Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ibu depresi sebabkan bayi terlambat bicara

Ibu depresi sebabkan bayi terlambat bicara Ilustrasi ibu depresi. ©Thinkstock photos/ Getty Images

Merdeka.com - Peneliti menemukan bahwa depresi yang dirasakan oleh ibu dan obat anti depresi tertentu berdampak buruk pada perkembangan bahasa anak. Akibatnya, anak jadi lambat berbicara dan belajar bahasa.

Ilmuwan menemukan bahwa pengobatan depresi yang dilakukan ibu menggunakan SSRIs (selective serotonin re-uptake inhibitors) dapat mempercepat kemampuan bayi untuk membiasakan diri dengan suara dan bahasa ibu mereka. Namun jika depresi tersebut tak diobati, maka akan mempengaruhi waktu penyerapan dan pembiasaan diri bayi terhadap bahasa ibu.

"Ini adalah penelitian pertama yang melihat efek depresi pada ibu serta pengobatannya terhadap perkembangan kemampuan bayi berbahasa," jelas Janet Werker, profesor psikologi di University of British Columbia, seperti dilansir oleh Health Me Up (11/10).

Penelitian ini dilakukan pada tiga kelompok ibu yang diberikan pengobatan anti depresi menggunakan SRIs, yang mengalami depresi tanpa pengobatan, dan yang mengalami tanda-tanda depresi.

Dengan mengamati detak jantung, dan pergerakan mata bayi terhadap video dan audio menggunakan bahasa ibu serta bahasa asing. Perkembangan bayi diteliti dalam tiga periode waktu, termasuk usia enam dan 10 bulan.

Tak hanya itu, peneliti juga mempelajari detak jantung bayi yang belum lahir, yaitu ketika kandungan berusia 36 minggu.

"Penelitian ini sekali lagi mengingatkan bahwa keadaan mental ibu yang buruk merupakan masalah kesehatan terbesar bagi ibu dan bayinya," jelas Tim Oberlander, profesor perkembangan anak di UBC.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ketahui Faktor Penyebab Terjadinya Speech Delay pada Anak
Ketahui Faktor Penyebab Terjadinya Speech Delay pada Anak

Terjadinya speech delay pada anak bisa muncul akibat sejumlah faktor.

Baca Selengkapnya
Jangan Sampai Keliru, Begini Perbedaan Baby Blues dan Depresi Usai Melahirkan
Jangan Sampai Keliru, Begini Perbedaan Baby Blues dan Depresi Usai Melahirkan

Vera menyampaikan, kondisi baby blues maupun depresi pada perempuan selepas melahirkan bisa berdampak buruk pada kesejahteraan ibu maupun bayi.

Baca Selengkapnya
Jangan Diremehkan! ini Ciri-Ciri Anak Speech Delay atau Keterlambatan Bicara
Jangan Diremehkan! ini Ciri-Ciri Anak Speech Delay atau Keterlambatan Bicara

Mengenali tanda-tanda keterlambatan bicara pada anak sangat penting agar mereka bisa mendapatkan intervensi yang tepat waktu.

Baca Selengkapnya
Penyebab Anak Terlambat Bicara, Kenali Ciri-Cirinya
Penyebab Anak Terlambat Bicara, Kenali Ciri-Cirinya

Keterlambatan bicara pada anak dapat dapat menjadi sumber kekhawatiran bagi orang tua.

Baca Selengkapnya
Ramai Berita Ibu Mau Buang Anaknya Diduga Baby Blues, Kenali Yuk Apa Itu Baby Blues
Ramai Berita Ibu Mau Buang Anaknya Diduga Baby Blues, Kenali Yuk Apa Itu Baby Blues

Baby blues banyak dialami ibu baru. Butuh support dari keluarga terutama pasangan untuk membantu ibu dalam masa transisi menjadi ibu baru.

Baca Selengkapnya
Sering Dianggap Serupa, Kenali Perbedaan Baby Blues dan Depresi Pasca Melahirkan
Sering Dianggap Serupa, Kenali Perbedaan Baby Blues dan Depresi Pasca Melahirkan

Kondisi pasca persalinan yang dialami bisa menyebabkan ibu mengalami berbagai macam hal. Kindisi ini termasuk baby blues dan depresi pasca melahirkan.

Baca Selengkapnya
Perlu Diwaspadai! Kenali Ciri Gangguan Kesehatan Mental pada Ibu Hamil
Perlu Diwaspadai! Kenali Ciri Gangguan Kesehatan Mental pada Ibu Hamil

Masalah gangguan kesehatan mental merupakan hal yang perlu diatasi segera terutama ketika terjadi pada ibu hamil.

Baca Selengkapnya
Tanda Anak Butuh Terapi Bicara yang Jarang Disadari, Kenali Prosedur dan Manfaatnya
Tanda Anak Butuh Terapi Bicara yang Jarang Disadari, Kenali Prosedur dan Manfaatnya

Terapi bicara sangat membantu perkembangan kemampuan bicara anak.

Baca Selengkapnya
Fenomena Baby Blues Pasca Melahirkan, Ini Gejala dan Cara Mencegahnya
Fenomena Baby Blues Pasca Melahirkan, Ini Gejala dan Cara Mencegahnya

Naftalia membagikan cara selanjutnya dalam mengatasi baby blues setelah melahirkan, melalui teknik relaksasi

Baca Selengkapnya
Perlu Diketahui Orangtua, Ini Tanda saat Anak Membutuhkan Terapi Wicara
Perlu Diketahui Orangtua, Ini Tanda saat Anak Membutuhkan Terapi Wicara

Kondisi ketika seorang anak membutuhkan terapi wicara perlu dikenali oleh orangtua agar dapat diatasi secepatnya.

Baca Selengkapnya
Dampak Membiarkan Bayi Menangis Terlalu Lama, Bisa Pengaruhi Kesehatan Mentalnya
Dampak Membiarkan Bayi Menangis Terlalu Lama, Bisa Pengaruhi Kesehatan Mentalnya

Dampak membiarkan bayi menangis terlalu lama mungkin memang tidak terlihat langsung, namun bisa menjadi buruk jika kebiasaan ini tidak diperbaiki.

Baca Selengkapnya
Ini Penyebab Ibu Baru Melahirkan Terkena Baby Blues, Dan Cara Mengatasinya
Ini Penyebab Ibu Baru Melahirkan Terkena Baby Blues, Dan Cara Mengatasinya

Sebanyak 50-80% ibu melahirkan mengalami baby blues, dibutuhkan support dari keluarga untuk mengurangi dampak baby blues

Baca Selengkapnya