Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wali Kota Bengkulu Ajak Warga Amalkan Nilai Pancasila & Berlomba dalam Kebaikan

Wali Kota Bengkulu Ajak Warga Amalkan Nilai Pancasila & Berlomba dalam Kebaikan Wali Kota Bengkulu Helmi Hasan. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Di moment hari lahir Pancasila yang jatuh tanggal 1 Juni, Wali Kota Bengkulu Helmi Hasan mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk memahami dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila dan nasionalisme. Wali Kota Helmi mengajak agar seluruh warga Kota Bengkulu menjadi perbedaan sebagai perekat persatuan.

"Mari kita perkuat nilai-nilai nasionalisme yang terkandung dalam Pancasila. Karena bangsa ini bangsa yang besar tentu banyak sekali perbedaan. Jangan jadikan perbedaan ini ajang bermusuhan tapi jadikan perekat kita sebagai NKRI," ujar Helmi.

Menurut Helmi, Hari Lahir Pancasila harus menjadi moment besar bagi semua masyarakat untuk saling menguatkan, bukan malah membuat tercerai berai. Terlebih di masa sulit pandemi Covid-19.

wali kota bengkulu helmi hasanWali Kota Bengkulu Helmi Hasan ©2020 Merdeka.com

"Di tengah pandemi ini nilai-nilai Pancasila yang luhur itu kita amalkan. Kalau kita memahaminya dan mengamalkannya maka pandemi ini jadi momentum bagi kita untuk berlomba-lomba dalam kebaikan sehingga kita menjadi pribadi-pribadi yang pancasilais," kata Helmi.

Helmi juga menyaksikan upacara hari lahir Pancasila di TVRI. Di mana Presiden RI Joko Widodo menyampaikan bahwa peringatan hari lahir Pancasila tahun ini dilaksanakan di tengah kondisi Covid-19 yang menguji kedisiplinan dan semangat.

"Kita bersyukur bahwa Pancasila tetap menjadi bintang penjuru untuk saling memperkokoh persaudaraan dan kegotong royongan kita. Nilai-nilai luhur Pancasila harus kita hadirkan secara nyata di dalam kehidupan kita. Nilai yang terus hidup bergelora dalam semangat seluruh Rakyat Indonesia," ujar Joko Widodo. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kepala BPIP Ajak Mahasiswa Jadi Pelopor Penjaga Demokrasi di Pemilu 2024
Kepala BPIP Ajak Mahasiswa Jadi Pelopor Penjaga Demokrasi di Pemilu 2024

Menurutnya mahasiswa memiliki peran penting terutama sebagai penguat moral juga sebagai penjaga nilai.

Baca Selengkapnya
40 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila Singkat, Cocok Dibagikan di Media Sosial
40 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila Singkat, Cocok Dibagikan di Media Sosial

Hari Lahir Pancasila, yang diperingati setiap tanggal 1 Juni, adalah momen penting dalam sejarah Indonesia.

Baca Selengkapnya
Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Ini Pesan Jenderal Polisi Bintang Dua
Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Ini Pesan Jenderal Polisi Bintang Dua

Irjen M Iqbal mengatakan bahwa Pancasila merupakan anugerah bagi seluruh rakyat Indonesia.

Baca Selengkapnya
BPIP Sukses Gelar Harlah Pancasila di Blok Rokan, Ada Pesan Mendalam dari Presiden Jokowi
BPIP Sukses Gelar Harlah Pancasila di Blok Rokan, Ada Pesan Mendalam dari Presiden Jokowi

Ada makna mendalam di balik peringatan Harlah Pancasila yang digelar di Blok Rokan Riau.

Baca Selengkapnya
35 Kata-kata Mutiara tentang Pancasila, Penuh Makna Mendalam
35 Kata-kata Mutiara tentang Pancasila, Penuh Makna Mendalam

Pancasila, sebagai dasar negara Indonesia, mengandung nilai-nilai luhur yang menjadi pedoman hidup berbangsa dan bernegara.

Baca Selengkapnya
BPIP: Indonesia Terhindar Gempa Politik Dunia Karena Ada Pancasila
BPIP: Indonesia Terhindar Gempa Politik Dunia Karena Ada Pancasila

Wakil Ketua MPR, Ahmad Basarah mengajak masyarakat Indonesia di Hamburg Jerman untuk menjaga persatuan bangsa Indonesia di tanah rantau.

Baca Selengkapnya
Pesan Damai di Hari Waisak: Perkuat Persaudaraan untuk Hindari Gesekan Antar-Umat
Pesan Damai di Hari Waisak: Perkuat Persaudaraan untuk Hindari Gesekan Antar-Umat

Penting membangun komunikasi lintas agama untuk mengurangi ketegangan dan meningkatkan pemahaman antarumat beragama.

Baca Selengkapnya
Momen Puan Maharani Bacakan Ikrar Kesaktian Pancasila
Momen Puan Maharani Bacakan Ikrar Kesaktian Pancasila

Puan berharap Pancasila sebagai landasan negara terus menjadi sumber kekuatan rakyat Indonesia.

Baca Selengkapnya
Keberagaman Dinilai Kekuatan Bangsa Harus Dijaga untuk Amalkan Nilai Pancasila
Keberagaman Dinilai Kekuatan Bangsa Harus Dijaga untuk Amalkan Nilai Pancasila

Perlu dipahami bahwa keberagaman adalah ruh Pancasila yang harus dijaga dan dipertahankan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara

Baca Selengkapnya
Peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Berikut Sejarah dan Tujuannya
Peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Berikut Sejarah dan Tujuannya

Hari Lahir Pancasila, yang diperingati setiap tanggal 1 Juni, merupakan momen bersejarah bagi bangsa Indonesia.

Baca Selengkapnya
Waspadai Upaya Pecah Belah Kelompok Masyarakat
Waspadai Upaya Pecah Belah Kelompok Masyarakat

Dengan Pancasila seluruh hajat hidup masyarakat berbeda latar belakang diwadahi untuk hidup dalam kerukunan.

Baca Selengkapnya
Megawati Beri Pembinaan Ideologi Pancasila Kepada Para Menteri dan Pemangku Kebijakan
Megawati Beri Pembinaan Ideologi Pancasila Kepada Para Menteri dan Pemangku Kebijakan

Megawati Soekarnoputi menekankan agar semua unsur memaknai Pancasila dan mengaktualisasikannya dengan tindakan gotong royong.

Baca Selengkapnya