Ternyata, ini dia fungsi bintil-bintil di lidah
Merdeka.com - Setiap minggu, merdeka.com membuka layanan tanya jawab seputar masalah kesehatan. Dalam proyek ini, kami bekerja sama dengan tim dokter dari meetdoctor.com yang akan memberi jawaban atas pertanyaan yang disampaikan oleh pembaca. Berikut adalah salah satu pertanyaan yang sudah sampai di redaksi merdeka.com.
Pertanyaan
Apakah fungsi bintil-bintil yang ada di lidah?
-
Apa penyebab benjolan di bawah lidah? Ketika muncul benjolan di bawah lidah, berbagai kemungkinan penyebab dapat menjadi pemicunya.
-
Bagaimana cara mengatasi benjolan di bawah lidah? Pengobatan bervariasi tergantung pada penyebab yang mendasarinya. Banyak jenis benjolan di bawah lidah, seperti canker dan infeksi HPV ringan, bisa sembuh dengan sendirinya tanpa intervensi medis.
-
Apa itu bintitan? Bintitan adalah benjolan merah dan nyeri di dekat tepi kelopak mata yang mungkin terlihat seperti bisul atau jerawat.
-
Apa ciri khas lidah belah? Pertama, mitos lidah belah dianggap memiliki pemikiran yang selalu positif. Artinya, dia selalu akan memandang baik di berbagai permasalahan kehidupan yang sedang dihadapinya.
-
Kenapa canker bisa muncul di bawah lidah? Beberapa peneliti percaya bahwa canker adalah salah satu jenis respon sistem kekebalan tubuh.
-
Bagaimana behel bekerja untuk gigi? Tidak hanya soal penampilan, behel juga menawarkan manfaat kesehatan. Gigi yang tidak rata atau berjejal dapat mempersulit proses pembersihan gigi, yang pada akhirnya meningkatkan risiko masalah gusi dan gigi berlubang. 'Dengan behel, kita bisa memperbaiki masalah ini dan mencegah komplikasi jangka panjang,' tambah Dr. Koo.
Jawaban
Lidah terdiri dari kumpulan otot yang memungkinkan manusia untuk bisa mengecap, menelan, serta berbicara. Begitu vitalnya peran organ ini menjadikannya sebagai organ dengan jaringan otot-otot yang terkuat. Lidah juga memiliki mukosa atau selaput merah muda sebagai bagian yang menyelimutinya dan papila atau tekstur kasar (bintil-bintil) sebagai tempat berkumpulnya ribuan saraf pengecap berbagai rasa.
Dijawab oleh dr. Deffy
Minggu ini merdeka.com mengusung tema seputar Kehamilan. Punya pertanyaan? Yuk kirim pertanyaan Anda ke support@merdeka.com. Jangan lupa sertakan alamat akun media sosial Anda juga yah.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Lidah berperan penting sebagai indera perasa. Untuk itu, penting dijaga kesehatannya.
Baca SelengkapnyaKalimat merupakan unsur penting dalam berbahasa Indonesia.
Baca SelengkapnyaWarna lidah dapat menunjukkan kondisi kesehatan. Ketahui arti warna lidah.
Baca SelengkapnyaKetahui sejumlah manfaat yang bisa diperoleh dari sejumlah hal yang kerap kita anggap menjijikkan dan bisa keluar dari tubuh kita.
Baca SelengkapnyaKonjungsi penjelas merupakan salah satu jenis konjungsi yang berfungsi untuk menghubungkan bagian kalimat terdahulu dengan perinciannya.
Baca SelengkapnyaBagian bawah lidah kita juga bisa menimbulkan masalah seperti munculnya benjolan. Penyebab benjolan ini bisa bermacam-macam, dari yang ringan hingga berbahaya.
Baca SelengkapnyaMitos lidah tergigit memiliki daya tarik yang cukup besar bagi masyarakat.
Baca SelengkapnyaKondisi bernama fisura lidah ini adalah kondisi ketika lidah memiliki retakan atau celah pada permukaannya.
Baca SelengkapnyaKata merupakan unsur dasar pembentuk kalimat dalam bahasa Indonesia.
Baca SelengkapnyaTanda petik digunakan untuk mengapit kalimat langsung dari pembicaraan, naskah, atau bahan tertulis lain.
Baca SelengkapnyaKata tanya merupakan hal penting dalam penyusunan kalimat dalam Bahasa Indonesia.
Baca SelengkapnyaKata ‘bahkan’ biasa kita gunakan untuk menambahkan informasi yang lebih kuat dari kalimat sebelumnya, sehingga kata ini termasuk dalam konjungsi penegas.
Baca Selengkapnya