Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Untuk Indonesia! Oppo gelar kompetisi online bagi mahasiswa

Untuk Indonesia! Oppo gelar kompetisi online bagi mahasiswa kompetisi oppo. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Oppo, perusahaan teknologi, menggelar kompetisi inovasi masa depan yang bertujuan agar Indonesia lebih baik di masa depan.

Dalam kompetisi kali ini, Oppo mengusung tema bertajuk "Future Innovation for Better Indonesia". Kompetisi yang ditujukan bagi mahasiswa Indonesia ini diharapkan dapat menyelesaikan permasalahan yang ada di masyarakat melalui inovasi brilian anak negeri.

"Oppo sebagai perusahaan yang banyak menelurkan inovasi dari yang berasal dari engineer-engineer muda, melihat adanya potensi besar pada kalangan mahasiswa untuk mampu berinovasi untuk masa depan Indonesia yang lebih baik, maka dari itu kami meluncurkan program ini dan terbuka bagi mahasiswa jurusan apa saja yang penting mereka merupakan mahasiswa Indonesia," ujar Ivan Lau selaku CEO Oppo Indonesia.

Orang lain juga bertanya?

Peserta yang ingin mendaftar, diwajibkan membentuk tim minimal 3 orang dari perguruan tinggi yang sama dan berstatus mahasiswa aktif. Syaratnya lainnya, mahasiswa tersebut sedang menempuh pendidikan diploma atau S1 dan melampirkan bukti scan kartu mahasiswa yang berlaku atau surat keterangan sebagai mahasiswa aktif.

Kompetensi ini akan berlangsung mulai 22 Juli hingga 15 Agustus 2015. Tiga tim dengan ide terbaik akan mendapat biaya pendidikan dengan total Rp 36 juta. Selain itu, akan ada 1 tim sebagai pemenang favorit yang dipilih melalui voting media sosial dan mendapatkan hadiah 3 smartphone.

Oppo menyediakan template dasar kompetisi yang dapat diunduh melalui website idea.oppomobiile.co.id. Template tersebut terdiri dari beberapa bagian, yaitu awal permasalahan di masyarakat, ide pemecahan masalah, dampak dan hambatan yang muncul apabila di implementasikan.

"Kompetisi ini sepenuhnya dijalankan oleh OCC (Oppo Campus Club) di sini posisi Oppo hanya memfasilitasi kegiatan mereka, asal kegiatan tersebut positif dan mampu meningkatkan ide inovasi di antara kalangan mahasiswa Indonesia akan kami dukung", tambah Ivan.

OCC sebagai penyelenggara kompetisi merupakan komunitas mahasiswa yang dibentuk secara independen dan didukung penuh oleh Oppo. (mdk/lar)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Vidio Goes To Campus: Jadi Ajang Edukasi Mahasiswa Mengenal Teknologi, Konten Video hingga Platform Digital
Vidio Goes To Campus: Jadi Ajang Edukasi Mahasiswa Mengenal Teknologi, Konten Video hingga Platform Digital

Program ini untuk memperluas pengetahuan mahasiswa dalam mengaplikasikan teknologi dan konten video dalam studi mereka.

Baca Selengkapnya
UNAS Raih Medali Perunggu Dalam Ajang Film Pendek di Malaysia
UNAS Raih Medali Perunggu Dalam Ajang Film Pendek di Malaysia

Kompetisi itu diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan Tinggi Malaysia dengan Universitas Sultan Zainal Abidin.

Baca Selengkapnya
Innovillage 2023 Lahirkan 163 Karya Inovasi Mahasiswa Berbasis Pembangunan Berkelanjutan
Innovillage 2023 Lahirkan 163 Karya Inovasi Mahasiswa Berbasis Pembangunan Berkelanjutan

Kompetisi Innovillage 2023 diikuti sebanyak 2.385 mahasiswa dengan total 818 proposal social project.

Baca Selengkapnya
Tak Kalah Menegangkan dari University War, Clash of Champions Bikin Deg-degan
Tak Kalah Menegangkan dari University War, Clash of Champions Bikin Deg-degan

Dengan konsep yang mirip dengan University War di Korea Selatan, Clash of Champions menampilkan persaingan yang memukau dan menegangkan.

Baca Selengkapnya
Sukses Pada Season 1, Poco Extrem League Tancap Gas di Season 2 Targetkan 5000 Peserta
Sukses Pada Season 1, Poco Extrem League Tancap Gas di Season 2 Targetkan 5000 Peserta

POCO kembali menghadirkan POCO Season 2 digelar di kota-kota besar.

Baca Selengkapnya
Ajak Generasi Muda Bangun Masa Depan Berkelanjutan, Telkom Kembali Selenggarakan Innovillage
Ajak Generasi Muda Bangun Masa Depan Berkelanjutan, Telkom Kembali Selenggarakan Innovillage

Telkom kembali menyelenggarakan kompetisi sociopreneurship, Innovillage bagi para mahasiswa di seluruh perguruan tinggi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Pupuk Kaltim Gelar Kompetisi Untuk Mahasiswa S1 dan S2, Hadiahnya Capai Rp113 Juta
Pupuk Kaltim Gelar Kompetisi Untuk Mahasiswa S1 dan S2, Hadiahnya Capai Rp113 Juta

Pupuk Kaltim menggelar kompetisi Business Case Competition (BBC) yang akan diikuti oleh mahasiswa aktif S1 dan S2 di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
Universitas Mercu Buana Luncurkan Komunitas E-Sport di MDL Mobile Legends Development League Season 10
Universitas Mercu Buana Luncurkan Komunitas E-Sport di MDL Mobile Legends Development League Season 10

Muhammad Lutfi, Ketua Komunitas E-Sport UMB, menjelaskan bahwa komunitas ini dibentuk karena tingginya minat mahasiswa terhadap e-sport

Baca Selengkapnya
ICStar Hackathon 2024 Dorong Talenta Digital Lewat Kolaborasi Kampus dan Industri
ICStar Hackathon 2024 Dorong Talenta Digital Lewat Kolaborasi Kampus dan Industri

Acara ini mengintegrasikan kolaborasi antara Indonesia, Malaysia, dan Singapura untuk meningkatkan daya saing dan meningkatkan level acara.

Baca Selengkapnya
Organisasi Pelajar Indonesia di Luar Negeri Populerkan Bio-link S.id ke Masyarakat Dunia
Organisasi Pelajar Indonesia di Luar Negeri Populerkan Bio-link S.id ke Masyarakat Dunia

Persatuan Pelajar Indonesia (PPI) Dunia bekerja sama dengan platform bio link S.id untuk populerkan produk dan layanan buatan Indonesia.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kopi Darat Formasi Indonesia Moeda, Mahasiswa di Jabar Konsolidasi Gerakan Nasional Generasi Muda untuk Pilpres 2024 Sekali Putaran
FOTO: Kopi Darat Formasi Indonesia Moeda, Mahasiswa di Jabar Konsolidasi Gerakan Nasional Generasi Muda untuk Pilpres 2024 Sekali Putaran

Kegiatan Kopi Darat Formasi Indonesia Moeda (FIM) dilaksanakan di Cafe Halaman, Kota Bandung pada, Senin (8/1/2024).

Baca Selengkapnya
Universitas Terbuka Gelar Lomba Basket Antar SMA Tingkat Nasional, Peserta Juara Dapat Beasiswa
Universitas Terbuka Gelar Lomba Basket Antar SMA Tingkat Nasional, Peserta Juara Dapat Beasiswa

Lomba basket Disporseni digelar Universitas Terbuka ini diikuti 27 peserta dari enam provinsi.

Baca Selengkapnya