Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gibran: Cuma Makan Nasgor sama Pak Prabowo, Bocil Kayak Gue Bisa Manuver Apa?

Gibran: Cuma Makan Nasgor sama Pak Prabowo, Bocil Kayak Gue Bisa Manuver Apa? Prabowo Bertemu Gibran dan Perwakilan Relawan Jokowi di Solo. ©2023 Merdeka.com/Arie Sunaryo

Merdeka.com - Pertemuan antara Gibran Rakabuming Raka dan Prabowo Subianto serta relawan Jokowi di Solo, berbuntut panjang. Gibran langsung dipanggil ke DPP PDIP dan diklarifikasi oleh Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto dan Ketua DPP PDIP Bidang Kehormatan Komarudin Watubun.

Hasilnya, anak sulung Presiden Jokowi tak mendapatkan sanksi dari PDIP. Gibran mengaku dirinya tak bersalah atas peristiwa tersebut.

"Ya karena saya tidak salah. Saya ceritakan kronologinya dari A sampai Z, intinya itu," kata Gibran, Selasa (23/5).

Ternyata hal itu berlanjut ke media sosial Twitter. Netizen mengomentari tak dihukumnya Gibran oleh PDIP dan mengatakan PDIP takut kehilangan aset potensial.

"Tapi sebagai anak muda gw suka manuver lu broow. Harusnya banteng udah ngasih Peringatan Keras tapi ini hanya dipanggil sekadar hanya berikan klarifikasi aja. Apakah moncong putih takut ya seorang anak muda lepas dari partainya hahaa," tulis akun twitter Schatzy @LikeJoseph17 .

Komentar tersebut langsung dibalas oleh Gibran.

"Gw gak manuver apa-apa bang. cuma makan bakmi sama nasi goreng aja sama pak menteri (Prabowo)," tulis Gibran membalas komentar @LikeJoseph17.

Gibran mengaku tak melakukan manuver apa pun. Karena, menurut Gibran, ilmu dan pengalaman politiknya belum banyak.

"Bocil kayak gw emangnya bisa bikin manuver apa?" tambah dia.

Baca berita Prabowo Subianto di Liputan6.com

Gibran juga memastikan tidak menjadi fasilitator atas pertemuan tersebut.

"Bukan fasilitator, saya menjemput pak menteri, menjamu pak menteri. Udah, tugas saya itu saja," katanya.

Putra sulung Presiden Joko Widodo ini mengakui dirinya mendapatkan masukan dari pengurus DPP PDI Perjuangan usai klarifikasi terkait pertemuan dengan Prabowo. Namun, dia enggan membeberkan masukan tersebut.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gibran Tunggu Tawaran Anies jadi Cawapres, NasDem: Itu Hanya Guyonan karena Koalisi Kita Beda
Gibran Tunggu Tawaran Anies jadi Cawapres, NasDem: Itu Hanya Guyonan karena Koalisi Kita Beda

Sebelumnya Gibran Rakabuming Raka berseloroh menunggu pinangan Anies Baswedan sebagai calon wakil presiden.

Baca Selengkapnya
Kelakar Adian Napitupulu Depan Panda Nababan: Mas Gibran Ingin Diberi Marga
Kelakar Adian Napitupulu Depan Panda Nababan: Mas Gibran Ingin Diberi Marga

Sebelum duduk bersama, Panda Nababan dan Gibran salam komando.

Baca Selengkapnya
Kata Gibran soal Kemungkinan Keluar dari PDIP Jika Jadi Cawapres Prabowo
Kata Gibran soal Kemungkinan Keluar dari PDIP Jika Jadi Cawapres Prabowo

Gibran mengaku biasa saja terkait banyaknya dukungan agar  maju sebagai bakal cawapres.

Baca Selengkapnya
Tawa Puan Maharani Tanggapi Kabar Gibran Gabung Golkar
Tawa Puan Maharani Tanggapi Kabar Gibran Gabung Golkar

Puan Maharani merespons isu Gibran Rakabuming Raka gabung Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Ditanya Pemecatan Gibran dari PDIP, Puan: Emang Harus?
Ditanya Pemecatan Gibran dari PDIP, Puan: Emang Harus?

Puan pastikan PDIP pada dasarnya tegas dan punya aturan. Akan tetapi melihat situasi dan kondisi yang ada.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Bela Gibran Bikin PDIP Kecewa
VIDEO: Prabowo Bela Gibran Bikin PDIP Kecewa "Kader Saya Juga Banyak Diambil"

Prabowo Subianto mengaku tidak ambil pusing. Menurut dia hal itu lumrah dalam kehidupan berdemokrasi.

Baca Selengkapnya
Golkar soal Politik Dinasti: Alasan Anak Presiden Hanya untuk Mendiskreditkan Gibran
Golkar soal Politik Dinasti: Alasan Anak Presiden Hanya untuk Mendiskreditkan Gibran

Maman menilai bahwa majunya Gibran perlu dijadikan momentum khusus karena berhasil mempercepat regenerasi kepemimpinan.

Baca Selengkapnya
TPN Ganjar-Mahfud Sebut Ada Kemungkinan Gibran Batal Jadi Cawapres Prabowo
TPN Ganjar-Mahfud Sebut Ada Kemungkinan Gibran Batal Jadi Cawapres Prabowo

Sunanto mengingatkan kader PDIP tidak bisa bermanuver di PIlpres 2024.

Baca Selengkapnya
Politikus PDIP Ini Merasa Gagal Mendidik Gibran Jadi Loyal dan Displin: Demi Kekuasaan Semata
Politikus PDIP Ini Merasa Gagal Mendidik Gibran Jadi Loyal dan Displin: Demi Kekuasaan Semata

Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka tak lagi jadi kader PDIP. Sebab, dia memilih maju bersama Prabowo Subianto sebagai Cawapres di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Respons Wayan Koster Soal Spanduk Sindiran untuk Gibran di Bali: Tidak Tahu, Jangan Tanya Saya
Respons Wayan Koster Soal Spanduk Sindiran untuk Gibran di Bali: Tidak Tahu, Jangan Tanya Saya

Ketua DPD PDIP Bali, Wayan Koster, mengaku tidak mengetahui soal adanya spanduk sindiran terhadap Gibran

Baca Selengkapnya
Bobby Nasution Diusulkan Dipecat, Gibran Buka Suara soal Beda Perlakuan PDIP
Bobby Nasution Diusulkan Dipecat, Gibran Buka Suara soal Beda Perlakuan PDIP

PDIP memberikan perlakuan berbeda antara Gibran Rakabuming Raka dan Bobby Nasution.

Baca Selengkapnya