'Sarang' penyebar flu burung H7N9 ditemukan
Merdeka.com - Salah satu pasar yang menjual unggas di Shanghai diduga menjadi 'sarang' penyebar flu burung H7N9 di China, demikian menurut penelitian terbaru.
Di dalam penelitian tersebut, para ahli mengumpulkan 970 sampel dari berbagai pasar dan peternakan unggas di Shanghai dan provinsi Anhui di bagian timur China. Sampel tersebut di antaranya adalah air minum dan tanah dari area setempat dan bagian unggas itu sendiri.
Sebanyak 20 sampel positif terinfeksi virus flu burung H79, semuanya berasal dari pasar unggas di Shanghai. Sebanyak 10 persen sampel berasal dari ayam, tiga dari burung dara, dan tujuh dari lingkungan sekitar.
-
Bagaimana flu menyebar? Flu merupakan infeksi virus pada saluran pernapasan yang menyebar terutama melalui kontak dekat dengan orang yang terinfeksi. Menurut Centers for Disease Control and Prevention (CDC), virus ini menyebar melalui tetesan kecil yang dikeluarkan oleh penderita saat batuk, bersin, atau bahkan berbicara. Tetesan ini dapat terhirup oleh orang lain atau menempel pada permukaan seperti gagang pintu atau meja. Jika seseorang menyentuh permukaan yang terkontaminasi dan kemudian menyentuh hidung, mulut, atau mata mereka, kemungkinan besar mereka akan tertular flu.
-
Di mana virus Flu Singapura hidup? Virus penyebab flu Singapura hidup di cairan hidung dan tenggorokan, air liur, tinja, serta cairan dari lepuh pada kulit.
-
Apa yang menyebabkan influenza? Influenza virus: Menyebabkan flu, yang dapat memiliki gejala ringan hingga parah dan bahkan fatal dalam beberapa kasus.
-
Apa penyebab Flu Singapura? Penyakit ini disebabkan oleh virus Coxsackie A16 dan Enterovirus 71 (EV71), yang tidak hanya dapat menjangkiti anak-anak, tetapi juga orang dewasa.
-
Virus apa yang ditemukan di peternakan bulu China? Tim menemukan 36 spesies virus baru dalam ilmu pengetahuan dan 39 spesies yang berisiko berpindah antar spesies, termasuk 11 spesies yang sebelumnya telah menginfeksi manusia.'Sangat menarik bahwa kita melihat keragaman zoonosis yang diketahui dan potensial ditemukan dan ditularkan di antara begitu banyak jenis hewan dan di wilayah geografis yang luas,' kata salah satu anggota tim peneliti, John Pettersson, seorang profesor di Universitas Uppsala, dalam sebuah pernyataan.
-
Bagaimana virus dengue menyebar ke manusia? Jika nyamuk ini terinfeksi virus dengue, mereka dapat mentransmisikan virus tersebut kepada manusia saat menggigit.
Karena virus H7N9 yang didapat dari sampel tersebut mirip dengan virus yang menginfeksi warga China, peneliti punya dugaan kuat bahwa pasar unggas adalah 'sarang' yang menyebarkan penyakit tersebut.
Sampai saat ini, sudah ada 108 korban virus flu burung H7N9 dan 22 di antaranya meninggal dunia. Selain itu, belum ada bukti kalau virus H7N9 bisa menular ke sesama manusia.
"Pasar unggas adalah salah satu sumber penyebar virus, tetapi kami belum tahu apakah ada hal lain yang juga memberi peran besar dalam penyebaran virus ini," papar Dr Andy Pavia - kepala divisi penyakit infeksi di University of Utah - seperti yang dikutip dari My Health News Daily.
Sementara itu, Yanzhong Huang sebagai direktur dari Center for Global Health Studies belum yakin kalau daging unggas adalah satu-satunya penyebab flu burung H7N9. Pasalnya burung dara juga ditemukan terinfeksi dengan virus tersebut.
Untuk mengendalikan jumlah korban, pemerintah China menyarankan agar warganya membatasi kontak dengan unggas. Meskipun virus H7N9 tampaknya tidak membuat unggas yang terinfeksi menjadi sakit.
Hasil penelitian tersebut kemudian dilaporkan dalam jurnal Chinese Science Bulletin.
Baca juga:8 Masalah perut yang wajib diketahui'Makanan barat' tingkatkan risiko kematian diniSering ngompol di usia dewasa? Ini penyebabnyaApakah arti dari bersin seseorang?Dapur di kantor lebih kotor daripada toilet? (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Peneliti mengidentifikasi total 125 spesies virus saat meneliti ratusan ekor hewan yang mati di peternakan bulu.
Baca SelengkapnyaSejumlah penyakit zoonosis bisa mengancam kesehatan manusia dan disebabkan oleh hewan.
Baca SelengkapnyaMasuknya virus flu babi ke Sulut karena ada unsur kelalaian manusia yang membawa ternak babi masuk ke Sulut melalui jalan tikus.
Baca SelengkapnyaWabah antraks di Gunungkidul, Yogyakarta menjadi sorotan. Sekurangnya tiga orang meninggal dan 93 lainnya positif antraks setelah mengonsumsi daging sapi.
Baca SelengkapnyaLalat adalah salah satu serangga yang kerap dianggap remeh. Tapi ternyata, serangga ini dapat membawa bakteri berbahaya seperti salmonella, e.coli, dan lainnya
Baca SelengkapnyaHasil pemeriksaan menunjukkan sate daging, gulai daging dan krengsengan daging positif bakteri Salmonella sp.
Baca SelengkapnyaKeberadaan lalat di sekitar kita tidak hanya mengganggu kenyamanan, tetapi juga bisa membawa risiko kesehatan yang signifikan.
Baca SelengkapnyaKenali apa itu virus oropouche, gejala, dampak, serta cara pencegahan dan penanganan.
Baca Selengkapnyasituasi penyakit hewan terkini mengindikasikan peningkatan jumlah ternak babi yang sakit dan mati di Kecamatan tersebut.
Baca SelengkapnyaKemenkes mengatakan, pasien antraks tak perlu dikarantina karena penyakit tersebut tidak menular kepada orang lain.
Baca SelengkapnyaAntraks umumnya menyerang hewan herbivora seperti sapi, kambing, hingga domba. Namun, bakteri tersebut juga bisa melompat ke manusia.
Baca SelengkapnyaAda banyak hewan berbahaya dan mematikan yang hidup di sekitar manusia. Cek faktanya di bawah ini!
Baca Selengkapnya