Mutasi protein di otak jadi penyebab autisme
Merdeka.com - Peneliti menyatakan bahwa mereka telah menemukan mutasi genetik pada orang yang menderita autisme. Mutasi ini memotong komunikasi antar sel otak hingga sepersepuluh tingkat normal.
Dalam penelitian tersebut ditemukan sebuah protein yang bermutasi pada penderita autisme. Protein ini mampu membantu transfer data antar sel otak melalui jalur saraf yang disebut synapses. Ini menyebabkan penderita autisme mengalami masalah perilaku dam kemampuan kognitif.
Johanna Montgomery, peneliti dari Auckland University's Centre for Brain Research menyatakan bahwa mutasi protein yang disebut Shank3 ini menawarkan banyak kemungkinan untuk merawat autisme.
-
Apa itu gangguan autis? Autis adalah suatu kondisi terkait perkembangan otak yang berdampak pada cara seseorang mempersepsikan dan bersosialisasi dengan orang lain. Sehingga kondisi ini sering kali menimbulkan permasalahan dalam interaksi sosial dan komunikasi.
-
Bagaimana autisme memengaruhi orang dewasa? Orang dewasa dengan gangguan autisme sering melakukan perilaku yang berulang dan terbatas. Hal itu dapat mempengaruhi gerakan fisik, ucapan, minat, dan kebiasaan sehari-hari.
-
Apa penyebab autis pada anak? Sejauh ini, autisme diketahui disebabkan oleh adanya masalah atau gangguan perilaku pada anak yang disebabkan banyak faktor, salah satunya faktor genetik.
-
Bagaimana autis memengaruhi interaksi sosial? Orang yang mengalami kondisi ini biasanya akan kesulitan untuk bersosialisasi dan berinteraksi seperti orang pada umumnya.
-
Siapa yang bisa mengalami gejala autisme? Ada berbagai tanda dan gejala yang muncul pada orang-orang dengan autism spectrum disorder (ASD) atau gangguan autisme.
-
Apa ciri khas Autisme? Beberapa ciri umum autisme meliputi kesulitan dalam berinteraksi sosial, komunikasi non-verbal, serta kecenderungan untuk memiliki minat yang sangat fokus dan rutinitas yang konsisten.
"Perkembangan perawatannya mungkin baru ada beberapa tahun lagi. Namun kami mengetahui kinerjanya, kami mengetahui bagian yang bermasalah. Jadi mari bekerja untuk memperbaikinya," paparnya, seperti dilansir oleh NY Daily News (09/11).
"Sekarang kami mengusahakan cara untuk menyelamatkan protein tersebut, untuk membuatnya bekerja dengan baik sehingga sel otak bisa berkomunikasi pada tingkat normal," tambahnya.
Berdasarkan penelitian yang dilakukan dua tahun ini ilmuwan mulai memahami kompleksitas faktor penyebab autisme yang membuat banyak orang kesulitan belajar, susah bersosialisasi, dan memiliki masalah perilaku. (mdk/kun)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Autis adalah kondisi yang dipengaruhi genetik hingga keturunan.
Baca SelengkapnyaNama Alzheimer diberikan untuk menghormati Alois Alzheimer, yang telah mengidentifikasi salah satu kasus demensia.
Baca SelengkapnyaADHD dan autisme merupakan dua kondisi berbeda yang perlu dipahami.
Baca SelengkapnyaAdanya gangguan autisme pada bayi dan balita merupakan hal yang perlu dikenali oleh orangtua.
Baca SelengkapnyaAutisme adalah kelainan perkembangan yang dapat muncul dengan berbagai gejala. Yuk, simak tanda-tanda dan gejala autisme pada orang dewasa!
Baca SelengkapnyaAlexithymia juga sering dihubungkan dengan autisme. Yuk, simak apa sebenarnya Alexithymia!
Baca SelengkapnyaAutisme pada anak disebabkan karena adanya gangguan perkembangan syarafnya.
Baca SelengkapnyaAir Galon Berbahan Polikarbonat Sebabkan Anak jadi Autis?
Baca SelengkapnyaPenyakit keterbelakangan mental adalah kondisi medis yang mempengaruhi perkembangan kognitif, sosial, dan emosional anak.
Baca SelengkapnyaMengingat masa lalu merupakan hal yang menyenangkan untuk dilakukan. Namun kerap kita alami bahwa kita ternyata tak bisa mengingat kondisi kita saat bayi.
Baca SelengkapnyaMeskipun gejalanya sering kali mirip dengan penyakit lain yang lebih umum, penting untuk mengetahui tanda-tanda spesifik yang mungkin mengindikasikan tumor otak
Baca SelengkapnyaADHD adalah gangguan perkembangan neurobiologi. Ketahui cara mengatasinya.
Baca Selengkapnya