Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ilmuwan temukan galaksi terjauh, hampir setua alam semesta

Ilmuwan temukan galaksi terjauh, hampir setua alam semesta Galaksi terjauh. © NASA/Caltech

Merdeka.com - Ahli astronomi dari Caltech baru saja menemukan galaksi terjauh di alam semesta. Yang mencengangkan, galaksi bernama EGS8p7 itu lahir hampir bersamaan dengan alam semesta.

Diberi titel galaksi terjauh, EGS8p7 terletak sekitar 13,2 miliar tahun cahaya dari Bumi. Galaksi ini juga terlihat bersinar cerah meskipun letaknya sangat jauh. Menurut ilmuwan Caltech, hal itu akibat dari banyaknya bintang super panas di sana.

"Galaksi EGS8p7 yang sedang kami amati sangat cerah, itu mungkin disebabkan oleh populasi bintang super panas," kata Adi Zitrin, ilmuwan NASA, Daily Mail (08/09).

Ilmuwan juga menambahkan bila umur galaksi EGS8p7 tidak beda jauh dari umur alam semesta, 'hanya' 600.000 juta tahun. Galaksi EGS8p7 berumur 13,2 miliar tahun, sementara alam semesta 13,8 miliar tahun.

Penemuan galaksi EGS8p7 sekaligus membuka pintu gerbang untuk mengungkap misteri bagaimana sebuah galaksi terbentuk saat alam semesta masih sangat muda.

"Saat ini kami tengah memperhitungkan kemungkinan terbaik untuk menemukan lokasi tepat galaksi ini, mengamati benda-benda yang dikeluarkannya, dan banyak hal lain yang bisa membantu mengungkap evolusi dari alam semesta," lanjut Zitrin.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Usia Alam Semesta Bikin Aneh Ilmuwan, Sudah 3 Kali Dihitung Hasilnya Beda
Usia Alam Semesta Bikin Aneh Ilmuwan, Sudah 3 Kali Dihitung Hasilnya Beda

Cara menghitung usia alam semesta juga bisa berdasarkan teori bahwa alam semesta terus berkembang atau memuai atau berekstrapolasi.

Baca Selengkapnya
Segini Ternyata Jumlah Galaksi di Alam Semesta, tapi Masih Penuh Misteri
Segini Ternyata Jumlah Galaksi di Alam Semesta, tapi Masih Penuh Misteri

Jumlah galaksi di alam semesta telah diketahui tapi masih penuh misteri.

Baca Selengkapnya
Usia Alam Semesta Ternyata Dua Kali Lebih Tua Dari Dugaan Sebelumnya, Begini Cara Ilmuwan Menghitungnya
Usia Alam Semesta Ternyata Dua Kali Lebih Tua Dari Dugaan Sebelumnya, Begini Cara Ilmuwan Menghitungnya

Usia Alam Semesta Ternyata Dua Kali Lebih Tua Dari Dugaan Sebelumnya, Begini Cara Ilmuwan Menghitungnya

Baca Selengkapnya
Astronom Temukan Galaksi Mirip Bima Sakti
Astronom Temukan Galaksi Mirip Bima Sakti

Teori saat ini menunjukkan bahwa untuk sebuah galaksi agar teratur seperti Bima Sakti kita dibutuhkan waktu miliaran tahun evolusi.

Baca Selengkapnya
Berapa Sih Usia Alam Semesta? Ditebak Dua Kali Lebih Tua dari Anggapan Selama Ini
Berapa Sih Usia Alam Semesta? Ditebak Dua Kali Lebih Tua dari Anggapan Selama Ini

Usia alam semesta diperkirakan lebih tua dari anggapan umum selama ini. Benarkah demikian?

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Ceritakan Ada Fenomena Langka Dua Lubang Hitam Bergabung di Luar Angkasa: Itu Nenek Moyang Galaksi Bima Sakti
Ilmuwan Ceritakan Ada Fenomena Langka Dua Lubang Hitam Bergabung di Luar Angkasa: Itu Nenek Moyang Galaksi Bima Sakti

NASA berhasil mengamati dua pasang lubang hitam supermasif yang hampir bertabrakan dalam galaksi kerdil, sebuah temuan langka.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Sekelas Galileo hingga Einstein Angkat Tangan Sulit Membongkar Rahasia Alam Semesta di Bagian Ini
Ilmuwan Sekelas Galileo hingga Einstein Angkat Tangan Sulit Membongkar Rahasia Alam Semesta di Bagian Ini

Pertanyaan ini bagi Galileo Galilei dan Albert Einstein sulit terjawab. Ada beragam alasannya.

Baca Selengkapnya
6 Fakta yang Jarang Diketahui dan Diabaikan Orang tentang Galaksi Bima Sakti
6 Fakta yang Jarang Diketahui dan Diabaikan Orang tentang Galaksi Bima Sakti

Galaksi Bima Sakti termasuk galaksi spiral cakram terbesar dengan diameter 100.000 tahun cahaya dan ketebalan 12.000 tahun cahaya.

Baca Selengkapnya
Umur Bumi Masih Jadi Perdebatan Ilmuwan, Tapi Angka Ini Diklaim Mendekati Benar
Umur Bumi Masih Jadi Perdebatan Ilmuwan, Tapi Angka Ini Diklaim Mendekati Benar

Metode penghitungan ini disebut presisi dalam mengukur usia Bumi.

Baca Selengkapnya
Teleskop James Webb Berhasil Tangkap Foto Objek Cincin Einstein yang Langka, Begini Bentuknya
Teleskop James Webb Berhasil Tangkap Foto Objek Cincin Einstein yang Langka, Begini Bentuknya

Cincin Einstein ini merupakan sebuah objek gravitasi di luar angkasa yang sangat langka.

Baca Selengkapnya
Bintang Tertua di Alam Semesta Ditemukan, Berada di Dekat Galaksi Bima Sakti
Bintang Tertua di Alam Semesta Ditemukan, Berada di Dekat Galaksi Bima Sakti

Penemuan ini memberikan perspektif unik tentang proses pembentukan elemen-elemen awal di galaksi selain Bima Sakti

Baca Selengkapnya
Teleskop NASA James Webb Temukan Cahaya Bentuknya Tanda Tanya di Alam Semesta, Ini Buktinya
Teleskop NASA James Webb Temukan Cahaya Bentuknya Tanda Tanya di Alam Semesta, Ini Buktinya

Para astronom telah melihat tanda tanya kosmik saat menggunakan teleskop James Webb.

Baca Selengkapnya