3 Resep Sop Daging yang Nikmat dan Menggugah Selera
Merdeka.com - Momen hari raya Iduladha melahirkan banyak pertanyaan, terutama perihal resep dan tata cara mengolah daging. Salah satunya adalah resep sop daging yang nikmat dan menggugah selera makan.
Sop daging merupakan salah satu makanan yang banyak diminati oleh orang Indonesia. Itu karena di dalam sop, orang tidak hanya memakan daging yang diolah, akan tetapi juga beberapa sayuran. Sop daging memberikan kesan segar dan bergizi bagi orang yang menyantapnya.
Jika Anda masih memiliki stok daging untuk diolah menjadi sop daging, maka simak artikel berikut ini untuk mendapatkan resep sop daging. Berikut ini 3 resep sop daging yang nikmat dan menggugah selera dilansir dari berbagai sumber.
-
Kenapa soto daging populer di Indonesia? Soto daging adalah salah satu kuliner khas Indonesia yang sangat disukai oleh banyak orang. Kelezatan kuah yang kaya rasa dan daging yang lembut menjadikan soto daging ini menjadi hidangan favorit di berbagai kalangan.
-
Kenapa Sop Kambing disukai? Kuah gurih dan potongan daging kambing yang empuk membuat hidangan satu ini digemari banyak orang.
-
Kenapa sop tulang sapi populer? Dengan kuah yang kaya rasa dan aroma rempah yang menggugah selera, sop tulang sapi menjadi pilihan tepat untuk dinikmati kapan saja, terutama saat cuaca dingin atau ketika tubuh membutuhkan kehangatan.
-
Apa bahan utama sop daging? Bahan-bahan:1 kg buntut sapi2 buah kentang, potong dadu1 buah wortel, potong ukuran 2 cm1 tangkai bawang daun, potong halus1 tangkai seledri, potong halus3 cm kayu manis4 butir cengkeh2 butir kembang lawang1 sdt pala bubuk Resep Bumbu Sop Daging Sapi dengan Buntut 1 sdt merica bubuk3 sdm minyak sayur untuk menumis3 butir tomat ceriair, gula, garam, dan kaldu secukupnyaBahan halus:10 butir bawang merah4 siung bawang putih2 cm jahe
-
Mengapa resep Soto Daging banyak diminati? Resep soto daging memiliki beberapa versi berbeda di setiap daerah yang ada di Indonesia. Soto sendiri adalah hidangan berkuah yang banyak digemari oleh masyarakat Nusantara. Jenis soto daging pun berbeda-beda dengan ciri khas yang juga tidak sama.
-
Kenapa Tongseng Sapi populer di Indonesia? Bagi penggemar daging sapi, tongseng adalah hidangan yang pasti sudah dikenal. Rasa unik dan kuat dari masakan ini menjadikannya favorit banyak orang.
1. Sop Daging Rumahan
Resep sop daging yang bisa dicoba pertama adalah sop daging rumahan. Hal itu karena sop daging rumahan adalah makanan yang lezat dan nikmat akan tetapi mudah dibuat ketika di rumah.
©2022 Merdeka.com/pixabay
Anda tidak perlu mencari bahan-bahan yang susah untuk membuat sop daging rumahan ini. Untuk itu, simak baik-baik resep sop daging rumahan yang enak dan menggugah selera ini. Dilansir dari briliofood.net, bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk memasak sop daging ala rumahan adalah:
Setelah Anda siapkan bahan-bahan di atas, selanjutnya adalah mengolah bahan-bahan tersebut. Berikut ini langkah-langkah resep sop daging ala rumahan yang lezat.
2. Sop Sayuran dan Daging Sapi
Resep sop daging selanjutnya adalah sop sayuran dan daging sapi. Resep sop daging yang kedua ini juga tergolong mudah. Berikut ini bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat sop sayuran dan daging sapi:
© pixabay.com/jsbaw7160
Adapun langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk membuat sop sayuran dan daging sapi adalah
Tumis bumbu halus hingga harum dan masukkan bumbu ke dalam rebusan daging. Selanjutnya Anda bisa memasukkan wortel, kentang, garam, dan gula.
Masukkan brokoli, disusul dengan daun bawang dan seledri.
Tunggu beberapa saat sampai semua bahan tercampur dan matang.
3. Sop Daging Campur Telur Puyuh
Resep sop daging terakhir adalah sop daging campur telur puyuh. Anda bisa menggunakan resep ini karena termasuk dalam resep yang unik dan jarang orang tahu. Dikutip dari liputan6.com, berikut adalah bahan dan langkah-langkahnya:
Adapun langkah-langkah yang bisa Anda lakukan untuk membuat resep sop daging campur telur puyuh adalah sebagai berikut;Cuci bersih daging, telur, dan bahan-bahan lainnya. Kemudian tumis semua bumbu halus sampai harum.
Masukkan bumbu yang sudah ditulis ke dalam kuah daging. Masak dengan api sedang. Selanjutnya masukkan wortel dan jamur kuping. Kasih garam dan gula secukupnya.
Terakhir, masukkan telur puyuh, daun bawang, dan seledri. Tunggu hingga semua matang. Setelah itu Anda bisa mematikan kompor dan makanan Anda sudah siap.
Demikian adalah 3 resep sop daging yang bisa dibuat di rumah terutama ketika daging kurban Anda masih banyak. (mdk/mff)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kumpulan resep soto daging yang lezat dan mudah dibuat sendiri di rumah.
Baca SelengkapnyaKombinasi daging sapi yang empuk dengan kuah yang kaya akan rempah, mampu menciptakan sensasi rasa yang memanjakan lidah.
Baca SelengkapnyaOseng mercon daging sapi memiliki cita rasa pedas memanjakan lidah.
Baca SelengkapnyaJangan khawatir bagi kalian yang tidak bisa bepergian mencari oseng mercon. Ada berbagai resep oseng mercon sapi yang bisa dibuat di rumah.
Baca SelengkapnyaMemasak tongseng sapi memerlukan racikan bumbu yang tepat agar menciptakan rasa yang sempurna.
Baca SelengkapnyaSajian sop tulang sapi memiliki cita rasa gurih yang menggugah selera.
Baca SelengkapnyaSop daging adalah salah satu olahan daging yang lezat dan menyegarkan. Untuk membuatnya terasa lezat, resep bumbu sop daging ini akan membantu.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum resep soto daging sapi yang enak dan segar. Simak ulasannya.
Baca SelengkapnyaResep sop janda daging sapi di bawah ini bisa Anda coba untuk membuat variasi menu makanan di rumah.
Baca SelengkapnyaSup ayam memiliki segudang manfaat untuk kesehatan, salah satunya meredakan demam dan flu.
Baca SelengkapnyaSup daging cincang bisa dijadikan menu pilihan untuk sajian Idul Adha.
Baca SelengkapnyaSoto padang rupanya juga menjadi salah satu pilihan favorit masyarakat Padang dan sekitarnya.
Baca Selengkapnya