Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Shure Perkenalkan Wireless Earphones Terbaru di Indonesia

Shure Perkenalkan Wireless Earphones Terbaru di Indonesia Shure Perkenalkan Wireless Earphones Terbaru di Indonesia. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Shure meluncurkan produk terbaru di dalam AONIC listening portfolio yaitu AONIC FREE True Wireless Sound Isolating™ Earphones. Produk ini merupakan kelanjutan dari AONIC 215 GEN 2.

Terbarunya ini, AONIC FREE earphones mengunggulkan pada design baru, mudah dikantongi (pocketable design), suara berkualitas studio dan dapat diandalkan oleh para artist musisi.

AONIC FREE memiliki kinerja terbaik untuk melakukan panggilan telepon, ditambah dengan design yang ramping, ringan, dan ringkas, serta dengan masa pakai baterai yang tahan lama sehingga earphones ini cocok untuk lifestyle yang aktif dan berbagai petualangan yang menanti.

Teknologi Sound Isolation secara natural memblokir suara bising dari luar untuk menghilangkan gangguan sehingga lebih nyaman saat digunakan seperti saat menuju ke tempat kerja ataupun aktivitas aktif lainnya.

Saat ini AONIC FREE True Wireless Sound Isolating Earphones dibanderol dengan harga Rp 4.699.000,-. Para pelanggan bisa mendapatkan penawaran menarik di Shure Official Store Tokopedia mulai tanggal 14 hingga 20 Maret 2022.

Selain peluncuran AONIC FREE, momen ini juga menandakan peresmian kerjasama antara Shure dan PT Swara Bangun Solusi yang telah ditunjuk sebagai distributor Shure di Indonesia.

Eric Ong, Sales Director of Shure - South East Asia mengatakan, sejalan dengan strategi pertumbuhan Shure di Asia Tenggara, Indonesia membentuk pasar penting dengan potensi pertumbuhan yang kuat.

"SBS menangani fokus pasar vertikal musisi, consumer audio di Indonesia. Ini mencakup antara lain wired microphone dan wireless microphone entry level kami, kategori produk personal listening serta produk yang berfokus pada segmen pasar content creator. Kami percaya bahwa memiliki SBS sebagai distributor kami akan memperluas aksesibilitas kami ke lokal market dan segmen konsumen lokal yang diinginkan," kata Eric dalam keterangannya, Rabu (16/3).

Sementara itu, James Eric Pribadi, Direktur PT Swara Bangun Solusi optimis kerja sama ini akan membuat brand Shure mampu mengalami perkembangan yang pesat.

"Kedepannya SBS dan Shure akan secara erat bekerjasama untuk saling mengembangkan bisnis kedua belah pihak, mengembangkan market penetration Shure di Indonesia baik melalui channel offline maupun online, dan tetap berfokus untuk memenuhi kebutuhan audio masyarakat Indonesia," jelas James. (mdk/faz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Harga di Bawah Rp900 Ribu, Head Unit Android Ini Punya Fitur Mewah
Harga di Bawah Rp900 Ribu, Head Unit Android Ini Punya Fitur Mewah

Audioteq, yang didirikan oleh para ahli berpengalaman di bidang sistem audio mobil.

Baca Selengkapnya
Biar Fokus, Begini Cara Memilih Headphone Buat Kerja yang Bagus
Biar Fokus, Begini Cara Memilih Headphone Buat Kerja yang Bagus

Sebelum memutuskan membeli, cari tahu kriteria headphone yang pas buat kerja agar fokus berikut ini.

Baca Selengkapnya
Seperangkat Teknologi Keren Wajib Diboyong saat Mudik Lebaran Bikin Orang Kampung Melongo
Seperangkat Teknologi Keren Wajib Diboyong saat Mudik Lebaran Bikin Orang Kampung Melongo

Berikut adalah deretan teknologi terbaru yang cocok dibawa ke kampung halaman.

Baca Selengkapnya
Ban Khusus Mobil Listrik, Apa Saja Kelebihannya Dibandingkan Ban Mobil Biasa?
Ban Khusus Mobil Listrik, Apa Saja Kelebihannya Dibandingkan Ban Mobil Biasa?

Hankook iON Evo dirancang secara khusus, menyesuaikan karakteristik mobil listrik yang sangat berbeda dibandingkan mobil konvesional.

Baca Selengkapnya
AION ES Resmi DIperkenalkan di Indonesia, Jarak Tempuh Capai 442 Km
AION ES Resmi DIperkenalkan di Indonesia, Jarak Tempuh Capai 442 Km

Sedan Listrik, AION ES resmi diperkenalkan di Indonesia. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Mengenal Terobosan Baru Teknologi Magazine Battery
Mengenal Terobosan Baru Teknologi Magazine Battery

Berikut adalah penjelasan mengenai teknologi magazine battery.

Baca Selengkapnya
SUV Listrik Mewah AION HYPTEC HT Meluncur di GIIAS 2024
SUV Listrik Mewah AION HYPTEC HT Meluncur di GIIAS 2024

Varian mobil listrik mewah kembali meluncur di GIIAS 2024. Inilah AION HYPTEC HT!

Baca Selengkapnya
GAC Aion ES dan Hyptec HT Dapat Garansi Seumur Hidup di GIIAS 2024
GAC Aion ES dan Hyptec HT Dapat Garansi Seumur Hidup di GIIAS 2024

GAC Aion Hyptec HT dan Aion ES akan mendapatkan garansi seumur hidup untuk 1.000 konsumen pertama.

Baca Selengkapnya
SUV Listrik AION Y Plus Resmi Mengaspal, Jarak Tempuh PP Jakarta-Bandung
SUV Listrik AION Y Plus Resmi Mengaspal, Jarak Tempuh PP Jakarta-Bandung

Satu lagi produsen mobil listrik Tiongkok meramaikan pasar EV di Indonesia dengan merilis AION Y Plus. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Harga Huawei Watch GT 5, Pro dan Ultimate yang Baru Dirilis di Indonesia
Harga Huawei Watch GT 5, Pro dan Ultimate yang Baru Dirilis di Indonesia

Huawei resmi memasarkan seri Watch GT 5 di Indonesia mulai 3 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
GAC Aion Y Plus dipilih karena superior dalam teknologi dengan alasan yang realistis.
GAC Aion Y Plus dipilih karena superior dalam teknologi dengan alasan yang realistis.

GAC Aion yang masuk Indonesia memiliki banyak keunggulan, yang bisa jadi pilihan realistis untuk meminangnya.

Baca Selengkapnya
Mengupas Ban Futuristik yang Dirancang Khusus untuk Sepeda Motor Listrik
Mengupas Ban Futuristik yang Dirancang Khusus untuk Sepeda Motor Listrik

Zeneos hadir dengan tema "Ride the Future," berfokus pada inovasi dan gaya modern yang mendukung tren kendaraan listrik (EV).

Baca Selengkapnya