari, Selasa (10/1).

Hal itu disampaikan Kapolri saat bertemu dengan tokoh adat dan tokoh agama Papua Barat yang dipusatkan di Markas Kodam XVIII Kasuari.

Kapolri menekankan, soliditas TNI-Polri penting diketahui pada level satuan menengah, bawah dan masyarakat.

Tentunya dengan tujuan memastikan agar masyarakat di Papua Barat dapat menjalankan aktivitas dengan aman dan nyaman.

"TNI-Polri juga selalu siap mengawal kebijakan pemerintah, khususnya terkait program pemulihan ekonomi secara nasional," lanjut dia.

panglima tni kapolri dan gubernur papua barat paulus waterpauwantara

Pada tahun 2023 ini kebijakan strategis pemerintah untuk peningkatan ekonomi difokuskan di luar Tanah Jawa, dengan program Papua Barat untuk hilirisasi industri tentunya akan sangat didukung oleh pemerintah pusat.

"Diharapkan ke depan upaya Presiden untuk menggeser Jawasentris menjadi Indonesiasentris betul-betul bisa terwujud. Saat ini 53 persen investasi sudah berada di luar Jawa, harapan kita Papua Barat menjadi salah satu provinsi paling unggul dalam kegiatan investasi," kata Kapolri pula.

Dia menambahkan, Provinsi Papua Barat dan Provinsi Papua Barat Daya sangat berpotensi dalam pengembangan industri dengan luasan wilayah yang dimiliki, peran TNI-Polri tentunya ikut mengamankan dalam pelaksanaannya. Seperti dikutip Antara.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Potret Dua Jenderal TNI-Polri Kompak Kunjungi Papua
Potret Dua Jenderal TNI-Polri Kompak Kunjungi Papua

Panglima TNI menumpang Pesawat TNI-AU Boeing A-7307. Dan Kapolri menggunakan Pesawat Garuda Indonesia Boeing 737-800.

Baca Selengkapnya
VIDEO: TNI-Polri Siapkan 4.500 Pasukan, Amankan Kedatangan Presiden Jokowi di Papua
VIDEO: TNI-Polri Siapkan 4.500 Pasukan, Amankan Kedatangan Presiden Jokowi di Papua

Seluruh personel TNI Polri disebar ke sejumlah titik lokasi Presiden Jokowi akan berada. Mulai dari bandara hingga lapangan kantor Gubernur Papua.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Jenderal Agus Sambangi Kapolri Listyo, Bahas Soal Pemilu 2024 sampai Papua
Panglima TNI Jenderal Agus Sambangi Kapolri Listyo, Bahas Soal Pemilu 2024 sampai Papua

Beberapa yang dibahas terkait sinergitas TNI-Polri dalam menghadapi Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Bintang Dua Depan Kapolri-Panglima TNI Suruh Semua Kapolres & Dandim Berdiri, Ada Apa?
Bintang Dua Depan Kapolri-Panglima TNI Suruh Semua Kapolres & Dandim Berdiri, Ada Apa?

Berikut momen jenderal bintang 2 suruh semua Kapolres dan Dandim berdisi di depan Kapolri-Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Prabowo Janji dan Tawarkan Kerjasama Ini kepada PM Papua Nugini
Prabowo Janji dan Tawarkan Kerjasama Ini kepada PM Papua Nugini

Prabowo memberikan apresiasi atas pertemuan ini dan mengucapkan terima kasih kepada PM James

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Sowan ke Kantor Jenderal Sigit, Sinergitas TNI-Polri Amankan Pemilu
Panglima TNI Sowan ke Kantor Jenderal Sigit, Sinergitas TNI-Polri Amankan Pemilu

Soal keamanan Papua, lanjut Sigit juga menjadi hal yang utama dalam pertemuan tersebut.

Baca Selengkapnya
900 Prajurit TNI Siap Amankan Perbatasan Papua-PNG
900 Prajurit TNI Siap Amankan Perbatasan Papua-PNG

Danrem menekankan kepada prajurit Satgas yang baru agar melaksanakan tugas secara profesional dan proporsional.

Baca Selengkapnya
Prabowo dan PM Papua Nugini Bertemu, Ini yang Dibahas
Prabowo dan PM Papua Nugini Bertemu, Ini yang Dibahas

Anak muda di Papua Nugini diberi kesempatan untuk menjadi mahasiswa Universitas Pertahanan (Unhan) RI.

Baca Selengkapnya
FOTO: Gagah Berkaca Mata Hitam Saat Tiba di Papua Nugini, Prabowo Subianto Langsung Disambut Hangat PM James Marape
FOTO: Gagah Berkaca Mata Hitam Saat Tiba di Papua Nugini, Prabowo Subianto Langsung Disambut Hangat PM James Marape

Perdana Menteri Papua Nugini James Marape langsung menyalami Prabowo setiba di bandara internasional Port Moresby.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Komandan Brimob Polri Datangi Marinir AL Usai Anak Buah Terlibat Bentrok di Sorong
VIDEO: Komandan Brimob Polri Datangi Marinir AL Usai Anak Buah Terlibat Bentrok di Sorong

Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan Jayapura Letkol Marinir Muhammad Kristian menyambut kedatangan Komandan Satuan Brimob Polda Papua

Baca Selengkapnya
Lanjutkan Langkah Jokowi, Prabowo Berencana Kunjungi Papua Nugini Usai Dilantik
Lanjutkan Langkah Jokowi, Prabowo Berencana Kunjungi Papua Nugini Usai Dilantik

Papua Nugini juga dianggap Prabowo memiliki filosofi hidup bernegara yang sama dengan Indonesia.

Baca Selengkapnya
Sama-Sama Pegang Tongkat Komando, Panglima TNI dan Kapolri Bicara Kedekatan dengan Anak Buah
Sama-Sama Pegang Tongkat Komando, Panglima TNI dan Kapolri Bicara Kedekatan dengan Anak Buah

Jenderal Agus mengatakan kedekatannya dengan anak buah tidak hanya sebatas perintah tugas, melainkan juga tentang kebersamaan.

Baca Selengkapnya