Bupati Dairi Jadi Ketua DPD Golkar, Bappilu Harap Jadi Lumbung Suara Sumut
Merdeka.com - Setelah sempat alot dan penuh dinamika pertarungan Musda ke IX DPD II Partai Golkar, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara akhirnya selesai. Bupati Dairi, Eddy Berutu akhirnya terpilih menjadi Ketua DPD II Partai Golkar Dairi, setelah bersaing ketat dengan Ketua DPRD Kabupaten Dairi, Sabam Sibarani.
"Semoga Kabupaten Dairi menjadi lumbung suara partai Golkar terbesar di Sumatera Utara. Selamat pak Bupati yang sudah terpilih menjadi Ketua DPD PG Dairi," kata Wakil Koordinator Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Pusat DPP Partai Golkar Provinsi Sumatera Utara, Ricky Tobing, Jumat (28/8).
Menurutnya, semua pihak harus berterimakasih kepada Ketua Umum partai Golkar Airlangga Hartarto yang telah memberikan diskresi kepada Eddy Berutu. Hingga Bupati Dairi ini bisa terpilih untuk memimpin partai berlambang pohon beringin ini.
-
Siapa Ketua Umum Partai Golkar? Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto bersilaturahmi dengan pimpinan ormas Hasta Karya atau pendiri, ormas yang didirikan, dan organisasi sayap partai berlambang pohon beringin, Minggu (6/8/2023).
-
Siapa yang berterima kasih kepada Golkar? Presiden terpilih periode 2024-2029 sekaligus Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, mengucapkan terima kasih kepada Partai Golkar atas kerja keras memenangkan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024.
-
Siapa ketua umum Partai Golkar saat ini? Airlangga Hartarto menjadi Ketua Umum Partai Golkar ke-11 sejak pertama kali dipimpin Djuhartono tahun 1964.
-
Siapa yang memimpin Golkar? Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mendampingi Presiden Joko Widodo yang memimpin jalannya KTT di Jakarta Convention Center (JCC) Jakarta, Rabu (6/9).
-
Apa alasan Nurdin Halid menilai Airlangga Hartarto layak memimpin Golkar? 'Sangat layak, Erlangga memimpin Golkar,' ujarnya kepada wartawan, Rabu (3/4). Nurdin mengaku di Pemilu 2024, Golkar perolehan kursi di DPR RI meningkat menjadi 102. Padahal di Pemilu 2019, Golkar hanya meraih 85 kursi. 'Dari 85 kursi menjadi 102, itu tidak mudah. Sangat layak (memimpin kembali Golkar),' tuturnnya.
Eddy sangat mungkin menguatkan Golkar ke depan, karena Kabupaten Dairi sendiri saat ini memiliki sembilan orang kader yang duduk di DPRD. Bahkan lembaga legislatif ini dipimpin oleh kader partai Golkar.
Selain itu Ricky mengucapkan terima kasih kepada pimpinan DPD I Partai Golkar Sumatera Utara yang saat ini dipimpin Plt Ketua, Ahmad Doli Kurnia. Dengan komunikasi yang baik dengan DPD I Musda ke IX partai Golkar yang sempat memanas bisa dilaksanakan dengan baik.
Tak hanya itu ia dan pendukung Eddy Barutu mengucapkan terima kasih kepada Menko Maritim, Luhut Binsar Panjaitan (LBP). Dimana sosok Luhut sebagai tokoh masyarakat Sumatera Utara selalu memberikan masukan yang positif, untuk membangun partai Golkar ke depan.
"Dengan dukungan semua pihak, semoga pak Eddy bisa memberikan yang terbaik. Untuk membangun Dairi dan Golkar ke depan," ucapnya.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ketua DPD Partai Golkar DKI Jakarta Ahmed Zaki Iskandar menegaskan, pihaknya tetap solid mendukung Airlangga menjadi Ketum Golkar lagi.
Baca SelengkapnyaAirlangga mengaku menerima masukan dan saran dari ketiga ketua dewan DPP Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaKeputusan ini merupakan hasil diskusi dengan semua pengurus Partai Golkar tingkat kabupaten Kota di wilayah Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaSelama masa kepemimpinan Airlangga, Partai Golkar melalui banyak suka dan duka, serta menghadapi tantangan berat yang berhasil diatasi.
Baca SelengkapnyaKini Airlangga memberikan instruksi kepada para semua kader Golkar untuk bergerak turun ke masyarakat.
Baca SelengkapnyaKetua DPD Partai Golkar dan kader ingin Airlangga kembali menjabat.
Baca SelengkapnyaTerkait mundurnya Airlangga, Ketua DPD Golkar Bali Sugawa Korry pribadi tidak merasa kecewa justru memahami keputusan yang diambil.
Baca SelengkapnyaLuhut meminta kepada para petinggi dan pengurus Partai Golkar jangan menciderai keberhasilan Partai Golkar di Pemilu 2024 ini.
Baca SelengkapnyaKetua DPD Partai Golkar Provinsi Sumatera Barat Khairunas menegaskan seluruh DPD di Indonesia solid mendukung Airlangga Hartarto.
Baca SelengkapnyaJokowi memuji mantan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto yang berhasil membuat kondisi partai tetap kondusif, meski ada pergantian ketua umum.
Baca SelengkapnyaDia mengatakan bahwa pencalonan Airin sempat menjadi dinamika di internal partai berlambang pohon beringin.
Baca SelengkapnyaBanten dan Jawa Barat merupakan wilayah stategis yang harus dimenangkan.
Baca Selengkapnya