Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kematian itu pasti, hanya caranya yang berbeda-beda

Kematian itu pasti, hanya caranya yang berbeda-beda Texting ketika berkendara. © Bryanterrill.com

Merdeka.com - Kematian bisa terjadi kapan dan di mana saja. Salah satunya ketika Anda bertindak ceroboh dengan menggunakan perangkat mobile ketika berkendara.

Sebuah iklan layanan masyarakat yang dibuat oleh News Channel tentang bahaya beraktivitas dengan menggunakan perangkat mobile seperti chatting atau saling berkirim-kiriman pesan pendek.

Memang mungkin ada orang yang akan berargumentasi bahwa mereka akan tetap waspada dan dapat mengendalikan kendaraannya sembari sedang melakukan chatting atau mengirimkan pesan via mobile, namun menurut banyak penelitian yang pernah dilakukan, konsentrasi seseorang akan terkuras banyak ketika mereka melakukan hal lain dan tidak lagi fokus pada kendaraan dan jalan yang mereka lalui.

Dengan tidak lagi fokus serta terpecahnya konsentrasi seperti hal ini, maka kecelakaan akan terjadi kapan, di mana dan menimpa siapa saja.

Sampai saat ini, banyak di negara-negara maju dan berkembang sudah memberlakukan peraturan dan akan menindak tegas siapa saja yang ketahuan beraktivitas dengan menggunakan perangkat mobilenya ketika sedang berkendara.

Khususnya di Indonesia, satu hal yang akhirnya menjadi umum namun miris adalah masih banyaknya orang yang menyepelekan peraturan yang telah dibuat pihak kepolisian dan tetap melakukan aktivitas chatting atau berkirim-kiriman pesan pendek via mobile.

Walaupun mayoritas aktivitas ini dilakukan oleh para remaja, namun tidak sedikit dari orang dewasa juga melakukannya. Bahkan tidak jarang ada pemandangan seseorang menggunakan satu tangan untuk mengendarai dan mengendalikan mobil atau motornya, sedangkan tangan satunya digunakan untuk memegang perangkat mobile.

(mdk/das)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
10 Gambaran Imbauan Berkendara di Tepi Jalan yang Menghibur, Aman, dan Menenangkan
10 Gambaran Imbauan Berkendara di Tepi Jalan yang Menghibur, Aman, dan Menenangkan

Polisi hadir dengan himbauan jalan yang unik dan menghibur, menyampaikan pesan dengan sentuhan kreatif.

Baca Selengkapnya
Bukan Jalan Rusak, Kecelakaan Lalu Lintas Mayoritas Terjadi di Jalan Mulus! Begini Faktanya
Bukan Jalan Rusak, Kecelakaan Lalu Lintas Mayoritas Terjadi di Jalan Mulus! Begini Faktanya

Peristiwa kecelakaan lalu lintas lebih banyak terjadi di jalan dalam kondisi baik ketimbang rusak maupun berlubang.

Baca Selengkapnya
Sepanjang Tahun 2023, Motor Paling Banyak Alami Kecelakaan dan Pesawat Jadi Transportasi Paling Aman
Sepanjang Tahun 2023, Motor Paling Banyak Alami Kecelakaan dan Pesawat Jadi Transportasi Paling Aman

Insiden kecelakaan tersebut didominasi oleh moda transportasi kendaraan roda dua atau sepeda motor.

Baca Selengkapnya
Ketahui Dampak Buruk Penggunaan Ponsel Terhadap Mood dan Postur Tubuh Kita
Ketahui Dampak Buruk Penggunaan Ponsel Terhadap Mood dan Postur Tubuh Kita

Kesibukan saat ini membuat banyak orang menggunakan ponsel secara berlebihan termasuk pada saat berjalan. Hal ini bisa sangat berdampak pada kesehatan kita.

Baca Selengkapnya
Mata Kering saat Menyetir, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya
Mata Kering saat Menyetir, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Masalah mata kering rentan terjadi dan bisa sangat mengganggu terutama pada saat menyetir dalam waktu panjang.

Baca Selengkapnya
Kakorlantas Sebut Dalam Satu Hari Ada 76 Orang Meninggal Akibat Kecelakaan di Jalur Nasional
Kakorlantas Sebut Dalam Satu Hari Ada 76 Orang Meninggal Akibat Kecelakaan di Jalur Nasional

Dampak yang ditimbulkan laka lantas banyak korban menderita luka-luka dan kerugian materi.

Baca Selengkapnya
Data Korlantas: Tiap 1 Jam 3 Orang Tewas Akibat Kecelakaan Lalu Lintas, WHO Layangkan Teguran
Data Korlantas: Tiap 1 Jam 3 Orang Tewas Akibat Kecelakaan Lalu Lintas, WHO Layangkan Teguran

Jasa Raharja mengakui angka kecelakaan lalu lintas memang mengalami peningkatan setiap tahunnya dari 15 hingga 17 persen.

Baca Selengkapnya