Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sapri, suku Badui Dalam kuasai bahasa gaul hingga bahasa Inggris

Sapri, suku Badui Dalam kuasai bahasa gaul hingga bahasa Inggris Sapri. ©2014 Merdeka.com/mustiana lestari

Merdeka.com - Sapri jadi orang yang paling terkenal di antara pengunjung Baduy Dalam. Nyaris di sepanjang perjalanan nama Sapri kerap dipanggil untuk dimintai jawaban terkait sukunya. Pemuda berumur 17 tahun ini juga tergolong cerdas dan menguasai bahasa Indonesia dengan baik. Padahal tak sekalipun Sapri mengenyam pendidikan formal karena aturan adat tak memperbolehkannya sekolah.

Tetapi keingintahuannya selalu tinggi. Beruntung banyaknya berinteraksi dengan para tamu membuka akses Sapri untuk belajar. "Umur 12 tahun baru bisa membaca, belajarnya otodidak dari bungkusan makanan, indomie, tamu," cerita dia kepada merdeka.com di Baduy Dalam, Banten, Sabtu (21/6).

Seringnya keluar dari desa untuk berjualan madu juga memberikan keuntungan sendiri bagi lelaki berbadan tegap ini. Dia bahkan membuat para tamu terkejut dengan bahasa yang digunakannya "Woles saja keles. Masbuloh," ungkap Sapri sembari tertawa.

Orang lain juga bertanya?

Dari para tamu Sapri juga mendapat buku sederhana belajar bahasa Inggris dari para tamu. Belajar dari buku itu, Sapri sudah menguasai percakapan sederhana bahasa Inggris. "My name is Sapri, I am fine," ucapnya fasih.

Keinginan Sapri belajar bukan tanpa tantangan. "Baca bukunya kalau ada waktu, kalau ketahuan Bapak biasanya langsung suruh kerja lagi di ladang," tuturnya sedih.

Beberapa tamu pun sering mengetes kemampuan baca, berbahasa Inggris, sampai politik dan hasilnya menakjubkan. "Jokowi itu lihat di TV dia turun ke gorong-gorong," kata dia yang suka dengan sosok Jokowi ini. (mdk/ded)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cerita eks Komandan Jenderal Kopasus Kagum pada Tokoh Batak: Fisiknya Kuat, Mereka Jagoan
Cerita eks Komandan Jenderal Kopasus Kagum pada Tokoh Batak: Fisiknya Kuat, Mereka Jagoan

Prabowo begitu mengagumi sosok putra daerah tanah Batak.

Baca Selengkapnya
Gara-gara Jualan Mi Ayam, TNI Sangar Asal Papua Berpangkat Kopral Ini Jago Bahasa Jawa
Gara-gara Jualan Mi Ayam, TNI Sangar Asal Papua Berpangkat Kopral Ini Jago Bahasa Jawa

Kisah seorang prajurit TNI asal Papua fasih berbahasa Jawa karena pernah bantu tukang mi ayam.

Baca Selengkapnya
Prabowo Buka-Bukaan Dua Kali Didatangi Jokowi, Sanjung Luar Biasanya Ilmu Orang Solo
Prabowo Buka-Bukaan Dua Kali Didatangi Jokowi, Sanjung Luar Biasanya Ilmu Orang Solo

Prabowo dalam sebuah pidato menyampaikan sanjungannya kepada Presiden Jokowi yang pernah mengalahkannya dua kali dalam Pemilu.

Baca Selengkapnya
Di Depan Dua Jenderal TNI Purnawirawan, Prabowo Bongkar Sosok Presiden Jokowi
Di Depan Dua Jenderal TNI Purnawirawan, Prabowo Bongkar Sosok Presiden Jokowi

Calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto berkampanye di Manado, Sulawesi Utara. Pada kesempatan itu, hadir dua Jenderal TNI Purnawirawan

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Kocak Babinsa TNI Bilang 'Siap Komandan' ke Presiden Jokowi, Berakhir Dapat Sepeda
VIDEO: Momen Kocak Babinsa TNI Bilang 'Siap Komandan' ke Presiden Jokowi, Berakhir Dapat Sepeda

Seorang Sersan Kepala bernama Sugiono dengan lantang menjawab pertanyaan Jokowi terkait pertanian.

Baca Selengkapnya
Jokowi Dianugerahi Gelar Marambe Ambaralla Palunglaa Porodisa dari Talaud, Ini Artinya
Jokowi Dianugerahi Gelar Marambe Ambaralla Palunglaa Porodisa dari Talaud, Ini Artinya

Proses penganugerahan gelat itu diberikan saat Jokowi tiba di Bandara Melonguane, Kabupaten Kepulauan Talaud.

Baca Selengkapnya
Prabowo: Orang Solo Pandai Berpolitik, Pusat Kekuasaan
Prabowo: Orang Solo Pandai Berpolitik, Pusat Kekuasaan

"Solo ini pusat negara dari dulu, pusat kekuasaan, jadi orang Solo itu pandai berpolitik,” kata Prabowo

Baca Selengkapnya
Kaesang: Gibran Versi Jauh Lebih Baik dari Jokowi
Kaesang: Gibran Versi Jauh Lebih Baik dari Jokowi

Kaesang sempat mengungkapkan pelajaran politik yang dititipkan Jokowi kepadanya dan Gibran.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ngakak Saat Babinsa Langkah Tegap di Atas Panggung Timbulkan Suara Gedobrak 'Harus Pakai PBB'
Jokowi Ngakak Saat Babinsa Langkah Tegap di Atas Panggung Timbulkan Suara Gedobrak 'Harus Pakai PBB'

Aksinya pun menimbulkan suara hingga membuat Jokowi hingga para hadirin terkekeh.

Baca Selengkapnya
Prabowo Sebut Indonesia Beruntung Punya Tokoh Muslim Berpengaruh Dunia, Jokowi dan Habib Luthfi
Prabowo Sebut Indonesia Beruntung Punya Tokoh Muslim Berpengaruh Dunia, Jokowi dan Habib Luthfi

"Kita merasa sangat beruntung bahwa dalam ruangan ini ada dua tokoh yang masuk dalam daftar 500 muslim berpengaruh di dunia," kata Prabowo.

Baca Selengkapnya
Prabowo Puji Jokowi: Ilmunya Tinggi, Ubah Lawan jadi Kawan
Prabowo Puji Jokowi: Ilmunya Tinggi, Ubah Lawan jadi Kawan

Prabowo Subianto mengakui kehebatan Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Wajah Gibran Memerah Tertawa Dengar Prabowo 'Roasting' Bahlil, Singgung Peran Jokowi
VIDEO: Wajah Gibran Memerah Tertawa Dengar Prabowo 'Roasting' Bahlil, Singgung Peran Jokowi

Prabowo sampai melakukan roasting kepada Bahlil, salah satunya terkait kemampuan bahasa asing

Baca Selengkapnya