Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Amien Rais Butuh Duit Berapa Bikin Partai Baru?

Amien Rais Butuh Duit Berapa Bikin Partai Baru? Amien Rais di Sleman. ©2018 Merdeka.com/Purnomo Edi

Merdeka.com - Amien Rais disebut tengah bersiap mendirikan partai baru. Semua aspek tengah dipersiapkan, termasuk dana segar.

Politikus senior dan juga Pendiri PAN Putra Jaya Husin menegaskan, bahwa tak butuh biaya yang terlampau besar untuk mendirikan sebuah partai. Terkait pernyataan tersebut, dia membeberkan biaya untuk mendirikan PAN beberapa waktu silam.

"Dulu PAN bikin biayanya berapa? Dulu PAN hanya Rp 88 juta," ungkap dia, kepada merdeka.com, Jumat (15/5).

Biaya mendirikan partai akan menjadi mahal jika mereka yang bergabung dalam partai mencari keuntungan alias minta dibayar.

"Jadi kalau semuanya dibayar ya mahal lah," tegas Putra Jaya.

Satukan Visi Misi

Dia menekankan bahwa fondasi penting dari sebuah partai politik adalah kesamaan visi. Tanpa itu, orang-orang yang bergabung, malah menjadikan partai untuk mendapatkan keuntungan finansial.

"Yang penting itu adalah kesamaan visi. Kalau orang tidak sama visinya, datang, ongkosnya mana? Tapi kalau dia sama visi, dia keluarkan ongkos sendiri," terang Putra Jaya.

Dia yakin tak perlu dana besar mendirikan partai jika sudah memiliki visi yang sama. Dia menyinggung ada capres yang pemilihnya patungan agar bisa memenangkan pertarungan. Hal itu sebagai salah satu bukti, biaya bisa ditanggung bersama jika sudah memiliki visi dan misi yang sama.

"Kalau orang sudah kepengen mendukung orang, malah keluarin duit. Kan gitu. Lupa? Kemarin ada capres yang dibiayain oleh pemilihnya ngumpulin duit. Jadi kalau dia sudah berkehendak, dia keluarin duit," tandas dia.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penjelasan Ganjar Soal Usulan Pendanaan Parpol Rp 1 Triliun dari APBN
Penjelasan Ganjar Soal Usulan Pendanaan Parpol Rp 1 Triliun dari APBN

""Rp 1 triliun untuk sebuah perjalanan demokrasi tidak terlalu banyak," kata Ganjar.

Baca Selengkapnya
Hidayat Nur Wahid Soal Anies Pertimbangkan Bikin Partai: Tidak Otomatis Bisa Jadi Presiden
Hidayat Nur Wahid Soal Anies Pertimbangkan Bikin Partai: Tidak Otomatis Bisa Jadi Presiden

Menurut HNW, berdirinya partai baru akan bagus dan bsia memperkuat kontribusi ke negara.

Baca Selengkapnya
PAN Sindir Anies: Tidak Punya Partai Kok Mencalonkan, Ini Aneh
PAN Sindir Anies: Tidak Punya Partai Kok Mencalonkan, Ini Aneh

PAN mendorong kadernya Zita Anjani untuk Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya
Anies Pertimbangkan Bikin Partai, Golkar: Jangan Ingin Dapatkan Kekuasaan Tapi Mengelola Tidak Mau
Anies Pertimbangkan Bikin Partai, Golkar: Jangan Ingin Dapatkan Kekuasaan Tapi Mengelola Tidak Mau

Ace Hasan Syadzil mengatakan siapapun berhak untuk mendirikan partai politik.

Baca Selengkapnya
Anies soal Dana Awal Kampanye Paling Sedikit: Ini Perjuangan Betulan, Kami Bangga
Anies soal Dana Awal Kampanye Paling Sedikit: Ini Perjuangan Betulan, Kami Bangga

Menurutnya, hal tersebut juga yang membuatnya dan Cak Imin memiliki ikatan yang kuat dengan aspirasi rakyat.

Baca Selengkapnya
Amien Rais Dukung Presiden Kembali Dipilih MPR: Kalau Sekarang Ketua MPR Enggak Digubris
Amien Rais Dukung Presiden Kembali Dipilih MPR: Kalau Sekarang Ketua MPR Enggak Digubris

Amien Rais setuju sistem pemilihan presiden dikembalikan oleh MPR lewat amendemen UUD 1945.

Baca Selengkapnya
Bukan Rp180 Ribu, PSI Revisi Pengeluaran Dana Kampanye Rp24 Miliar
Bukan Rp180 Ribu, PSI Revisi Pengeluaran Dana Kampanye Rp24 Miliar

artai Solidaritas Indonesia (PSI) telah menyerahkan laporan terbaru terkait Laporan Awal Dana Kampanye (LADK) partai politik peserta Pemilu 2024 kepada KPU.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ibu-Ibu Nyumbang Diperiksa, Dana Kampanye AMIN Rp1 Miliar Emang Cukup?
VIDEO: Ibu-Ibu Nyumbang Diperiksa, Dana Kampanye AMIN Rp1 Miliar Emang Cukup?

Komisi Pemilihan Umum (KPU) merilis laporan terkait dana kampanye untuk para calon presiden (capres) dan wakil presiden (cawapres) pada Pemilihan Presiden 2024.

Baca Selengkapnya
PAN Tak Gentar Lawan Anies di Pilkada Jakarta 2024: Pilpres Saja Menang
PAN Tak Gentar Lawan Anies di Pilkada Jakarta 2024: Pilpres Saja Menang

Saleh menyindir sikap Anies Baswedan yang getol maju kontestasi politik, baik Pilpres maupun Pilkada.

Baca Selengkapnya
Anies Bicara Reformasi Pembiayaan Partai Politik untuk Berantas Masalah Korupsi
Anies Bicara Reformasi Pembiayaan Partai Politik untuk Berantas Masalah Korupsi

Anies menjelaskan bahwa pembiayaan kegiatan politik perlu direformasi. Karena partai politik membutuhkan dana operasional.

Baca Selengkapnya
PAN Usung Anak Zulhas Maju Pilkada Jakarta 2024, Siap Tawarkan ke Parpol Koalisi
PAN Usung Anak Zulhas Maju Pilkada Jakarta 2024, Siap Tawarkan ke Parpol Koalisi

PAN masih terus berkomunikasi dengan partai lain untuk membahas sosok yang nantinya akan diusung di Pilkada.

Baca Selengkapnya
Ketum PAN Janji Tak akan Minta Proyek ke Calon Kepala Daerah bila Menang Pilkada 2024
Ketum PAN Janji Tak akan Minta Proyek ke Calon Kepala Daerah bila Menang Pilkada 2024

Ketum PAN Janji Tak akan Minta Proyek ke Calon Kepala Daerah bila Menang Pilkada 2024

Baca Selengkapnya